Kaskus

Entertainment

deuwrhyAvatar border
TS
deuwrhy
Sariawan berulang: Waspada Kanker Rongga Mulut!!
Sariawan berulang: Waspada Kanker Rongga Mulut!!


Sariawan kerap dianggap sebagai gangguan sepele. Padahal, sariawan berulang-ulang merupakan salah satu penyebab kanker rongga mulut.

Hampir setiap orang pasti pernah mengalami sariawan alias luka atau lesi yang muncul di rongga mulut. Biasanya, sariawan terjadi atau muncul di mukosa pipi bagian dalam, bibir bagian dalam, lidah, serta langit-langit. Gejalanya berupa rasa sakit di bagian rongga mulut, yang kemudian disusul munculnya luka.

Menurut Konsultan Bedah Onkologi dari RS Premier Bintaro, dr. Arman Muchtar, Sp.B (K) Onk., FICS. , meski sepele, sariawan atau luka di mulut harus diwaspadai. Apalagi jika sariawan terjadi berulang-ulang atau tidak sembuh-sembuh.Misalnya, sariawan muncul berulang dan butuh waktu lama untuk sembuh yaitu lebih dari 2 minggu. Jika hal ini terjadi, sebaiknya segera lakukan pemeriksaan yang lebih mendalam di dokter.

Tanda-tanda kanker rongga mulut yang muncul biasanya berupa gambaran keputihan (leukoplakia ) dan kemerahan (erythroplakia ) pada sariawan atau luka. “Setelah itu, luka akan berubah menjadi tukak (menonjol) dan terasa keras. Gejala lain misalnya rasa nyeri dan kelenjar getah bening di leher terasa sakit dan sedikit bengkak,” ujarnya.

Kebersihan Rongga Mulut

Spoiler for Kebersihan Rongga Mulut:

Nyeri Luar Biasa

Spoiler for Nyeri:


Sulit Ditangani

Spoiler for Sulit ditangani:


The last but the first
Spoiler for last but first:


Sumber:
Spoiler for sumber:
0
3.3K
10
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan