Kaskus

Entertainment

ilhamilmuAvatar border
TS
ilhamilmu
BAHAYA MEMAKAN MIE INSTAN!!! [Masuk Gan]
emoticon-Rate 5 StarWelcome To My Thread emoticon-Rate 5 Star


Maaf gan gak bermaksud repsol, cuma mau berbagai aja buat Mie lovers tentang bahaya dari mie instan emoticon-Big Grin.
Spoiler for repost:


BAHAYA MEMAKAN MIE INSTAN!!! [Masuk Gan]
Siapa sih tidak kenal dengan makanan cepat saji yang satu ini, mungkin hampir semua orang didunia ini sudah pernah merasakan nikmatnya mie instan kecuali yang hidupnya masih dihutan (suku pedalaman ) hehe, selain mudah didapatkan makanan yang satu ini juga sangat mantap jika dikonsumsi dalam keadaan cuaca hujan / dingin bersama semangkuk nasi.

Mie instan biasanya dijadikan makanan pokok atau hampir dikonsumsi setiap hari oleh anak kost-kosan, karena alasan harga yang terjangkau oleh kocek inilah yang membuat mie instan sangat disukai. Tak hanya itu cara pembuatannya pun juga sangat praktis dan tak butuh waktu yang lama.

Namun taukah anda bahwa sebenarnya mengkonsumsi mie instan dalam porsi yang berlebihan atau terlalu sering dapat mengakibatkan penyakit untuk badan tubuh anda? Oleh karena itulah usahakan sebisa mungkin anda mengurangi porsi makan / kebiasaaan mengkonsumsi mie instan jika tidak ingin terkena dampak buruknya.

Jika anda biasanya mengkonsumsi mie instan setiap hari mulailah menguranginya dengan tenggang waktu 2-3 hari dan lakukan sampai anda terbebas dari mie instan.

Sebenarnya bahaya apa sajakah bahaya yang bisa di akibatkan oleh seringnya mengkonsumsi mie instan untuk kesehatan tubuh kita? Dengan terlalu sering mengkonsumsi mie instan maka kemungkinan anda dapat terkena dampak atau resiko timbulnya penyakit ginjal, kanker dan usus buntu.

Nah mengerikan bukan?. Dan apakah yang membuat mie instan tak sehat untuk kesehatan tubuh kita? Mari kita liat sama-sama dibawah ini.

Inilah berbagai kandungan dan bahan yang membuat mie instan tidak baik untuk anda konsumsi:

Quote:


Quote:


Quote:


Adapun zat-zat yang berbahaya dalam mie instan dapat kita lihat seperti berikut:

Quote:


Quote:



Catatan penting lainnya!!!!: Jika anda masih ingin mengkonsumsi mie instan namun ingin tetap sehat anda harus melakukannya seseuai saran penyajian, dan jangan memasak Bumbu Mie Instan berbarengan dengan memasak mienya, karena jika bumbu mie instan dimasak di atas suhu 120oC bisa memicu terjadinya sel kanker dalam tubuh.

Inilah trik-tips sehat memasak mie instan supaya proses pemasakannya baik dan benar, hal ini bisa menjadi solusi jika memang anda benar-benar terpaksa ingin menyantap nikmatnya semangkuk mie, adapun caranya adalah sebagai berikut:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:


Nah itulah sedikit ulasan mengenai bahaya mie intan semoga bisamenambah wawasan bagi kita semua dan tentunya dapat berguna bagi kita semuanya amiiin. Selamat meninggalkan Mie instan.

mohon emoticon-Rate 5 Stardong gan, biar semua pada tauu informasi ini gan!!
tinggalin emoticon-Blue Guy Cendol (L) nya gan, buat sedekah menjelang ramadhan
jangan dilempar emoticon-Blue Guy Bata (L) ya gan

Terimakasih Telah Mengunjungi Thread Ini
Silahkan Berkomentar di bawah
Semoga Bermanfaat


Quote:
Diubah oleh ilhamilmu 06-07-2013 09:36
0
5.3K
41
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan