Kaskus

News

spartanism77Avatar border
TS
spartanism77
Alam Indonesia terindah keenam di dunia
Alam Indonesia terindah keenam di dunia
Jakarta - Survei World Economic Forum (WEF) 2012 yang baru-baru ini dirilis menempatkan keindahan alam Indonesia pada peringkat keenam dalam daftar negara-negara dengan alam terindah di dunia.

"Hal yang lebih membanggakan adalah Indonesia ada di peringkat enam untuk keindahan alam," kata Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Mari Elka Pangestu, di Jakarta, Senin.

Ia menyebut hal itu sebagai modal besar untuk mengembangkan kepariwisataan nasional yang menurut survei WEF peringkatnya naik dari 70 pada 2011 menjadi 74 pada 2012.

Mari menambahkan, pemerintah berencana mengembangkan tujuh wisata tematik (minat khusus), termasuk di antaranya wisata alam dan ekowisata, wisata olahraga dan rekreasi, dan wisata kapal pesiar.

"Pengembangan wisata tematik ini memerlukan dukungan kerja sama dengan kementerian lain dan Pemerintah Daerah," katanya.

Upaya-upaya itu, lanjut dia, diharapkan bisa mendongkrak peringkat pariwisata Indonesia pada tahun-tahun mendatang.

[url= m.antaranews.com/berita/379229/alam-indonesia-terindah-keenam-di-dunia]link[/url]


semoga dgn adanya pringkat ini bisa mmbri dampak pd pariwisata indonesia emoticon-I Love Indonesia

Alam Indonesia terindah keenam di duniaAlam Indonesia terindah keenam di dunia
0
1.7K
5
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan