Pada ukuran normal kapur terlihat biasa saja, tidak ada hal yang special, akan tetapi jika di lihat dengan super duper lebih dekat, anda akan mengetahui bahwa kapur itu berasal dari
Spoiler for :
Quote:
Bola-bola kecil yang sebenarnya adalah jasad microorganisme seperti foraminifera & alga laut
Quote:
Quote:
Mungkin anda kurang mengenal benda ini, karena memang di indonesia jarang sekali di temui. Benda ini adalah kosher salt atau garam halal. Kosher salt biasa digunakan untuk mengeringkan darah hewan, sehingga dagingnya halal untuk dimakan. Dan tahukan anda kalo bentuk dari tiap butir kosher salt lebih kompleks dari kelihatannya
Spoiler for :
Quote:
Dan bila dilihat lebih dekat maka kosher salt ini akan nampak seperti kuil suku maya dalam ukuran mini
Quote:
Quote:
Pasti anda sudah familiar dengan minuman yang satu ini. Dari namanya saja sudah ketahuan warna dari minuman ini. Akan tetapi sebenarnya warna tersebut bukanlah warna yang dominan, mau tahu kenapa?
Spoiler for :
Quote:
Percayakah anda kalo orange juice hanya memiliki sedikit warna orange/kuning pada tiap tetesnya
Quote:
Quote:
Hiu memang hewan yang menakutkan, apalagi kalo liat giginya. Dan sebenarnya ada lagi yang lebih mengerikan dari gigi hiu, yaitu kulitnya. Sebenarnya apa sih yang membuat kulit hiu tampak mengerikan?
Spoiler for :
Quote:
Coba liat lebih dekat struktur dari kulit hiu ini. Semuanya ternyata terdiri dari ribuan gigi yang kelihatannya cukup mengerikan. Mungkin ini lah alasannya hiu tidak dijadikan hewan peliharaan