- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Serba-terbanyak dari Pemain Bayern dan Dortmund


TS
hillaby
Serba-terbanyak dari Pemain Bayern dan Dortmund

KOMPAS.com— Laga final Liga Champions antara Bayern Muenchen kontra Borussia Dortmund di Stadion Wembley, 25 Mei 2013, akan menyajikan pertarungan para pemain terbaik dunia. Nama-nama besar seperti Arjen Robben, Thomas Mueller, Robert Lewandowski, dan Marco Reus kerap mengisi pemberitaan di dunia.
Kompas.com mencoba menunjukkan statistik dari para pemain kedua klub. Kompas.com menyajikan statistik serba-terbanyak dari para pemain Bayern dan Dortmund sepanjang musim ini di Liga Champions.
Menit bermain:
1. Marcel Schmelzer (Dortmund) - 1.080 menit
2. Robert Lewandowski (Dortmund) - 1.000 menit
3. Marco Reus (Dortmund) - 988 menit
4. Lukasz Piszczek (Dortmund) - 983 menit
5. Philipp Lahm (Bayern) - 977 menit
Jumlah gol
1. Robert Lewandowski (Dortmund) - 10 gol
2. Thomas Mueller (Bayern) - 8 gol
3. Marco Reus (Dortmund) - 4 gol
4. Claudio Pizarro (Bayern) - 4 gol
5. Arjen Robben (Bayern) - 3 gol
Tendangan tepat sasaran
1. Robert Lewandowski (Dortmund) - 24 tendangan
2. Mario Goetze (Dortmund) - 20 tendangan
3. Marco Reus (Dortmund) - 20 tendangan
4. Arjen Robben (Bayern) - 19 tendangan
5. Thomas Mueller (Bayern) - 18 tendangan
Tendangan melenceng
1. Robert Lewandowski (Dortmund) - 18 tendangan
2. Arjen Robben (Bayern) - 14 tendangan
3. Thomas Mueller (Bayern) - 12 tendangan
4. Toni Kroos (Bayern) - 9 tendangan
5. David Alaba (Bayern) - 8 tendangan
Assist
1. Mario Goetze (Dortmund) - 5 assist
2. Bastian Schweinsteiger (Bayern) - 4 assist
3. Franck Ribery (Bayern) - 4 assist
4. Philipp Lahm (Bayern) - 4 assist
5. Robert Lewandowski (Dortmund) - 2 assist
Offside
1. Robert Lewandowski (Dortmund) - 8 offside
2. Thomas Mueller (Bayern) - 6 offside
3. Marco Reus (Dortmund) - 5 offside
4. Arjen Robben (Bayern) - 5 offside
5. Mario Mandzukic (Bayern) - 4 offside
Jumlah umpan
1. Philipp Lahm (Bayern) - 744 umpan
2. Bastian Schweinsteiger (Bayern) - 636 umpan
3. Marcel Schmelzer (Dortmund) - 636 umpan
4. Dante (Bayern) - 605 umpan
5. Ilkay Guendogan (Dortmund) - 575 umpan
Umpan sukses
1. Philipp Lahm (Bayern) - 571 umpan
2. Bastian Schweinsteiger (Bayern) - 503 umpan
3. Dante (Bayern) - 503 umpan
4. Ilkay Guendogan (Dortmund) - 439 umpan
5. Marcel Schmelzer (Dortmund) - 413 umpan
Persentase umpan sukses
1. Daniel van Buyten (Bayern) - 86 persen
2. Diego Contento (Bayern) - 86 persen
3. Holger Badstuber (Bayern) - 84 persen
4. Dante (Bayern) - 83 persen
5. Anatoliy Tymoshchuk (Bayern) - 83 persen
Umpan silang
1. Marco Reus (Dortmund) - 25 umpan
2. Mario Goetze (Dortmund) - 18 umpan
3. Marcel Schmelzer (Dortmund) - 13 umpan
4. Lukasz Piszczek (Dortmund) - 12 umpan
5. Franck Ribery (Bayern) - 11 umpan
Umpan silang sukses
1. Mario Goetze (Dortmund) - 6 umpan
2. Marcel Schmelzer (Dortmund) - 6 umpan
3. Marco Reus (Dortmund) - 5 umpan
4. Lukasz Piszczek (Dortmund) - 4 umpan
5. Arjen Robben (Bayern) - 4 umpan
Pelanggaran
1. Robert Lewandowski (Dortmund) - 24 pelanggaran
2. Mario Mandzukic (Bayern) - 24 pelanggaran
3. Javi Martinez (Bayern) - 24 pelanggaran
4. Marco Reus (Dortmund) - 18 pelanggaran
5. Thomas Mueller (Bayern) - 16 pelanggaran
Dilanggar
1. Robert Lewandowski (Dortmund) - 25 dilanggar
2. Bastian Schweinsteiger (Bayern) - 23 dilanggar
3. Franck Ribery (Bayern) - 22 dilanggar
4. Thomas Mueller (Bayern) - 21 dilanggar
5. Toni Kroos (Bayern) - 20 dilanggar
Kartu kuning
1. Bastian Schweinsteiger (Bayern) - 4 kartu kuning
2. Javi Martinez (Bayern) - 4 kartu kuning
3. Mario Mandzukic (Bayern) - 3 kartu kuning
4. Ilkay Guendogan (Dortmund) - 2 kartu kuning
5. Sven Bender (Dortmund) - 2 kartu kuning
Kartu merah
1. Jerome Boateng (Bayern) - 1 kartu merah
2. -
3. -
4. -
5. -
Jarak tempuh
1. Marcel Schmelzer (Dortmund) - 134.334 meter
2. Marco Reus (Dortmund) - 131.578 meter
3. Thomas Mueller (Bayern) - 126.983 meter
4. Lukasz Piszczek (Dortmund) - 125.782 meter
5. Robert Lewandowski (Dortmund) - 123.097 meter
0
940
4


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan