- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Ini film yang bakal rilis tahun 2014 gan


TS
kalkunkuba
Ini film yang bakal rilis tahun 2014 gan



Spoiler for Peringatan:




langsung ke TKP aja gan...
Quote:
Quote:
1. Robopocalypse

Film ini dibuat berdasarkan Best Selling buku Sci-Fi terbitan New York times karya Daniel H. Wilson. Rencananya film ini akan disutradarai oleh Steven Spielberg yang terkenal dengan karya-karyanya yang bergenre Sci-Fi. Beberapa bintang yang ikut berperan dalam film ini antara lain Anne Hathaway, Ben Whishaw dan Chris Hemsworth. Film ini berlatar belakang tentang masa depan dimana komputer dan robot sudah berperan dalam seluruh aspek kehidupan manusia sehari-hari, dimana pada akhirnya manusia mampu untuk menciptakan sebuah super computer berinteligensia tinggi yang dapat memusnahkan kelangsungan hidup manusia di dunia itu sendiri.

Film ini dibuat berdasarkan Best Selling buku Sci-Fi terbitan New York times karya Daniel H. Wilson. Rencananya film ini akan disutradarai oleh Steven Spielberg yang terkenal dengan karya-karyanya yang bergenre Sci-Fi. Beberapa bintang yang ikut berperan dalam film ini antara lain Anne Hathaway, Ben Whishaw dan Chris Hemsworth. Film ini berlatar belakang tentang masa depan dimana komputer dan robot sudah berperan dalam seluruh aspek kehidupan manusia sehari-hari, dimana pada akhirnya manusia mampu untuk menciptakan sebuah super computer berinteligensia tinggi yang dapat memusnahkan kelangsungan hidup manusia di dunia itu sendiri.
Quote:
2. The Amazing Spider-Man 2

Sekuel film dari The Amazing Spider-Man trilogy ini masih tetap akan dibintangi oleh Andrew Garfield dan Emma Stone, selain itu juga aktor Jamie Foxx akan ikut meramaikan film ini dengan berperan sebagai Max Dillon/ Electro musuh Spider Man pada sekuel ini. Selain itu juga ada pendatang baru, Shailene Woodley yang berperan sebagai Mary Jane Watson.

Sekuel film dari The Amazing Spider-Man trilogy ini masih tetap akan dibintangi oleh Andrew Garfield dan Emma Stone, selain itu juga aktor Jamie Foxx akan ikut meramaikan film ini dengan berperan sebagai Max Dillon/ Electro musuh Spider Man pada sekuel ini. Selain itu juga ada pendatang baru, Shailene Woodley yang berperan sebagai Mary Jane Watson.
Quote:
3. The Hobbit 3

Film yang diadaptasi dari novel karangan JRR. Tolkien ini akhirnya berakhir juga sebagai trilogy. Fil yang disutradarai oleh Peter Jackson ini juga dibintangi oleh beberapa aktor dari film The lord of The Rings seperti Ian Mckellen yang berperan sebagai Gandalf, Hugo Weaing, Cate Blanchett, Elijah Wood dan Orlando Bloom.

Film yang diadaptasi dari novel karangan JRR. Tolkien ini akhirnya berakhir juga sebagai trilogy. Fil yang disutradarai oleh Peter Jackson ini juga dibintangi oleh beberapa aktor dari film The lord of The Rings seperti Ian Mckellen yang berperan sebagai Gandalf, Hugo Weaing, Cate Blanchett, Elijah Wood dan Orlando Bloom.
Quote:
4. X-Men : Days of Future Past

Merupakan sekuel film dari the X-Men First Class yang nantinya akan merupakan sebuah trilogy film. Film ini masih tetap akan dibintangi oleh James Mcavoy, Jennifer Lawrence dan Richard Fassbender. Selain itu Hugh Jackman juga berharap dia akan dipanggil kembali untuk memerankan Wolverine. Film ini baru akan start syuting di tahun 2013 ini.

Merupakan sekuel film dari the X-Men First Class yang nantinya akan merupakan sebuah trilogy film. Film ini masih tetap akan dibintangi oleh James Mcavoy, Jennifer Lawrence dan Richard Fassbender. Selain itu Hugh Jackman juga berharap dia akan dipanggil kembali untuk memerankan Wolverine. Film ini baru akan start syuting di tahun 2013 ini.
Quote:
5. Noah

Merupakan salah satu film berdasarkan cerita epic-bible ini disutradarai oleh Darren Aronofsky dan dibintangi oleh Russel Crowe, Jennifer Connely, Douglas Booth dan Emma Watson yang terkenal dengan perannya sebagai Hermione dalam The Harry Potter serta bintang kawakan Anthony Hopkins juga akan muncul di film ini. Film ini menceritakan bagaimana Noah berusaha untuk menyelamatkan kaumnya dari petaka tetapi tidak ada seorang pun yang menghiraukannya.

Merupakan salah satu film berdasarkan cerita epic-bible ini disutradarai oleh Darren Aronofsky dan dibintangi oleh Russel Crowe, Jennifer Connely, Douglas Booth dan Emma Watson yang terkenal dengan perannya sebagai Hermione dalam The Harry Potter serta bintang kawakan Anthony Hopkins juga akan muncul di film ini. Film ini menceritakan bagaimana Noah berusaha untuk menyelamatkan kaumnya dari petaka tetapi tidak ada seorang pun yang menghiraukannya.
Karena banyak agan yang minta update,nih ane kasih..
Spoiler for Update:
Quote:
6. Transformer 4

Setelah manusia mengambil potongan serta kesimpulan dari Transformers: Dark of the Moon, Autobots dan Decepticons memiliki semua hal yang ada namun sudah lenyap dari permukaan planet ini. Bagaimanapun, satu kelompok yang sangat kuat, pengusaha yang cerdas dan para ilmuwan berusaha untuk belajar dari serbuan Transformer di masa lalu dan menembus batas-batas teknologi melampaui apa yang bisa mereka kendalikan. Sementara semua masih terlihat kuno, ancaman Transformer yang kuat membidik bumi sebagai sasaran. Petualangan besar dan peperangan antara yang baik dan jahat, kebebasan dan perbudakan berlangsung.
Transformers 4 rencananya tayang 27 Juni 2014.

Setelah manusia mengambil potongan serta kesimpulan dari Transformers: Dark of the Moon, Autobots dan Decepticons memiliki semua hal yang ada namun sudah lenyap dari permukaan planet ini. Bagaimanapun, satu kelompok yang sangat kuat, pengusaha yang cerdas dan para ilmuwan berusaha untuk belajar dari serbuan Transformer di masa lalu dan menembus batas-batas teknologi melampaui apa yang bisa mereka kendalikan. Sementara semua masih terlihat kuno, ancaman Transformer yang kuat membidik bumi sebagai sasaran. Petualangan besar dan peperangan antara yang baik dan jahat, kebebasan dan perbudakan berlangsung.
Transformers 4 rencananya tayang 27 Juni 2014.
Quote:
7. Captain America: The Winter Soldier

Captain America: The Winter Soldier akan membereskan apa yang ditinggalkan The Avengers Marvel, seiring dengan Steve Rogers berjuang untuk menjalani hidupnya di dunia modern dan bekerja sama dengan Natasha Romanoff alias Black Widow, untuk menghadapi musuhnya saat ini yang bersembunyi di Wahington DC.
Captain America: The Winter Soldier akan mulai tayang di bioskop 14 April 2014

Captain America: The Winter Soldier akan membereskan apa yang ditinggalkan The Avengers Marvel, seiring dengan Steve Rogers berjuang untuk menjalani hidupnya di dunia modern dan bekerja sama dengan Natasha Romanoff alias Black Widow, untuk menghadapi musuhnya saat ini yang bersembunyi di Wahington DC.
Captain America: The Winter Soldier akan mulai tayang di bioskop 14 April 2014
Quote:
8. Despicable Me Minions

Setelah Despicable Me 2, ternyata masih ada film kelanjutan daru minion-minion kecil ini untuk 2014 yaitu Minions. Dilihat dari judulnya kemungkinan minions-minions akan bakalan beraksi lebih banyak. Dalam sekuel ketiganya dikabarkan bakalan ada pemain baru yaitu Sandra Bullock.
Despicable Me Minions akan mulai tayang di bioskop 14 April 2014.

Setelah Despicable Me 2, ternyata masih ada film kelanjutan daru minion-minion kecil ini untuk 2014 yaitu Minions. Dilihat dari judulnya kemungkinan minions-minions akan bakalan beraksi lebih banyak. Dalam sekuel ketiganya dikabarkan bakalan ada pemain baru yaitu Sandra Bullock.
Despicable Me Minions akan mulai tayang di bioskop 14 April 2014.
Quote:
9. Godzilla

Film arahan sutradara Gareth Edwards ini dibintangi oleh Aaron Taylor-Johnson, Ken Watanabe, Elizabeth Olsen, Juliette Binoche, David Strathairn, Bryan Cranston, dan Sally Hawk. Film versi baru Godzilla dijadwalkan tayang di bioskop Amerika Serikat pada tanggal 16 Mei 2014 dan tersedia dalam format IMAX.

Film arahan sutradara Gareth Edwards ini dibintangi oleh Aaron Taylor-Johnson, Ken Watanabe, Elizabeth Olsen, Juliette Binoche, David Strathairn, Bryan Cranston, dan Sally Hawk. Film versi baru Godzilla dijadwalkan tayang di bioskop Amerika Serikat pada tanggal 16 Mei 2014 dan tersedia dalam format IMAX.
Quote:
10. Fast & Furious 7

Seri ke 7 kali ini tidak akan disutradarai oleh Justin Lin yang sebelumnya menyutradarai 4 seri film “Fast and Furious”. Film yang juga akan menggaet Gina Carano dan Michelle Rodriguez sebagai bintangnya akan di sutradarai oleh James Wan. James Wan adalah sutradara yang identik dengan film-film bergenre horror yaitu, “Saw”, “Death Sentence” dan yang paling terkenal adalah “Insidious”. Sampai saat ini belum ada kabar yang beredar tentang cerita atau sinopsis dari film “Fast and Furious 7” ini.
Fast and Furious akan mulai tayang di bioskop 11 Juli 2014.

Seri ke 7 kali ini tidak akan disutradarai oleh Justin Lin yang sebelumnya menyutradarai 4 seri film “Fast and Furious”. Film yang juga akan menggaet Gina Carano dan Michelle Rodriguez sebagai bintangnya akan di sutradarai oleh James Wan. James Wan adalah sutradara yang identik dengan film-film bergenre horror yaitu, “Saw”, “Death Sentence” dan yang paling terkenal adalah “Insidious”. Sampai saat ini belum ada kabar yang beredar tentang cerita atau sinopsis dari film “Fast and Furious 7” ini.
Fast and Furious akan mulai tayang di bioskop 11 Juli 2014.
Spoiler for Ralat jadwal rilis:
REPUBLIKA.CO.ID, Peluncuran "Fast & Furious 7," film laga berbiaya besar yang prosesnya dihentikan pada November menyusul kematian aktor Paul Walker dalam kecelakaan mobil, mundur sembilan bulan menjadi April 2015, menurut Universal Pictures.
Walker, yang tewas dalam usia 40 pada 30 November, akan muncul dalam film itu, menurut studio tersebut. Aktor Vin Diesel, yang juga merupakan salah satu produser untuk film tentang balap mobil dan kejahatan tersebut, akan tetap menjadi pemeran utama seperti dilansir dari Reuters.
Serial "Fast & Furious", yang meraup lebih dari US$2 milyar di box office global dan membantu menyelamatkan perusahaan Comcast Corp yang dimiliki Universal, tadinya akan dirilis Juli 2014, bersamaan dengan liburan musim panas.
Sumur
Walker, yang tewas dalam usia 40 pada 30 November, akan muncul dalam film itu, menurut studio tersebut. Aktor Vin Diesel, yang juga merupakan salah satu produser untuk film tentang balap mobil dan kejahatan tersebut, akan tetap menjadi pemeran utama seperti dilansir dari Reuters.
Serial "Fast & Furious", yang meraup lebih dari US$2 milyar di box office global dan membantu menyelamatkan perusahaan Comcast Corp yang dimiliki Universal, tadinya akan dirilis Juli 2014, bersamaan dengan liburan musim panas.
Sumur
Quote:
11. The Expendables 3

Aktor laga asal Asia, Jackie Chan, dikabarkan akan membintangi film action, The Expendables 3. Selain Jackie, aktor Nicolas Cage juga akan bergabung dalam deretan cast yang dipimpin oleh Sylvester Stallone tersebut.
The Expendables 3 akan mulai tayang di bioskop 15 Agustus 2014.

Aktor laga asal Asia, Jackie Chan, dikabarkan akan membintangi film action, The Expendables 3. Selain Jackie, aktor Nicolas Cage juga akan bergabung dalam deretan cast yang dipimpin oleh Sylvester Stallone tersebut.
The Expendables 3 akan mulai tayang di bioskop 15 Agustus 2014.
Quote:
12. Ninja Turtles

Film arahan sutradara Jonathan Liebesman ini berdasarkan karakter yang diciptkan oleh Peter Laird dan Kevin Eastman. Ninja Turtles dibintangi oleh Alan Ritchson sebagai Raphael, Jeremy Howard sebagai Donatello, Pete Ploszek seperti Leonardo, Noel Fisher sebagai Michelangelo, Will Arnett sebagai Vernon Fenwick, Danny Woodburn sebagai Master Splinter, dan William Fichtner sebagai Shredder.
Ninja Turtles akan tayang di bioskop pada 6 Juni 2014.

Film arahan sutradara Jonathan Liebesman ini berdasarkan karakter yang diciptkan oleh Peter Laird dan Kevin Eastman. Ninja Turtles dibintangi oleh Alan Ritchson sebagai Raphael, Jeremy Howard sebagai Donatello, Pete Ploszek seperti Leonardo, Noel Fisher sebagai Michelangelo, Will Arnett sebagai Vernon Fenwick, Danny Woodburn sebagai Master Splinter, dan William Fichtner sebagai Shredder.
Ninja Turtles akan tayang di bioskop pada 6 Juni 2014.
Quote:
13. Robocop

“RoboCop” merupakan remake dari film berjudul sama di 1987. Film berlatarbelakang tahun 2029 ini berkisah tentang seorang polisi bernama Alex Murphy (Joel Kinnaman), yang hidup bahagia bersama keluarganya. Namun, suatu kejadian membuatnya terluka parah dan sekarat. Sebuah perusahan robot, OmniCorp, berusaha menyelamatkan nyawa Alex dengan merubahnya sebagai robot yang canggih untuk menumpas penjahat. Robocop akan rilis perdana 07 Februari 2014.

“RoboCop” merupakan remake dari film berjudul sama di 1987. Film berlatarbelakang tahun 2029 ini berkisah tentang seorang polisi bernama Alex Murphy (Joel Kinnaman), yang hidup bahagia bersama keluarganya. Namun, suatu kejadian membuatnya terluka parah dan sekarat. Sebuah perusahan robot, OmniCorp, berusaha menyelamatkan nyawa Alex dengan merubahnya sebagai robot yang canggih untuk menumpas penjahat. Robocop akan rilis perdana 07 Februari 2014.
Buat agan yang suka sama karya anak negeri
Berikut film Indonesia yang akan tayang bulan oktober 2013 gan
Spoiler for Update:
Quote:
1. Air Mata Terakhir Bunda


Air Mata Terakhir Bunda, Film yang menyentuh mengenai pentingnya memperjuangkan harapan yang di persembahkan untuk para ibu dan calon ibu. Film terbaru produksi RK23 ini terinspirasi dari novel best seller Kirana Kejora. Artis yang membintangi film ini antara lain Happy Salma, Vino G Bastian, Rizky Hanggono dan penampilan khusus Marsha Timothy yang akan rilis 3 Oktober 2013.
Quote:
2. Hati Ke Hati (@HatiKeHatiMovie)


Hati ke Hati, film karya Reka Wijaya yang diperankan oleh Sausan Machari, Intan Kieflie, Dwi Sasono, Mike Lucock, Fiona Callaghan, dan Nayyara Laluntia. Film produksi Anak Negeri Films & X-Code Films ini akan tayang 3 Oktober 2013.
Quote:
3. Romantini (@FilmRomantini)


Film Romantini ini diperankan oleh Ashanty Siddik, Anang Hermasnyah dan Dwi Sasono. Romantini kisah tentang perjuangan Ashanty sebagai penyanyi asal kampung yang bermimpi menjadi penyanyi terkenal di Jakarta. Film ini juga turut dibintangi oleh Aurel Hermansyah, Mario Irwinsyah, Ria Irawan, Iang Darmawan dan Zaid Assiddiq. Film Romantini diarahkan sutradara Monty Tiwa dan diproduksi oleh E-motion Entertainment akan rilis 10 Oktober 2013.
Quote:
4. Manusia Setengah Salmon (@ManusiaSalmon_)


Manusia Setengah Salmon adaptasi dari buku karya Raditya Dika berkisah tentang Dika (Raditya Dika), seorang penulis, harus pindah rumah dari rumahnya yang lama karena ibunya (Dewi Irawan) sudah mulai merasa tidak nyaman. Di saat yang bersamaan, dia juga harus pindah hati dari pacar lamanya Jessica (Eriska Rein) ke orang baru yang datang di hidupnya, Patricia (Kimberly Ryder). Film ini akan rilis 10 Oktober 2013.
Quote:
5. 23:59 Sebelum (@UnderdogKickAss)


Sebuah film perdana dari Underdog Kick Ass asuhan Rudi Soejarwo diperankah oleh semua anak didiknya, “23:59 Sebelum” akan tayang 17 Oktober 2013.
Quote:
6.Dendam Arwah Rel Bintaro


Film genre horor mengangkat kisah nyata angkernya Rel Bintaro akibat kecelakaan kereta yang sangat mengenaskan. ini dibintangi oleh Adjie Pangestu. Bella Shofie dan Yeyen Lidya. Uji Nyali anda menonton kisah nyata lokasi terangker fenomenal ini mulai 17 Oktober 2013.
Quote:
7. Merry Go Round (Napza) (@NapZamovie)


Merry Go Round (Napza) sebuah film tentang Based On True Story dari sutradara Nanang Istiabudi. Film tentang Napza ini dibintani oleh Bucek, Poppy Sovia, Ray Sahetapy, Hengky Tornnado, Keke Harun, Dewi Irawan, Reza The Groove. Film produksi PT Vidi Vici Multimedia, Yayasan Permata Hati Kita akan rilis 24 Oktober 2013.
Quote:
8. Bangkit dari Lumpur


Film produksi Sentra Film ini berkisah tentang penari striptease bernama Shakira yang dibunuh setelah tak sengaja menyaksikan pembunuhan berencana. Oleh pembunuh, mayat Shakira dibuang di lumpur lapindo agar mayatnya tak terdeteksi. Dengan Sutradara Sridhar Jetty dan diperankan oleh Dewi Perssik, Robby Shine, Herichan serta Febriyanie Ferdzilla. Film ini akan tayang 31 Oktober 2013.
Quote:
9. 3 Cewek Petualang


Film 3 Cewek Petualang ini diperankah Julia Perez dan Aura Kasih yang mengkisahkan petualangan tiga perempuan dan dua laki-laki remaja yang rasa penasarannya begitu tinggi untuk berpetualang kesebuah pulau terpencil. Mereka tidak peduli resiko yang penting rasa penasaran terlampiaskan. Sesampainya di pulau itu ternyata mereka telah mengganggu para penunggu pulau dan mereka akan segera mendapatkan petaka besar. Film produksi Mitra Pictures & BIC Production ini akan rilis 31 Oktober 2013.
Dan ini daftar lengkap plus jadwal film yang akan tayang tahun 2014
Spoiler for Jadwal:
Quote:
Daftar film lengkap yang akan tayang 2014 di bioskop Amerika, untuk jadwal tayang di Indonesia biasanya tidak selisih terlallu lama waktunya (Jika Tayang).:
Januari 2014
Februari 2014
Maret 2014
April 2014
Mei 2014
Juni 2014
Juli 2014
Agustus 2014
September 2014
Oktober 2014
November 2014
Desember 2014
Januari 2014
- Jan 1 Devil’s Due
- Jan 3 Untitled Paranormal Activity Latino ‘Cousin’ Project
- Jan 10 Lone Survivor Jessabelle Echo
- Jan 17 The Seventh Son Ride Along The Nut Job
- Jan 24 I, Frankenstein 10
- Jan 31 Labor Day Are We Officially Dating?
Februari 2014
- TBA The Inevitable Defeat Of Mister And Pete
- Feb 7 Robocop The LEGO Movie
- Feb 14 Vampire Academy: Blood Sisters The Maze RunnerEndless Love About Last Night Three Days To Kill
- Feb 21 Pompeii Almanac
- Feb 28 Non-Stop
Maret 2014
- Mar 7 300: Rise of An Empire Mr. Peabody & Sherman
- Mar 14 Need for Speed Walk of Shame
- Mar 21 Muppets Most Wanted Divergent Stretch
- Mar 28 A Haunted House 2 Noah
April 2014
- TBA Repentance Mademoiselle C.
- Apr 4 Captain America: The Winter Soldier Dom Hemingway
- Apr 11 Rio 2 Stretch Armstrong
- Apr 16 Heaven Is For Real
- Apr 18 Bears Transcendence
- Apr 25 The Other Woman The Quiet Ones No Good Deed
Mei 2014
- Mei 2 The Amazing Spider-Man 2 Belle
- Mei 9 Tyler Perry’s Single Moms Club ChefLegends of Oz: Dorothy’s Return Mei 16 Godzilla
- Mei 23 X-Men: Days of Future Past Blended
- Mei 30 The Good Dinosaur A Million Ways to Die in the West
Juni 2014
- Jun 6 Ninja Turtles Edge of Tomorrow
- Jun 13 22 Jump Street
- Jun 20 How to Train Your Dragon 2 Think Like A Man Too
- Jun 27 Transformers 4
Juli 2014
- Jul 2 Sex Tape Maleficent Tammy
- Jul 11 Fast Seven The Fast and The Furious 7
- Jul 18 Dawn of the Planet of the Apes Planes: Fire and Rescue
- Jul 25 Hercules: The Thracian Wars Jupiter Ascending
Agustus 2014
- Agustus 1 Guardians of the Galaxy Fifty Shades of Grey
- Agustus 8 Dracula The Hundred-Foot Journey
- Agustus 15 The Expendables 3
- Agustus 22 Sin City: A Dame to Kill For
September 2014
- Sep 12 Resident Evil 6
- Sep 19 Dolphin Tale 2 When the Game Stands Tall
- Sep 26 The Equalizer The Boxtrolls Selfless
Oktober 2014
- TBA The Vatican Tapes Oktober 3 Book of Life
- Oktober 10 Alexander and the Terrible, Horrible, No Good, Very Bad DayThe Judge The Interview
- Oktober 17 Frankenstein
- Oktober 24 The Kitchen Sink
November 2014
- Nov 7 Interstellar Big Hero 6
- Nov 14 Fury Secret Service
- Nov 21 The Hunger Games: Mockingjay, Part 1
- Nov 26 Home (2014)
Desember 2014
- Desember 12 Tomorrowland Exodus
- Desember 17 The Hobbit: There and Back Again
- Desember 19 Despicable Me Minions
- Desember 25 Night at the Museum 3: Brother From Another Mother AnnieInto the Woods Unbroken


Quote:


Film Indonesia juga tidak kalah bagus gan 
dan kira-kira film mana yang agan tunggu-tunggu di tahun 2014???

dan kira-kira film mana yang agan tunggu-tunggu di tahun 2014???

Diubah oleh kalkunkuba 22-01-2014 13:46
0
46.2K
Kutip
584
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan