Kaskus

Entertainment

furqonfikrul23Avatar border
TS
furqonfikrul23
Macam-Macam Ukuran Kertas [masup gan yang mau ngeprint :D]
Ini Trit Pertama ane yang gak REPSOL gan emoticon-Ngakak
tp jg agak bermutu
Spoiler for :


Lasung gan Encekembrott....

Ukuran Kertas A4, A3, A2, A1, A0 (Seri A) – Ukuran kertas untuk Seri A ini biasanya dipergunakan dalam melakukan pencetakan umum, pencetakan di perkantoran dan juga pencetakan yang dilakukan oleh penerbit. Dalam seri ini ukuran yang paling besar adalah dimulai dari A0 yaitu luasnya sebesar 1 meter persegi. Selanjutnya untuk dilambangkan dengan A1 yang merupakan setengah dari luas dari A0, kemudian A2 yang mempunyai ukuran setengah dari A1, begitu sampai dengan ukuran yang paling kecil A10.

Dalam hal menentukan ukuran kertas seri A (A0 A1 A2 A3 A4, A5, A6, A7, A8, A9, A10) ini tidak dilakukan sembarangan melainkan harus sesuai dengan standar internasional (ISO) namun dimulai menghitung luas ukuran kertas A0 yang merupakan ukuran paling besar untuk kertas seri A yaitu sebesar 1 meter persegi. Untuk mengetahui berapa sebenarnya ukuran kertas seri A ini makan ISO menggunakan rumus seperti di bawah ini:

Spoiler for Rumus:


Ukuran Kertas A4, A3, A2, A1, A0 (Seri A)
Nah dari rumus di atas maka dapat diketahui bahwa ukuran kertas A0 yaitu panjang =1189 mm dan lebar = x 841 mm. Nah setelah didapatkan ukuran kertas A0 maka untuk selanjutnya hany perlu membagi 2 dari luas kertas A0. Sehingga didapatkan sebagai berikut :

Ukuran Kertas seri A (A0 A1 A2 A3 A4, A5, A6, A7, A8, A9, A10)

A0 = 841 x 1189 mm, atau = 33.11 × 46.81 in
A1 = 594 x 841 mm, atau = 23.39 × 33.11 in
A2 = 420 x 594 mm, atau = 16.54 × 23.39 in
A3 = 297 x 420 mm, atau = 11.69 × 16.54 in
A4 = 210 x 297 mm, atau = 8.27 × 11.69 in
A4s = 215 x 297 mm, atau = 8.46 × 11.69 in
A5 = 148 x 210 mm, atau = 4.13 × 5.83 in
A6 = 105 x 148 mm, atau = 4.13 × 5.83 in
A7 = 74 x 105 mm, atau = 2.91 × 4.13 in
A8 = 52 x 74 mm, atau = 2.05 × 2.91 in in
A9 = 37 x 52 mm, atau = 1.46 × 2.05 in
A10 = 26 x 37 mm, atau = 1.02 × 1.46 in


Spoiler for Ukuran:


Nah itulah ukuran kertas seri A (A0 A1 A2 A3 A4, A5, A6, A7, A8, A9, A10), namun dari sekian banyak ukuran kertas seri A yang paling banyak digunakan adalah ukuran kertas A3 dan ukuran kertas A4


Terima Kasih Kunjungan nya emoticon-Malu (S)
Spoiler for :
0
3.6K
7
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan