- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
Nekat Beroperasi di Bulan Ramadan, Kafe Mesum Ditutup Paksa


TS
anus.kebencian
Nekat Beroperasi di Bulan Ramadan, Kafe Mesum Ditutup Paksa
Pemilik kafe menangis histeris saat petugas menutup paksa kafenya 
Kamis, 25 Juli 2013, 09:40

VIVAnews - Pemilik kafe remang-remang di Medan, Sumatera Utara, menangis histeris saat petugas Satuan Polisi Pamong Praja, Rabu malam, 24 Juli 2013, menyita seluruh peralatan hiburan di kafenya.
Satpol PP dan Dinas Kebudayaan dan Pariwisata terpaksa mengambil tindakan tegas karena pemilik kafe melanggar ketentuan beroperasi selama bulan Ramadan.
Tujuannya adalah untuk membuat jera para pemilik kafe remang-remang. Bukan hanya itu, petugas juga menutup paksa kafe tersebut.
Petugas juga memeriksa identitas para pengunjung kafe, dan meminta mereka membubarkan diri.
Menurut peraturan Walikota Medan seluruh kafe dan tempat hiburan malam dilarang beroperasi selama bulan Ramadan. Razia ini pun akan terus dilakukan hingga akhir bulan Ramadan.
Pemda setempat juga tidak akan segan mencabut izin usaha tempat hiburan yang masih juga melanggar aturan operasional selama bulan Ramadan.
Ember : http://nasional.news.viva.co.id/news...-ditutup-paksa
Komen TS yg ganteng : Nah, kalau aparat yang berwenang tegas terhadap semua pelanggaran oleh tempat-tempat hiburan tersebut, gw yakin aksi-aksi sweeping oleh ormas tertentu tidak akan terjadi
Entar kalo udah selesai bulan ramadhan, silahkan lah kalau mau buka lagi
Yg penting kalo bulan ramadhan harus tutup, demi menghormati umat muslim yg mayoritas di negeri ini.

Kamis, 25 Juli 2013, 09:40

VIVAnews - Pemilik kafe remang-remang di Medan, Sumatera Utara, menangis histeris saat petugas Satuan Polisi Pamong Praja, Rabu malam, 24 Juli 2013, menyita seluruh peralatan hiburan di kafenya.
Satpol PP dan Dinas Kebudayaan dan Pariwisata terpaksa mengambil tindakan tegas karena pemilik kafe melanggar ketentuan beroperasi selama bulan Ramadan.
Tujuannya adalah untuk membuat jera para pemilik kafe remang-remang. Bukan hanya itu, petugas juga menutup paksa kafe tersebut.
Petugas juga memeriksa identitas para pengunjung kafe, dan meminta mereka membubarkan diri.
Menurut peraturan Walikota Medan seluruh kafe dan tempat hiburan malam dilarang beroperasi selama bulan Ramadan. Razia ini pun akan terus dilakukan hingga akhir bulan Ramadan.
Pemda setempat juga tidak akan segan mencabut izin usaha tempat hiburan yang masih juga melanggar aturan operasional selama bulan Ramadan.
Ember : http://nasional.news.viva.co.id/news...-ditutup-paksa
Komen TS yg ganteng : Nah, kalau aparat yang berwenang tegas terhadap semua pelanggaran oleh tempat-tempat hiburan tersebut, gw yakin aksi-aksi sweeping oleh ormas tertentu tidak akan terjadi

Entar kalo udah selesai bulan ramadhan, silahkan lah kalau mau buka lagi

Yg penting kalo bulan ramadhan harus tutup, demi menghormati umat muslim yg mayoritas di negeri ini.
Diubah oleh anus.kebencian 26-07-2013 12:44
0
1.8K
13


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan