hahabibehAvatar border
TS
hahabibeh
Kenali Penyebab Ingus yang Keluar dari Hidung
Maaf kalo tread ini acak-acakan, maklum TS nya newbi emoticon-Malu
Semoga ga emoticon-Blue Repost ya




Umumnya cairan hidung atau sering disebut ingus akan muncul setelah orang bersin-bersin. Tapi sebenarnya seseorang bisa mengidentifikasi apa yang dideritanya melalui cairan ingus yang keluar.



Lapisan dalam hidung terdiri dari selaput yang mengandung lendir yang dikeluarkan oleh kelenjar, lendir ini terdiri dari air, antibodi dan protein. Tugas dari lendir ini adalah membantu menjaga saluran hidung tetap lembab serta mencegah masuknya debu atau benda asing dari udara.

Dalam beberapa kasus terjadi peningkatan produksi lendir dan membuat hidung meler. Jenis lendir atau ingus yang keluar bisa memberikan petunjuk terhadap penyebab yang mendasarinya, seperti dikutip dari MedIndia, Jumat (20/7/2012) yaitu:

1. Lendir atau ingus yang encer dan bening menunjukkan gejala flu pada umumnya atau alergi
2. Lendir atau ingus yang kental dan berwarna kekuningan atau kehijauan menunjukkan adanya infeksi bakteri
3. Lendir encer yang keluar setelah mengalami cedera kepala bisa mengindikasikan adanya kebocoran cairan dari cerebrospinal
4. Lendir yang keluar bersama dengan darah kemungkinan karena terlalu kencang saat mendorong ingus keluar atau akibat membran hidung yang mengalami kekeringan
5. Lendir berwarna hijau yang kental dan disertai bau busuk atau tak sedap kemungkinan karena adanya benda asing yang masuk dan menginfeksi hidung.

Selain itu ada banyak hal yang bisa menjadi penyebab munculnya ingus atau lendir berlebih di hidung seperti:

Spoiler for infeksi virus:


Spoiler for infeksi bakteri:


Spoiler for sinus:


Spoiler for ada benda asing yang masuk ke hidung:


Spoiler for obat-obatan tertentu:


Spoiler for pengaruh emosi dan makanan pedas:


Quote:


Sekian dari TS, kalo berkenan bagi emoticon-Blue Guy Cendol (L)yaa emoticon-Kiss emoticon-Kiss emoticon-Kiss
Diubah oleh hahabibeh 16-06-2013 04:52
0
4.9K
7
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan