- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
10 Ninja Paling Jenius dalam Dunia Naruto


TS
kadalidup
10 Ninja Paling Jenius dalam Dunia Naruto
Sebelumnya dirate dlu gan 

SASUKE UCHIHA (うちはサスケ)
Desa: Konohagakure(daun tersembunyi)
Tingkatan Ninja: Nuke Nin(ninja buron), Genin
Hari Ulang Tahun: 23 Juli
Umur: 12-13(naruto)
16(naruto shippuden)
Golongan Darah: AB
Warna Mata: Hitam,Merah(saat menggunakan sharingan)
Warna Rambut: Hitam
Berat Badan: 52,2 kg
Tinggi Badan:168 cm
Clan: Uchiha
Keluarga:
-Ayah:Fugaku Uchiha
-Ibu:Mikoto Uchiha
-Saudara:Itachi Uchiha(kakak)
Guru:
-Kakashi Hatake
-Orochimaru
Rekan: Team 7, Taka
Kekkai Genkai:
-Sharingan
-Mangekyo Sharingan
-Eternal Mangekyo Sharingan
Real Jutsu Sasuke:
--sishi rendan=menendang musuh ke atas beberapa kali lalu menghantamkan musuh ke bawah.
--goken=pukulan kuat yg mampu menghancurkan tulang.
--soshuriken no jutsu=tekhnik mengendalikan shuriken dgn kawat baja.
--sofushasan no tachi=menarik fuuma shuriken dgn kawat baja.
--kage shuriken no jutsu=melemparkan dua fuuma shuriken di atas dan dibawah utk menipu lawan.
--kage buyo=tekhnik mengikuti gerakan lawan di udara.
--hayabusa otoshi=bantingan yg mirip omote renge dgn mengunci tangan dan kaki lawan.
--body flame technique=jurus yg mirip shunsin tubuh pengguna akan akan lenyap perlahan-lahan terbakar api.
--body shedding=tekhnik keluar dr tubuh yg terluka tanpa luka sedikitpun.
--ten no juin=segel orochimaru yg meningkatkan kekuatan pengguna.
--katon:gokakyu no jutsu=serangan bola api yg besar.
--katon:hosenka no jutsu=serangan puluhan bola api kecil yg dikendalikan.
--katon:ryuka no jutsu=serangan api yg dirambatkan seperti dr benda seperti kawat baja.
--katon:goryuka no jutsu=bola api yg berbentuk naga yg mampu memanaskan atmosfer.
--chidori=serangan/pukulan petir.
--chidori nagashi=alirkan chidori ke seluruh tubuh utk bertahan dan menyerang musuh sekaligus.
--chidori shenbon=serangan ribuan jarum chidori.
--chidori eiso=chidori yng bisa memanjang.
--chidori koken=chidori yg dialirkan ke pedang.
--chidori raimei=pukulan badai chidori yg mampu hancurkan sekitarnya.
--habataku chidori=ketika sasuke dlm joutai 2,sasuke terbang dan menghantam musuh dgn chidori berwarna hitam.
--chidori katana=sasuke mengalirkan chidori ke pedang kusanagi yg mampu besi dgn mudah.
--kirrin=serangan petir yg sangat besar yg bersal dr alam.
--jegei jubaku=mengeluarkan dua ular besar dr lengan baju utk menagkap musuh.
--seneijashu=mengeluarkan ular beracun berukuran sedang dr lengan baju.
--kuchiyose=ular raksasa(manda) dan elang raksasa(taka).
--magen:kasegui no jutsu=ilusi menusuk tubuh musuh dgn paku berukuran besar.
--tsukuyomi=menggunakan mangekyo sharingan dan melalui kontak mata menciptakan ilusi 21 jam rasa sakit kpd musuh.
--susano'o=memanggil wujud raksasa yg transparan utk melindungi pengguna atau melakukan serangan.
--susano'o genjutsu=genjutsu yg memunculkan wujud susanoo utk menghancurkan mental musuh.
--amaterasu=api hitam yg tak akan padam.
--enton:kagutsuchi=ubah amaterasu menjadi berbentuk duri utk bertahan.

Ao adalah salah seorang Shinobi kelas ANBU yang berasal dari Kirigakure.
Sebagai salah seorang ANBU terlatih dari desanya, Ao memiliki pengalaman dalam bertarung yang cukup luas.
Dulu ia pernah bertarung dengan salah seorang shinobi Konoha, yaitu Uchiha Shisui. Sampai sekarangpun, ia masih tetap mengingat bagaimana kehebatan dan warna chakra Uchiha Shisui.
Selain shinobi dari klan Uchiha, lelaki yang beranting-antingkan kertas ini juga pernah bertarung dan mengalahkan salah seorang shinobi dari klan Hyuuga. Dari pertarungan yang dimenangkannya inilah Ao mendapat sebuah mata Byakugan yang kini telah terpasang rapi menjadi mata kanannya.
Sama seperti Kakashi, Ao menutup mata hasil tlanpantasiannya ini karena tak bisa menonaktifkannya yang tentunya akan menguras chakranya.
Debut Ao dalam cerita dimulai pada saat ia dan seorang lagi temannya yang bernama Chojuro dipilih untuk menjadi pengawal Mizukage kelima dalam pertemuan lima kage.
Dalam pertemuan yang berlokasi di Tetsu no Kuni tersebut, Ao mendapat peran yang cukup penting. Berkat Byakugannya, niat busuk Danzou yang memanipulasi pikiran Mifune agar ia memilihnya sebagai ketua aliansi berhasil digagalkan.
Tak lama setelahnya, tepatnya di saat persiapan menuju Perang Besas Ninja keempat, Ao dipilih untuk menjadi Kapten Divisi Sensor. Hal ini sangat tepat mengingat ia sangat hebat dibidang pelacakan.

CMIIW



Spoiler for :

Quote:
10. NARUTO UZUMAKI
Quote:
Pada awal seri, Naruto memang seorang yang bodoh.
Dia tidak tahu apa-apa dan selalu gampang terpancing emosi.
Namu semenjak di seri Shippuden, apalagi semenjak dia menguasai Jutsu Rasengan, Belajar Mode Sennin, dan belajar mengendalikan Kyuubi, dia mampu mengembangkan berbagai Jutsu yang dia miliki, menjadi lebih sempurna dan lebih kuat.
Bahkan kemampuannya sudah diakui penduduk Konoha semenjak dia mengalahkan Pain/Nagato.

Dia tidak tahu apa-apa dan selalu gampang terpancing emosi.
Namu semenjak di seri Shippuden, apalagi semenjak dia menguasai Jutsu Rasengan, Belajar Mode Sennin, dan belajar mengendalikan Kyuubi, dia mampu mengembangkan berbagai Jutsu yang dia miliki, menjadi lebih sempurna dan lebih kuat.
Bahkan kemampuannya sudah diakui penduduk Konoha semenjak dia mengalahkan Pain/Nagato.
Spoiler for NARUTO UZUMAKI:


Quote:
9. NEJI HYUUGA
Quote:
Si Jenius ini berasal dari Klan Hyuuga, Golongan Bawah (Bunke)
Setiap Generasi Golongan bawah di Klan Hyuuga pastinya adalah Orang yang lemah dan hanya menguasai Jutsu biasa dari Klan Hyuuga.
Namun Neji membuktikannya, walaupun dia terlahir dari Golongan Bawah, dia mampu menguasai dan menggunakan Jutsu Golongan Atas (Souke) dari klan Hyuuga, dan membuat Pamannya Hiashi Takjub dengan kemampuannya.

Setiap Generasi Golongan bawah di Klan Hyuuga pastinya adalah Orang yang lemah dan hanya menguasai Jutsu biasa dari Klan Hyuuga.
Namun Neji membuktikannya, walaupun dia terlahir dari Golongan Bawah, dia mampu menguasai dan menggunakan Jutsu Golongan Atas (Souke) dari klan Hyuuga, dan membuat Pamannya Hiashi Takjub dengan kemampuannya.
Spoiler for NEJI HYUUGA:


Quote:
8. KABUTO YAKUSHI
Quote:
Anak Didik Orochimaru ini juga tergolong Ninja yang Jenius.
Dia menguasai Teknik2 Ninjutsu rahasia yang beberapa diajarkan oleh Orochimaru sendiri, dan Teknik Ninjutsu Medis yang hampir menyamai Tsunade.
Karena kemampuan Ninjutsu Medisnya itulah Kabuto sangat disanjung oleh Orochimaru.
Berbagai penelitian telah dilakukan oleh Kabuto, dan dialah yang mampu menyempurnakan Jutsu Edo Tensei melebihi Orochimaru dan penciptanya, yaitu Hokage ke 2.
Juga kemampuannya dalam menggunakan Mode Sage Ular juga melebihi Orochimaru.

Dia menguasai Teknik2 Ninjutsu rahasia yang beberapa diajarkan oleh Orochimaru sendiri, dan Teknik Ninjutsu Medis yang hampir menyamai Tsunade.
Karena kemampuan Ninjutsu Medisnya itulah Kabuto sangat disanjung oleh Orochimaru.
Berbagai penelitian telah dilakukan oleh Kabuto, dan dialah yang mampu menyempurnakan Jutsu Edo Tensei melebihi Orochimaru dan penciptanya, yaitu Hokage ke 2.
Juga kemampuannya dalam menggunakan Mode Sage Ular juga melebihi Orochimaru.
Spoiler for KABUTO YAKUSHI:


Quote:
7. OROCHIMARU
Quote:
Orochimaru adalah Nukenin (Ninja Pelarian) dari Konoha.
Orochimaru adalah salah satu Ninja yang Jenius, dan juga murid kesayangan Hokage ke 3.
Orochimaru berhasil menciptakan beberapa Teknik sendiri dan Jutsu2 terlarang. Dan juga penelitiannya di berbagai bidang membuahkan hasil yang signifikan, sehingga membuatnya bertambah hebat.
Namun sayangnya Ke-Jenius-sannya itu digunakan untuk Kejahatan.
Namun setelah Kematiannya, Orochimaru mampu dilampaui oleh Muridnya, yaitu Kabuto Yakushi.

Orochimaru adalah salah satu Ninja yang Jenius, dan juga murid kesayangan Hokage ke 3.
Orochimaru berhasil menciptakan beberapa Teknik sendiri dan Jutsu2 terlarang. Dan juga penelitiannya di berbagai bidang membuahkan hasil yang signifikan, sehingga membuatnya bertambah hebat.
Namun sayangnya Ke-Jenius-sannya itu digunakan untuk Kejahatan.
Namun setelah Kematiannya, Orochimaru mampu dilampaui oleh Muridnya, yaitu Kabuto Yakushi.
Spoiler for OROCHIMARU:

Quote:
6. HIRUZEN SARUTOBI (SANDAIME HOKAGE)
Quote:
Hokage ke 3 ini dianggap sebagai Hokage yang paling Jenius.
Karena Hiruzen menguasai semua Teknik Ninja yang ada di Konoha, oleh sebab itu dia mendapatkan Julukan "Purofesa (the Proffesor"
Hiruzen juga dikenal ramah dan selalu menolong setiap penduduk Konoha yang sedang dalam Kesulitan.
Semua kata-katanya selalu meng-inspirasi penduduk Konoha.

Karena Hiruzen menguasai semua Teknik Ninja yang ada di Konoha, oleh sebab itu dia mendapatkan Julukan "Purofesa (the Proffesor"
Hiruzen juga dikenal ramah dan selalu menolong setiap penduduk Konoha yang sedang dalam Kesulitan.
Semua kata-katanya selalu meng-inspirasi penduduk Konoha.
Spoiler for HIRUZEN SARUTOBI:


Quote:
5. SAKUMO HATAKE
Quote:
Sakumo Hatake, atau Ayah dari Kakashi ini juga dikenal sebagai Ninja yang Jenius.
Dia mampu mengalahkan Ayah dan Ibu Sasori dalam sebuah pertarungan.
Dan ke-Jeniussannya juga diakui penduduk Konoha, bahkan Minato Namikaze (Hokage ke 4).
Namun sayangnya, ke-Tenaran Namanya pudar saat dia dituduh sebagai dalang dari Kerugian Konoha saat perang terjadi.
Itu karena Sakumo lebih memilih keselamatan Rekan se-Timnya daripada Keberhasilan sebuah Misi.
Lalu karena menanggung rasa malu, Hatake Sakumo tewas karena Bunuh Diri dihadapan Anaknya sendiri, yaitu Kakashi.

Dia mampu mengalahkan Ayah dan Ibu Sasori dalam sebuah pertarungan.
Dan ke-Jeniussannya juga diakui penduduk Konoha, bahkan Minato Namikaze (Hokage ke 4).
Namun sayangnya, ke-Tenaran Namanya pudar saat dia dituduh sebagai dalang dari Kerugian Konoha saat perang terjadi.
Itu karena Sakumo lebih memilih keselamatan Rekan se-Timnya daripada Keberhasilan sebuah Misi.
Lalu karena menanggung rasa malu, Hatake Sakumo tewas karena Bunuh Diri dihadapan Anaknya sendiri, yaitu Kakashi.
Spoiler for SAKUMO HATAKE:


Quote:
4. KAKASHI HATAKE
Quote:
Sepertinya, Ke-Jeniusan Kakashi diturunkan dari Ayahnya.
Kakashi juga salah satu dari sekian banyak Ninja Jenius yang ada di Konoha.
IQ Kakashi mampu menandingi IQ Klan Nara yang terkenal sebagai Klan tercerdas di Konoha.
Beberapa strategi Kakashi sudah banyak yang menonjol dan dibuktikan semenjak seri Shippuden dimulai.

Kakashi juga salah satu dari sekian banyak Ninja Jenius yang ada di Konoha.
IQ Kakashi mampu menandingi IQ Klan Nara yang terkenal sebagai Klan tercerdas di Konoha.
Beberapa strategi Kakashi sudah banyak yang menonjol dan dibuktikan semenjak seri Shippuden dimulai.
Spoiler for KAKASHI HATAKE:


Quote:
3. SHIKAMARU DAN SHIKAKU NARA
Quote:
Duo Shinobi Ayah dan Anak dari Klan Nara ini adalah Ninja yang terkenal karena Kejeniusannya.
Shikamaru mampu menjadi Chuunin mendahului reka-rekannya pasca Ujian Chuunin.
Dan ayahnya juga mampu menjadi Komandan dan juga Pemimpin yang merancang Strategi perang dalam Perang Dunia Shinobi ke-4.
Ke-Jeniusan mereka diturunkan dari Klannya, Nara, yang sejak dulu memang terkenal Klan Jenius di Konoha.
Strategi dan Keputusan yang mereka buat selalu tepat dan akurat.
IQ mereka diperkirakan mencapai 200.
*wow..IQ nya mengalahkan "Albert Enstein" di Dunia Nyata....


Shikamaru mampu menjadi Chuunin mendahului reka-rekannya pasca Ujian Chuunin.
Dan ayahnya juga mampu menjadi Komandan dan juga Pemimpin yang merancang Strategi perang dalam Perang Dunia Shinobi ke-4.
Ke-Jeniusan mereka diturunkan dari Klannya, Nara, yang sejak dulu memang terkenal Klan Jenius di Konoha.
Strategi dan Keputusan yang mereka buat selalu tepat dan akurat.
IQ mereka diperkirakan mencapai 200.
*wow..IQ nya mengalahkan "Albert Enstein" di Dunia Nyata....

Spoiler for SHIKAMARU DAN SHIKAKU NARA:



Quote:
2. ITACHI UCHIHA
Quote:
Itachi adalah Anggota Klan Uchiha yang paling Jenius.
Terbukti di usianya yang masih anak-anak, yaitu 6 tahun, dia sudah menjadi Genin dan saat 13 tahun, dia mampu menjadi Ketua Elit Pasukan Anbu di Konoha.
Jutsu Tsukuyomi Itachi juga adalah yang paling ditakuti oleh semua Orang, dan Tsukuyominya melebihi Anggota Klan Uchiha lainnya.
Dibalik Sifatnya yang dingin dan pendiam, dia ternyata memiliki pemikiran yang sangat Intelegen dan mampu mempertimbakan segala sesuatunya dengan baik.
Itachi adalah pahlawan tanpa tanda jasa semasa Hidupnya, bahkan saat di ET kabuto pun dia juga menjadi salah satu pahlawan dalam perang dunia shinobi ke-4, karena mampu mematahkan dan melenyapkan Jutsu Edo Tensei Kabuto dengan kemampuannya.

Terbukti di usianya yang masih anak-anak, yaitu 6 tahun, dia sudah menjadi Genin dan saat 13 tahun, dia mampu menjadi Ketua Elit Pasukan Anbu di Konoha.
Jutsu Tsukuyomi Itachi juga adalah yang paling ditakuti oleh semua Orang, dan Tsukuyominya melebihi Anggota Klan Uchiha lainnya.
Dibalik Sifatnya yang dingin dan pendiam, dia ternyata memiliki pemikiran yang sangat Intelegen dan mampu mempertimbakan segala sesuatunya dengan baik.
Itachi adalah pahlawan tanpa tanda jasa semasa Hidupnya, bahkan saat di ET kabuto pun dia juga menjadi salah satu pahlawan dalam perang dunia shinobi ke-4, karena mampu mematahkan dan melenyapkan Jutsu Edo Tensei Kabuto dengan kemampuannya.
Spoiler for ITACHI UCHIHA:


Quote:
1. MINATO NAMIKAZE (YONDAIME HOKAGE)
Quote:
Inilah dia Ninja ter-Jenius yang pernah ada.
Minato, murid dari Jiraiya dan Guru dari Kakashi ini adalah Ninja yang pandai serta cepat dalam menganalisa sesuatu.
Tidak berhenti disitu, dia juga berhasil menciptakan beberapa Jutsu yang hebat, yaitu: Rasengan, Sunshin no Jutsu, dan Hiraishin no Jutsu.
Jutsu2 yang diciptakannya sangat sederhana, namun sangat hebat dan berdampak besar saat berada di medan pertempuran.
Minato juga merupakan salah satu anak yang diramalkan oleh Tetua Katak, Minato diramalkan sebagai Orang yang akan membawa Kedamaian pada Dunia, namun semua itu sirna begitu saja ketika Minato Tewas saat menyelamatkan Konoha dari Tobi dan Kyuubi.
Minato juga diberi Gelar sebagai "Ninja tercepat di Dunia Shinobi"
Dan Minato juga Pahlawan dari perang Dunia Shinobi ke 3.

Minato, murid dari Jiraiya dan Guru dari Kakashi ini adalah Ninja yang pandai serta cepat dalam menganalisa sesuatu.
Tidak berhenti disitu, dia juga berhasil menciptakan beberapa Jutsu yang hebat, yaitu: Rasengan, Sunshin no Jutsu, dan Hiraishin no Jutsu.
Jutsu2 yang diciptakannya sangat sederhana, namun sangat hebat dan berdampak besar saat berada di medan pertempuran.
Minato juga merupakan salah satu anak yang diramalkan oleh Tetua Katak, Minato diramalkan sebagai Orang yang akan membawa Kedamaian pada Dunia, namun semua itu sirna begitu saja ketika Minato Tewas saat menyelamatkan Konoha dari Tobi dan Kyuubi.
Minato juga diberi Gelar sebagai "Ninja tercepat di Dunia Shinobi"
Dan Minato juga Pahlawan dari perang Dunia Shinobi ke 3.
Spoiler for MINATO NAMIKAZE:


Spoiler for tambahan:
Quote:
UCHIHA SASUKE
Quote:
SASUKE UCHIHA (うちはサスケ)
Desa: Konohagakure(daun tersembunyi)
Tingkatan Ninja: Nuke Nin(ninja buron), Genin
Hari Ulang Tahun: 23 Juli
Umur: 12-13(naruto)
16(naruto shippuden)
Golongan Darah: AB
Warna Mata: Hitam,Merah(saat menggunakan sharingan)
Warna Rambut: Hitam
Berat Badan: 52,2 kg
Tinggi Badan:168 cm
Clan: Uchiha
Keluarga:
-Ayah:Fugaku Uchiha
-Ibu:Mikoto Uchiha
-Saudara:Itachi Uchiha(kakak)
Guru:
-Kakashi Hatake
-Orochimaru
Rekan: Team 7, Taka
Kekkai Genkai:
-Sharingan
-Mangekyo Sharingan
-Eternal Mangekyo Sharingan
Real Jutsu Sasuke:
--sishi rendan=menendang musuh ke atas beberapa kali lalu menghantamkan musuh ke bawah.
--goken=pukulan kuat yg mampu menghancurkan tulang.
--soshuriken no jutsu=tekhnik mengendalikan shuriken dgn kawat baja.
--sofushasan no tachi=menarik fuuma shuriken dgn kawat baja.
--kage shuriken no jutsu=melemparkan dua fuuma shuriken di atas dan dibawah utk menipu lawan.
--kage buyo=tekhnik mengikuti gerakan lawan di udara.
--hayabusa otoshi=bantingan yg mirip omote renge dgn mengunci tangan dan kaki lawan.
--body flame technique=jurus yg mirip shunsin tubuh pengguna akan akan lenyap perlahan-lahan terbakar api.
--body shedding=tekhnik keluar dr tubuh yg terluka tanpa luka sedikitpun.
--ten no juin=segel orochimaru yg meningkatkan kekuatan pengguna.
--katon:gokakyu no jutsu=serangan bola api yg besar.
--katon:hosenka no jutsu=serangan puluhan bola api kecil yg dikendalikan.
--katon:ryuka no jutsu=serangan api yg dirambatkan seperti dr benda seperti kawat baja.
--katon:goryuka no jutsu=bola api yg berbentuk naga yg mampu memanaskan atmosfer.
--chidori=serangan/pukulan petir.
--chidori nagashi=alirkan chidori ke seluruh tubuh utk bertahan dan menyerang musuh sekaligus.
--chidori shenbon=serangan ribuan jarum chidori.
--chidori eiso=chidori yng bisa memanjang.
--chidori koken=chidori yg dialirkan ke pedang.
--chidori raimei=pukulan badai chidori yg mampu hancurkan sekitarnya.
--habataku chidori=ketika sasuke dlm joutai 2,sasuke terbang dan menghantam musuh dgn chidori berwarna hitam.
--chidori katana=sasuke mengalirkan chidori ke pedang kusanagi yg mampu besi dgn mudah.
--kirrin=serangan petir yg sangat besar yg bersal dr alam.
--jegei jubaku=mengeluarkan dua ular besar dr lengan baju utk menagkap musuh.
--seneijashu=mengeluarkan ular beracun berukuran sedang dr lengan baju.
--kuchiyose=ular raksasa(manda) dan elang raksasa(taka).
--magen:kasegui no jutsu=ilusi menusuk tubuh musuh dgn paku berukuran besar.
--tsukuyomi=menggunakan mangekyo sharingan dan melalui kontak mata menciptakan ilusi 21 jam rasa sakit kpd musuh.
--susano'o=memanggil wujud raksasa yg transparan utk melindungi pengguna atau melakukan serangan.
--susano'o genjutsu=genjutsu yg memunculkan wujud susanoo utk menghancurkan mental musuh.
--amaterasu=api hitam yg tak akan padam.
--enton:kagutsuchi=ubah amaterasu menjadi berbentuk duri utk bertahan.
Spoiler for UCHIHA SASUKE:

Quote:
AO
Quote:
Ao adalah salah seorang Shinobi kelas ANBU yang berasal dari Kirigakure.
Sebagai salah seorang ANBU terlatih dari desanya, Ao memiliki pengalaman dalam bertarung yang cukup luas.
Dulu ia pernah bertarung dengan salah seorang shinobi Konoha, yaitu Uchiha Shisui. Sampai sekarangpun, ia masih tetap mengingat bagaimana kehebatan dan warna chakra Uchiha Shisui.
Selain shinobi dari klan Uchiha, lelaki yang beranting-antingkan kertas ini juga pernah bertarung dan mengalahkan salah seorang shinobi dari klan Hyuuga. Dari pertarungan yang dimenangkannya inilah Ao mendapat sebuah mata Byakugan yang kini telah terpasang rapi menjadi mata kanannya.
Sama seperti Kakashi, Ao menutup mata hasil tlanpantasiannya ini karena tak bisa menonaktifkannya yang tentunya akan menguras chakranya.
Debut Ao dalam cerita dimulai pada saat ia dan seorang lagi temannya yang bernama Chojuro dipilih untuk menjadi pengawal Mizukage kelima dalam pertemuan lima kage.
Dalam pertemuan yang berlokasi di Tetsu no Kuni tersebut, Ao mendapat peran yang cukup penting. Berkat Byakugannya, niat busuk Danzou yang memanipulasi pikiran Mifune agar ia memilihnya sebagai ketua aliansi berhasil digagalkan.
Tak lama setelahnya, tepatnya di saat persiapan menuju Perang Besas Ninja keempat, Ao dipilih untuk menjadi Kapten Divisi Sensor. Hal ini sangat tepat mengingat ia sangat hebat dibidang pelacakan.
Spoiler for AO:


Spoiler for Naruto Terbaru:
Spoiler for bagi yang blm baca komik terbarunya (english):
Spoiler for bagi yang blm baca komik terbarunya (indo):
CMIIW



Diubah oleh kadalidup 05-11-2013 05:42
0
68.8K
Kutip
124
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan