- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan


TS
tyozzz
[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/11/5435800_20130611093320.gif)
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/12/1605395_20130612013812.gif)
Quote:
Quote:
Spoiler for HOT THREAD:
makasih buat Officer Kaskus dan seluruh kaskuser yang telah mendukung thread ane 

Hot Thread 14 Juli 2013
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/07/14/1605395_20130714124031.png)
Quote:
Spoiler for No Repost:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613074755.jpg)
Quote:
Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan [Yarn Bombing]
Quote:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104112.jpeg)
Quote:
Yarn bombing, guerilla knitting, urban knitting, atau graffiti knitting adalah salah satu bentuk seni jalanan atau grafiti dengan menggunakan rajutan. Seni jalanan ini dimulai beberapa tahun yang lalu sebagai bentuk ekspresi di ruang publik. Yarn Bombing biasanya dilakukan oleh kelompok atau individu.
Pohon, sepeda, kotak telepon, mobil, patung, bahkan kendaraan militer telah di “bom” dengan benang berwarna-warni, bertekstur, sebuah karya seni yang dapat dilihat masyarakat publik. Saat ini Yarn Bombing telah menjadi sebuah pergerakan seni global. Awal gerakan ini pertama kali dikaitkan dengan Magda Sayeg dari Houston, AS. Ide ini pertama kali muncul ketika ia menutupi gagang pintu dengan rajutan yang ia buat.
Popularitas Yarn Bombing saat ini telah menyebar ke seluruh dunia dan mulai banyak bermunculan kelompok-kelompok seniman jalanan Yarn Bombing. Namun, seiring dengan kepopulerannya, Yarn Bombing justru dianggap illegal di beberapa negara karena merupakan suatu bentuk vandalisme.
Pohon, sepeda, kotak telepon, mobil, patung, bahkan kendaraan militer telah di “bom” dengan benang berwarna-warni, bertekstur, sebuah karya seni yang dapat dilihat masyarakat publik. Saat ini Yarn Bombing telah menjadi sebuah pergerakan seni global. Awal gerakan ini pertama kali dikaitkan dengan Magda Sayeg dari Houston, AS. Ide ini pertama kali muncul ketika ia menutupi gagang pintu dengan rajutan yang ia buat.
Popularitas Yarn Bombing saat ini telah menyebar ke seluruh dunia dan mulai banyak bermunculan kelompok-kelompok seniman jalanan Yarn Bombing. Namun, seiring dengan kepopulerannya, Yarn Bombing justru dianggap illegal di beberapa negara karena merupakan suatu bentuk vandalisme.
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104202.jpg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104316.jpg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104330.jpg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104353.jpg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104446.jpeg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104502.jpg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104525.jpg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104548.jpg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104612.jpg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104718.jpeg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104738.jpeg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104758.jpeg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104817.jpeg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613104836.jpg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613105003.jpeg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613105024.jpeg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613105046.jpeg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613105100.jpeg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613105118.jpeg)
Spoiler for pict:
![[Woow] Yarn Bombing, Seni Jalanan dengan Menggunakan Rajutan](https://s.kaskus.id/images/2013/06/13/1605395_20130613105131.jpg)
Quote:
TS hanya share untuk menambah wawasan dan pengetahuan agan2 kaskuser semua. ane gak nolak kalau dikasih


Suported by
Quote:
Spoiler for Sumber:
Diubah oleh tyozzz 14-07-2013 05:46
0
39.2K
Kutip
739
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan