Kaskus

Entertainment

timtam09Avatar border
TS
timtam09
Photographer vs Event vs Pentonton
berbagai macam event menarik sering ada di indonesia dan hal ini menjadi ajang menarik wisatawan. event yang baru saja terlaksana adalah WAISAK, acara yang digelar secara akbar di Candi Borobudur. acara skaral bagi umat budha ini terganggu oleh para photogrepher atau penonton.

tidak perlu jauh-jauh melangkah ke acara waisak, mari kita lihat acara atau kegiatan Pawai atau lainnya... yang digelar dijalanan.

apa yang terjadi???

Photographer begitu semangat mengabadikan acara tersebut sebagai moment yang terindah dan mendapatkan hasil atau gambar yang terbaik. sampai melupakan ETIKA dan terasa begitu EGOIS sehingga tidak memperdulikan tamu yang ingin menyaksikan acara tersebut. bahkan masuk kedalam barisan peserta event tuk mengambil gambar....
hal ini sangat menganggu sekali.
ane yakin agan sering melihat kejadian ini.
baru-baru saja juga terjadi pada acara waisak, penonton/photograapher naik keatas ALTAR. padahal ini altar merupakan tempat yang saklar bagi umat budha.


bagaimana sebaiknya?
Jika ingin mengabadaikan acara atau kegiatan para photographer mengetahui batasan wilayah memfoto adalah sama seperti penonton, kecuali photographer event sendiri atau dari panitia.
agan harus mengukur kemampuan kamera, lensa dan pencahayaan. kalau emang jaraknya jauh berarti agan memerluka lensa TELE. kalau agan suka bola.. hal ini agan tidak mungkin masuk kedalam pertandingan dan memfoto pemainnya kan..????

kalau pencahayaan kurang berarti agan membutuhkan pencahayaan tambahan melalui speed light... sehingga gambar yang dihasilkan dapat lebih bagus...

apalagi yang dibutuhkan? jika penonton banyak agan membutuhkan tangga sehingga agan posisinya lebih tinggi dan dapat lebih leluasa dalam mengambil gambar.

pesan Ane untuk para photographer : mohon agar etika memfoto digunakan dalam mengabadikan acara. sehingga tidak mengganggu kegiatan acara dan penonton yg menikamati.

ane prihatin jika ini masih terjadi....

0
1K
5
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan