- Beranda
- Komunitas
- Tech
- Linux dan OS Selain Microsoft & Mac
(ASK) Elastix/Asterisk Problem


TS
poynong
(ASK) Elastix/Asterisk Problem
Permisi para suhu dan senior,
Saya mau minta pencerahan nih..Jadi ceritanya begini.
Di kantor, saya menggunakan elastix sebagai telephony server dan openvox sebagai voip cardnya.
Selama 3 tahun belakangan ini semuanya lancar2 aja. Paling2 ada sedikit masalah di elastixnya seperti hang atau inbound routenya tidak bisa routing ke nomor tujuan. Tapi masalah ini hanya perlu restart service asterisknya.
Nah, sekarang ane mengalami problem semenjak telkom mengganti jalur linenya ke media fiber optic / MSAN (tadinya masih kawat tembaga biasa/DSL).
Problemnya yaitu setiap kali lawan bicara sudah tutup telponnya /hang up, pbx saya tidak mendeteksi signal hangupnya sehingga jalur teleponnya masih gantung. Akibatnya orang lain tidak bisa menggunakan jalur telpon itu dan harus saya short circuit manual di LSA /terminal line telkomnya.
Untuk settingan awalnya di country code adalah USA/North America dan normal2 aja. Setelah linenya dirubah ke FO, jadi masalah.
Apakah problem ini settingan di PBX/Elastix atau di card VOIP openfoxnya?
Adakah senior dan para suhu sekalian ada yang bisa membantu saya ?
Thx to kaskus..
Saya mau minta pencerahan nih..Jadi ceritanya begini.
Di kantor, saya menggunakan elastix sebagai telephony server dan openvox sebagai voip cardnya.
Selama 3 tahun belakangan ini semuanya lancar2 aja. Paling2 ada sedikit masalah di elastixnya seperti hang atau inbound routenya tidak bisa routing ke nomor tujuan. Tapi masalah ini hanya perlu restart service asterisknya.
Nah, sekarang ane mengalami problem semenjak telkom mengganti jalur linenya ke media fiber optic / MSAN (tadinya masih kawat tembaga biasa/DSL).
Problemnya yaitu setiap kali lawan bicara sudah tutup telponnya /hang up, pbx saya tidak mendeteksi signal hangupnya sehingga jalur teleponnya masih gantung. Akibatnya orang lain tidak bisa menggunakan jalur telpon itu dan harus saya short circuit manual di LSA /terminal line telkomnya.
Untuk settingan awalnya di country code adalah USA/North America dan normal2 aja. Setelah linenya dirubah ke FO, jadi masalah.
Apakah problem ini settingan di PBX/Elastix atau di card VOIP openfoxnya?
Adakah senior dan para suhu sekalian ada yang bisa membantu saya ?
Thx to kaskus..

Diubah oleh poynong 25-07-2013 08:58
0
8.7K
35


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan