- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Menyangka Robben, Luna Maya Malah "Gandeng" Van Persie


TS
hernanto14
Menyangka Robben, Luna Maya Malah "Gandeng" Van Persie
No Repsol Gan 
UPDATE
TRIBUNNEWS.COM - Artis cantik Luna Maya rupanya tak mau ketinggalan menyambut kedatangan Timnas Belanda ke Indonesia. Luna Maya bahkan ikut datang langsung ke Bandara Halim Perdanakusma Jakarta, Rabu (5/6/2013) pagi, untuk menyambut kedatangan Robin van Persie dkk.
Dari pantauan Tribunnews.com, terlihat Luna Maya mengalungkan untaian bunga kepada pelatih Timnas Belanda, Louis van Gaal. Sementara di dalam rombongan tim tersebut terlihat para pemain bintang De Oranje, seperti Arjen Robben, Wesley Sneijder, dan Robin van Persie.
Seakan ingin memperlihatkan keramahan khas Indonesia, Luna Maya pun melempar senyuman manis kepada Robin van Persie, dan tak lupa ia menyapa bintang klub Manchester United itu. Namun seakan tak peduli, Van Persie hanya berlalu dan tidak membalas sapaan Luna Maya.
Sumber
Jangan lupa di
, ane mengharapkan
, jangan 

Quote:
VIVAbola - Artis cantik Luna Maya menceritakan pengalaman uniknya menyambut kedatangan timnas Belanda di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu, 5 Juni 2013. Wanita berusia 29 tahun itu mengaku sempat kesulitan membedakan Arjen Robben dan Robin van Persie.
Bersama rekannya, Raffi Ahmad, Luna memang didapuk menyambut langsung kedatangan timnas Belanda di bandara, pagi tadi. Keduanya lalu menunggu para pemain dan ofisial Tim Oranye di landasan pacu Halim Perdanakusuma.
Saat rombongan tim Oranye turun dari pesawat, Luna langsung mengalungkan bunga ke leher pelatih Louis van Gaal. Setelah itu, para pemain dan ofisial melanjutkan perjalanannya menuju ruang tunggu bandara.
Kesempatan ini pun coba dimanfaatkan Luna untuk berfoto dengan pemain idolanya, Arjen Robben. Namun belakangan wanita kelahiran Denpasar, Bali itu menyadari bahwa sosok yang "digandengnya" bukanlah Robben, melainkan Robin van Persie. "Sempat bingung membedakan keduanya," kata Luna saat ditemui di Hotel Shangri-La, Jakarta, siang tadi.
"Saya sempat melihat mereka bermain, tapi saya lebih suka Robben. Karena itu saya langsung mencari di mana Robben. Tapi ternyata saat berfoto, saya salah orang. Saya malah berfoto dengan van Persie, bukan Robben. Untungnya Raffi (Ahmad) mengingatkan saya," kata Luna.
Tak hanya dengan Robben dan van Persie, Luna juga sempat berfoto dengan beberapa pemain Belanda lainnya, seperti Wesley Sneijder dan Ron Vlaar. Sebagian foto-foto itu bahkan telah diunggah ke Istagram.
Luna sendiri senang menyambut kedatangan timnas Belanda. Menurut model bertubuh tinggi semampai itu, peristiwa ini merupakan momen langka dan jarang terjadi di dalam hidupnya.
Kedatangan timnas Belanda telah menarik antusias masyarakat. Sejak pukul 07.00 WIB pagi tadi, ratusan suporter sudah memadati pintu kedatangan Bandara Halim Perdanakusuma demi bisa menyaksikan secara langsung tim Die Oranje.
Timnas Belanda dijadwalkan akan menggelar konferensi pers di Hotel Shangri La pukul 14.00 WIB. Setelah itu tim besutan Louis van Gaal itu rencananya akan menggelar latihan tertutup di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) pukul 19.00 WIB. (umi)
Bersama rekannya, Raffi Ahmad, Luna memang didapuk menyambut langsung kedatangan timnas Belanda di bandara, pagi tadi. Keduanya lalu menunggu para pemain dan ofisial Tim Oranye di landasan pacu Halim Perdanakusuma.
Saat rombongan tim Oranye turun dari pesawat, Luna langsung mengalungkan bunga ke leher pelatih Louis van Gaal. Setelah itu, para pemain dan ofisial melanjutkan perjalanannya menuju ruang tunggu bandara.
Kesempatan ini pun coba dimanfaatkan Luna untuk berfoto dengan pemain idolanya, Arjen Robben. Namun belakangan wanita kelahiran Denpasar, Bali itu menyadari bahwa sosok yang "digandengnya" bukanlah Robben, melainkan Robin van Persie. "Sempat bingung membedakan keduanya," kata Luna saat ditemui di Hotel Shangri-La, Jakarta, siang tadi.
"Saya sempat melihat mereka bermain, tapi saya lebih suka Robben. Karena itu saya langsung mencari di mana Robben. Tapi ternyata saat berfoto, saya salah orang. Saya malah berfoto dengan van Persie, bukan Robben. Untungnya Raffi (Ahmad) mengingatkan saya," kata Luna.
Tak hanya dengan Robben dan van Persie, Luna juga sempat berfoto dengan beberapa pemain Belanda lainnya, seperti Wesley Sneijder dan Ron Vlaar. Sebagian foto-foto itu bahkan telah diunggah ke Istagram.
Luna sendiri senang menyambut kedatangan timnas Belanda. Menurut model bertubuh tinggi semampai itu, peristiwa ini merupakan momen langka dan jarang terjadi di dalam hidupnya.
Kedatangan timnas Belanda telah menarik antusias masyarakat. Sejak pukul 07.00 WIB pagi tadi, ratusan suporter sudah memadati pintu kedatangan Bandara Halim Perdanakusuma demi bisa menyaksikan secara langsung tim Die Oranje.
Timnas Belanda dijadwalkan akan menggelar konferensi pers di Hotel Shangri La pukul 14.00 WIB. Setelah itu tim besutan Louis van Gaal itu rencananya akan menggelar latihan tertutup di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) pukul 19.00 WIB. (umi)
Spoiler for Image ane nemunya ini Gan:

UPDATE
Quote:
Spoiler for Luna Maya Tersenyum, Robin van Persie Cuek:
TRIBUNNEWS.COM - Artis cantik Luna Maya rupanya tak mau ketinggalan menyambut kedatangan Timnas Belanda ke Indonesia. Luna Maya bahkan ikut datang langsung ke Bandara Halim Perdanakusma Jakarta, Rabu (5/6/2013) pagi, untuk menyambut kedatangan Robin van Persie dkk.
Dari pantauan Tribunnews.com, terlihat Luna Maya mengalungkan untaian bunga kepada pelatih Timnas Belanda, Louis van Gaal. Sementara di dalam rombongan tim tersebut terlihat para pemain bintang De Oranje, seperti Arjen Robben, Wesley Sneijder, dan Robin van Persie.
Seakan ingin memperlihatkan keramahan khas Indonesia, Luna Maya pun melempar senyuman manis kepada Robin van Persie, dan tak lupa ia menyapa bintang klub Manchester United itu. Namun seakan tak peduli, Van Persie hanya berlalu dan tidak membalas sapaan Luna Maya.
Quote:
Spoiler for Ini Kata Luna Maya Setelah Dicuekin Van Persie:
JAKARTA -- Aktris cantik Luna Maya ikut menyambut kedatangan Timnas Belanda di Bandara Halim Perdana Kusuma, Jakarta, Rabu (5/6) pagi.
Ia terlihat memberi kalungan bunga pada pelatih Belanda Louis van Gaal, namun Robin van Persie malah cuek kepada Luna Maya.
Luna Maya mengakui bahwa dirinya mengagumi Van Persie. Pemain Belanda lain yang Luna Maya kagumi adalah Arjen Robben.
Meski tidak bisa berinteraksi dengan pemain idolanya di Bandara, namun Luna Maya senang bisa memberi kalungan bunga pada Van Gaal.
"Saya hanya mengalungi bunga kepada pelatih Louis van Gaal, sementara tidak boleh berinteraksi kepada pemain," kata Luna Maya saat ditemui di Hotel Shangri-La Jakarta, tempat pemain timnas Belanda menginap, Rabu (5/6).
Luna juga mengungkapkan dirinya sulit membedakan antara Arjen Robben dan Robin van Persie. "Saya sulit untuk membedakan keduanya," ungkapnya.
Mantan kekasih Ariel Noah itu mengaku mengagumi permainan timnas Belanda. Dia melihat permainan Belanda saat berlaga di Piala Eropa 2012 dan Piala Dunia 2010. (abu/jpnn)
Ia terlihat memberi kalungan bunga pada pelatih Belanda Louis van Gaal, namun Robin van Persie malah cuek kepada Luna Maya.
Luna Maya mengakui bahwa dirinya mengagumi Van Persie. Pemain Belanda lain yang Luna Maya kagumi adalah Arjen Robben.
Meski tidak bisa berinteraksi dengan pemain idolanya di Bandara, namun Luna Maya senang bisa memberi kalungan bunga pada Van Gaal.
"Saya hanya mengalungi bunga kepada pelatih Louis van Gaal, sementara tidak boleh berinteraksi kepada pemain," kata Luna Maya saat ditemui di Hotel Shangri-La Jakarta, tempat pemain timnas Belanda menginap, Rabu (5/6).
Luna juga mengungkapkan dirinya sulit membedakan antara Arjen Robben dan Robin van Persie. "Saya sulit untuk membedakan keduanya," ungkapnya.
Mantan kekasih Ariel Noah itu mengaku mengagumi permainan timnas Belanda. Dia melihat permainan Belanda saat berlaga di Piala Eropa 2012 dan Piala Dunia 2010. (abu/jpnn)
Quote:
Indonesia 0-3 Belanda. Ane sedih
sekaligus bangga
gan. Sedih karena timnas Indonesia kalah. Bangga karena melihat perjuangan timnas. Ane berharap semoga timnas kita bisa lebih berprestasi lagi 



Sumber
Spoiler for Ini yang TS harapkan:

Jangan lupa di



Quote:
Kunjungi thread ane yang lain gan 
7 Tur Wisata Berbahaya di Penjuru Dunia
Uang sedekah agan-agan ketika sholat ju'mat (sangat berarti)
10 Fakta Unik tentang Penggunaan Smartphone di Dunia
10 Rahasia dan Keajaiban Sedekah (Shodaqoh)
Mengenal Pujangga/Penyair Indonesia yang Melegenda "Chairil Anwar"
Kalau agan punya uang 1 Miliar buat apa Gan?
Jodoh yang Agan/Aganwati inginkan? Seperti apa?
Pilih Maudy Ayunda atau Melody JKT48 (masuk Gan)
Mic Tyson vs Bruce Lee? Menang mana?
Ternyata Cakra Khan punya kembaran sesama artis Gan
Agan Berani gak ikut acara ini? jawab jujur

7 Tur Wisata Berbahaya di Penjuru Dunia
Uang sedekah agan-agan ketika sholat ju'mat (sangat berarti)
10 Fakta Unik tentang Penggunaan Smartphone di Dunia
10 Rahasia dan Keajaiban Sedekah (Shodaqoh)
Mengenal Pujangga/Penyair Indonesia yang Melegenda "Chairil Anwar"
Kalau agan punya uang 1 Miliar buat apa Gan?
Jodoh yang Agan/Aganwati inginkan? Seperti apa?
Pilih Maudy Ayunda atau Melody JKT48 (masuk Gan)
Mic Tyson vs Bruce Lee? Menang mana?
Ternyata Cakra Khan punya kembaran sesama artis Gan
Agan Berani gak ikut acara ini? jawab jujur
Diubah oleh hernanto14 17-06-2013 17:28
0
27.4K
Kutip
329
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan