- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Tentang dan Penemu Bytes


TS
lotaf099
Tentang dan Penemu Bytes
Welcome to My Thread
Agan dan Aganwati yg baik selalu meninggalkan komen yg bermutu dan 

Spoiler for Bukti gan:
NO 



Quote:
Baiklah gan, ane membuat thread ini karena terinspirasi dari thread sebelah
, langsung aja gan .
Byte, kilobyte, gigabyte, dan lainnya. Karena istilah-istilah dalam dunia komputasi ini sudah menjadi bagian dari hidup kita. Byte, kilobyte, dan seterusnya biasanya digunakan untuk satuan besar data dalam dunia komputasi. Adapun penjelasannya adalah sebagai berikut.
Bit : Bit adalah unit terkecil dari data komputer. Hal ini bisa digunakan untuk mewakili dua bagian informasi, seperti yes atau no.
Byte : 1 byte adalah sama dengan 8 bit. 1 byte mewakili 256 informasi, seperti angka, huruf, atau kombinasi keduanya. 1 byte sama dengan satu karakter, 10 byte sama dengan satu kata, 100 sama dengan 1 kalimat rata-rata.
Kilobyte : 1 kilobyte sekitar 1000 bytes, atau tepatnya 1.024 byte tergantung pada definisi yang digunakan.
Megabyte : 1 megabyte sekitar 1.000 kilobyte. Pada awal komputerisasi, 1 megabyte dianggap kapasitas yang sangat besar. Namun dalam perkembangannya hard drive dengan kapasitas 500 Gigabyte yang beredar di pasaran, menjadikan 1 megabyte terlihat lebih kecil. Floopy disk 3 1/5 memiliki kapasitas 1,44 megabyte setara dengan buku kecil. 100 megabyte mungkin berkapasitas beberapa jilid ensiklopedia.
Gigabyte : 1 gigabyte mempunyai kapasitas sekitar 1.000 megabyte. 1 gigabyte data hampir dua kali lipat jumlah data yang disimpan oleh CD-ROM, atau sekitar seribu kali kapasitas disket Floopy. 1 gigabyte bisa menampung sekitar 10 meter buku-buku di rak, 100 gigabyte bisa menyimpan seluruh buku dalam satu perpustakaan.
Terabyte : 1 terabyte sekitar 1 triliun byte. 1 terabyte bisa menyimpan data sekitar 3.600.300 gambar atau sekitar 300 jam video berkualita baik.
Petabyte : 1 petabyte sekitar 1.000 terabyte. 1 petabyte bisa menyimpan 20 juta lemari arsip, atau sekitar 500 juta disket.
Exabyte : 1 exabyte sekitar 1.000 petabyte, atau sama dengan 1 miliar gigabyte. 5 Exabyte hampir sama dengan semua kata yang pernah di ucapkan manusia.
Zettabyte : 1 zettabyte sama dengan sekitar 1.000 exabyte.
Yottabyte : 1 yottabyte sekitar 1.000 zettabyte. Gambaran mudahnya, butuh 11 triliun tahun untuk mendownload file yottabyte menggunakan broadband berkecepatan tinggi.
Brontobyte : 1 brontobyte sekitar 1.000 yottabyte.
Geopbyte : 1 geopbyte sekitar 1.ooo brontobyte, atau sekitar 152.676.504.600.228.322.940.124.967.031.205.376 byte.

Sistem bilangan biner atau sistem bilangan basis dua adalah sebuah sistem penulisan angka dengan menggunakan dua simbol yaitu 0 dan 1. Sistem bilangan biner modern ditemukan oleh Gottfried Wilhelm Leibniz pada abad ke-17. Sistem bilangan ini merupakan dasar dari semua sistem bilangan berbasis digital. Dari sistem biner, kita dapat mengkonversinya ke sistem bilangan Oktal atau Hexadesimal. Sistem ini juga dapat kita sebut dengan istilah bit, atau Binary Digit. Pengelompokan biner dalam komputer selalu berjumlah 8, dengan istilah 1 Byte/bita. Dalam istilah komputer, 1 Byte = 8 bit. Kode-kode rancang bangun komputer, seperti ASCII, American Standard Code for Information Interchange menggunakan sistem peng-kode-an 1 Byte.
Gottfried Wilhem Leibniz atau kadangkala dieja sebagai Leibnitz atau Von Leibniz (1 Juli (21 Juni menurut tarikh kalender Julian) 1646 – 14 November 1716) adalah seorang filsuf Jerman keturunan Sorbia dan berasal dari Sachsen. Ia terutama terkenal karena faham Théodicée bahwa manusia hidup dalam dunia yang sebaik mungkin karena dunia ini diciptakan oleh Tuhan Yang Sempurna. Faham Théodicée ini menjadi terkenal karena dikritik dalam buku Candide karangan Voltaire.
Selain seorang filsuf, ia adalah ilmuwan, matematikawan, diplomat, ahli fisika, sejarawan dan doktor dalam hukum duniawi dan hukum gereja. Ia dianggap sebagai Jiwa Universalis zamannya dan merupakan salah seorang filsuf yang paling berpengaruh pada abad ke-17 dan ke-18. Kontribusinya kepada subyek yang begitu luas tersebar di banyak jurnal dan puluhan ribu surat serta naskah manuskrip yang belum semuanya diterbitkan. Sampai sekarang masih belum ada edisi lengkap mengenai tulisan-tulisan Leibniz dan dengan ini laporan lengkap mengenai prestasinya belum dapat dilakukan.
Leibniz lahir di kota Leipzig, Sachsen pada tahun 1646. Orang tuanya, terutama ayahnya Friedrich Leibniz sudah sejak awal membangkitkan rasa ketertarikannya terhadap masalah-masalah yuridis dan falsafi. Ayahnya merupakan seorang ahli hukum dan profesor dalam bidang etika dan ibunya adalah putri seorang ahli hukum pula. Gottfried Leibniz telah belajar bahasa Yunani dan bahasa Latin pada usia 8 tahun berkat kumpulan buku-buku ayahnya yang luas. Pada usia 12 tahun ia telah mengembangkan beberapa hipotesa logika yang menjadi bahasa simbol matematika.
Perhitungan dalam biner mirip dengan menghitung dalam sistem bilangan lain. Dimulai dengan angka pertama, dan angka selanjutnya. Dalam sistem bilangan desimal, perhitungan mnggunakan angka 0 hingga 9, sedangkan dalam biner hanya menggunakan angka 0 dan 1. Contoh: mengubah bilangan desimal menjadi biner. Desimal = 10. Berdasarkan referensi diatas yang mendekati bilangan 10 adalah 8 (23), selanjutnya hasil pengurangan 10-8 = 2 (21). sehingga dapat dijabarkan seperti berikut 10 = (1 x 23) + (0 x 22) + (1 x 21) + (0 x 20). dari perhitungan di atas bilangan biner dari 10 adalah 1010
Karier Leibniz secara singkat adalah berikut:
1646-1666: Tahun-tahun formatif
1666–74: Terutama bekerja pada Kurfürst Mainz, Johann Philipp von Schönborn, dan menterinya, Baron von Boineburg.
1672–76. Tinggal di Paris, dan membuat dua perjalanan penting ke London. 1676–1716. Mengabdi pada Keluarga Bangsawan Hannover.
1677–98. Menjadi punggawa, pertama dari Johann Friedrich dari Braunschweig-Lüneburg, lalu pada saudaranya, adipati, kemudian kurfuerst, Ernst August dari Hannover.
1687–90. Bepergian secara luas di Jerman, Austria, dan Italia, mebuat penelitian mengenai buku yang diperintahkan oleh sang kurfürst mengenai sejarah Kelurga Braunschweig.
1698–1716: Mengabdi pada kurfurst Georg Ludwig dari Hannover.
1712–14. Tinggal di Wina. Ditunjuk menjadi anggota Dewan Kekaisaran pada tahun 1713 oleh Karl VI, Kaisar Romawi Suci, pada istana Habsburg di Wina. 1714–16: Georg Ludwig, setelah menjadi George I dari Britania Raya, melarang Leibniz mengikutinya ke London. Leibniz mengakhiri hayatnya dalam keadaan yang kurang lebih diterlantarkan.
Kebanyakan ahli sejarah percaya bahwa Newton dan Leibniz mengembangkan kalkulus secara terpisah. Keduanya pula menggunakan notasi matematika yang berbeda pula. Menurut teman-teman dekat Newton, Newton telah menyelesaikan karyanya bertahun-tahun sebelum Leibniz, namun tidak mempublikasikannya sampai dengan tahun 1693. Ia pula baru menjelaskannya secara penuh pada tahun 1704, manakala pada tahun 1684, Leibniz sudah mulai mempublikasikan penjelasan penuh atas karyanya. Notasi dan "metode diferensial" Leibniz secara universal diadopsi di Daratan Eropa, sedangkan Kerajaan Britania baru mengadopsinya setelah tahun 1820.
Dalam buku catatan Leibniz, dapat ditemukan adanya gagasan-gagasan sistematis yang memperlihatkan bagaimana Leibniz mengembangkan kalkulusnya dari awal sampai akhir, manakala pada catatan Newton hanya dapat ditemukan hasil akhirnya saja. Newton mengklaim bahwa ia enggan mempublikasi kalkulusnya karena takut ditertawakan. Newton juga memiliki hubungan dekat dengan matematikawan Swiss Nicolas Fatio de Duillier. Pada tahun 1691, Duillie merencanakan untuk mempersiapaan versi baru buku Philosophiae Naturalis Principia Mathematica Newton, namun tidak pernah menyelesaikannya. Pada tahun 1693 pula hubungan antara keduanya menjadi tidak sedekat sebelumnya. Pada saat yang sama, Duillier saling bertukar surat dengan Leibniz.
Pada tahun 1699, anggota-anggota Royal Society mulai menuduh Leibniz menjiplak karya Newton. Perselisihan ini memuncak pada tahun 1711. Royal Society kemudian dalam suatu kajian memutuskan bahwa Newtonlah penemu sebenarnya dan mencap Leibniz sebagai penjiplak. Kajian ini kemudian diragukan karena setelahnya ditemukan bahwa Newton sendiri yang menulis kata akhir kesimpulan laporan kajian ini. Sejak itulah bermulainya perselisihan sengit antara Newton dengan Leibniz. Perselisihan ini berakhir sepeninggal Leibniz pada tahun 1716. Leibniz lahir di Leipzig dan meninggal dunia di Hannover.

Quote:
Spoiler for Apa itu Byte ?:
Quote:
Apa itu Byte?
Byte, kilobyte, gigabyte, dan lainnya. Karena istilah-istilah dalam dunia komputasi ini sudah menjadi bagian dari hidup kita. Byte, kilobyte, dan seterusnya biasanya digunakan untuk satuan besar data dalam dunia komputasi. Adapun penjelasannya adalah sebagai berikut.
Bit : Bit adalah unit terkecil dari data komputer. Hal ini bisa digunakan untuk mewakili dua bagian informasi, seperti yes atau no.
Byte : 1 byte adalah sama dengan 8 bit. 1 byte mewakili 256 informasi, seperti angka, huruf, atau kombinasi keduanya. 1 byte sama dengan satu karakter, 10 byte sama dengan satu kata, 100 sama dengan 1 kalimat rata-rata.
Kilobyte : 1 kilobyte sekitar 1000 bytes, atau tepatnya 1.024 byte tergantung pada definisi yang digunakan.
Megabyte : 1 megabyte sekitar 1.000 kilobyte. Pada awal komputerisasi, 1 megabyte dianggap kapasitas yang sangat besar. Namun dalam perkembangannya hard drive dengan kapasitas 500 Gigabyte yang beredar di pasaran, menjadikan 1 megabyte terlihat lebih kecil. Floopy disk 3 1/5 memiliki kapasitas 1,44 megabyte setara dengan buku kecil. 100 megabyte mungkin berkapasitas beberapa jilid ensiklopedia.
Gigabyte : 1 gigabyte mempunyai kapasitas sekitar 1.000 megabyte. 1 gigabyte data hampir dua kali lipat jumlah data yang disimpan oleh CD-ROM, atau sekitar seribu kali kapasitas disket Floopy. 1 gigabyte bisa menampung sekitar 10 meter buku-buku di rak, 100 gigabyte bisa menyimpan seluruh buku dalam satu perpustakaan.
Terabyte : 1 terabyte sekitar 1 triliun byte. 1 terabyte bisa menyimpan data sekitar 3.600.300 gambar atau sekitar 300 jam video berkualita baik.
Petabyte : 1 petabyte sekitar 1.000 terabyte. 1 petabyte bisa menyimpan 20 juta lemari arsip, atau sekitar 500 juta disket.
Exabyte : 1 exabyte sekitar 1.000 petabyte, atau sama dengan 1 miliar gigabyte. 5 Exabyte hampir sama dengan semua kata yang pernah di ucapkan manusia.
Zettabyte : 1 zettabyte sama dengan sekitar 1.000 exabyte.
Yottabyte : 1 yottabyte sekitar 1.000 zettabyte. Gambaran mudahnya, butuh 11 triliun tahun untuk mendownload file yottabyte menggunakan broadband berkecepatan tinggi.
Brontobyte : 1 brontobyte sekitar 1.000 yottabyte.
Geopbyte : 1 geopbyte sekitar 1.ooo brontobyte, atau sekitar 152.676.504.600.228.322.940.124.967.031.205.376 byte.
Spoiler for Ini dia penemunya Gan:
Quote:
Penemu Byte

Sistem bilangan biner atau sistem bilangan basis dua adalah sebuah sistem penulisan angka dengan menggunakan dua simbol yaitu 0 dan 1. Sistem bilangan biner modern ditemukan oleh Gottfried Wilhelm Leibniz pada abad ke-17. Sistem bilangan ini merupakan dasar dari semua sistem bilangan berbasis digital. Dari sistem biner, kita dapat mengkonversinya ke sistem bilangan Oktal atau Hexadesimal. Sistem ini juga dapat kita sebut dengan istilah bit, atau Binary Digit. Pengelompokan biner dalam komputer selalu berjumlah 8, dengan istilah 1 Byte/bita. Dalam istilah komputer, 1 Byte = 8 bit. Kode-kode rancang bangun komputer, seperti ASCII, American Standard Code for Information Interchange menggunakan sistem peng-kode-an 1 Byte.
Gottfried Wilhem Leibniz atau kadangkala dieja sebagai Leibnitz atau Von Leibniz (1 Juli (21 Juni menurut tarikh kalender Julian) 1646 – 14 November 1716) adalah seorang filsuf Jerman keturunan Sorbia dan berasal dari Sachsen. Ia terutama terkenal karena faham Théodicée bahwa manusia hidup dalam dunia yang sebaik mungkin karena dunia ini diciptakan oleh Tuhan Yang Sempurna. Faham Théodicée ini menjadi terkenal karena dikritik dalam buku Candide karangan Voltaire.
Selain seorang filsuf, ia adalah ilmuwan, matematikawan, diplomat, ahli fisika, sejarawan dan doktor dalam hukum duniawi dan hukum gereja. Ia dianggap sebagai Jiwa Universalis zamannya dan merupakan salah seorang filsuf yang paling berpengaruh pada abad ke-17 dan ke-18. Kontribusinya kepada subyek yang begitu luas tersebar di banyak jurnal dan puluhan ribu surat serta naskah manuskrip yang belum semuanya diterbitkan. Sampai sekarang masih belum ada edisi lengkap mengenai tulisan-tulisan Leibniz dan dengan ini laporan lengkap mengenai prestasinya belum dapat dilakukan.
Leibniz lahir di kota Leipzig, Sachsen pada tahun 1646. Orang tuanya, terutama ayahnya Friedrich Leibniz sudah sejak awal membangkitkan rasa ketertarikannya terhadap masalah-masalah yuridis dan falsafi. Ayahnya merupakan seorang ahli hukum dan profesor dalam bidang etika dan ibunya adalah putri seorang ahli hukum pula. Gottfried Leibniz telah belajar bahasa Yunani dan bahasa Latin pada usia 8 tahun berkat kumpulan buku-buku ayahnya yang luas. Pada usia 12 tahun ia telah mengembangkan beberapa hipotesa logika yang menjadi bahasa simbol matematika.
Perhitungan dalam biner mirip dengan menghitung dalam sistem bilangan lain. Dimulai dengan angka pertama, dan angka selanjutnya. Dalam sistem bilangan desimal, perhitungan mnggunakan angka 0 hingga 9, sedangkan dalam biner hanya menggunakan angka 0 dan 1. Contoh: mengubah bilangan desimal menjadi biner. Desimal = 10. Berdasarkan referensi diatas yang mendekati bilangan 10 adalah 8 (23), selanjutnya hasil pengurangan 10-8 = 2 (21). sehingga dapat dijabarkan seperti berikut 10 = (1 x 23) + (0 x 22) + (1 x 21) + (0 x 20). dari perhitungan di atas bilangan biner dari 10 adalah 1010
Karier Leibniz secara singkat adalah berikut:
1646-1666: Tahun-tahun formatif
1666–74: Terutama bekerja pada Kurfürst Mainz, Johann Philipp von Schönborn, dan menterinya, Baron von Boineburg.
1672–76. Tinggal di Paris, dan membuat dua perjalanan penting ke London. 1676–1716. Mengabdi pada Keluarga Bangsawan Hannover.
1677–98. Menjadi punggawa, pertama dari Johann Friedrich dari Braunschweig-Lüneburg, lalu pada saudaranya, adipati, kemudian kurfuerst, Ernst August dari Hannover.
1687–90. Bepergian secara luas di Jerman, Austria, dan Italia, mebuat penelitian mengenai buku yang diperintahkan oleh sang kurfürst mengenai sejarah Kelurga Braunschweig.
1698–1716: Mengabdi pada kurfurst Georg Ludwig dari Hannover.
1712–14. Tinggal di Wina. Ditunjuk menjadi anggota Dewan Kekaisaran pada tahun 1713 oleh Karl VI, Kaisar Romawi Suci, pada istana Habsburg di Wina. 1714–16: Georg Ludwig, setelah menjadi George I dari Britania Raya, melarang Leibniz mengikutinya ke London. Leibniz mengakhiri hayatnya dalam keadaan yang kurang lebih diterlantarkan.
Kebanyakan ahli sejarah percaya bahwa Newton dan Leibniz mengembangkan kalkulus secara terpisah. Keduanya pula menggunakan notasi matematika yang berbeda pula. Menurut teman-teman dekat Newton, Newton telah menyelesaikan karyanya bertahun-tahun sebelum Leibniz, namun tidak mempublikasikannya sampai dengan tahun 1693. Ia pula baru menjelaskannya secara penuh pada tahun 1704, manakala pada tahun 1684, Leibniz sudah mulai mempublikasikan penjelasan penuh atas karyanya. Notasi dan "metode diferensial" Leibniz secara universal diadopsi di Daratan Eropa, sedangkan Kerajaan Britania baru mengadopsinya setelah tahun 1820.
Dalam buku catatan Leibniz, dapat ditemukan adanya gagasan-gagasan sistematis yang memperlihatkan bagaimana Leibniz mengembangkan kalkulusnya dari awal sampai akhir, manakala pada catatan Newton hanya dapat ditemukan hasil akhirnya saja. Newton mengklaim bahwa ia enggan mempublikasi kalkulusnya karena takut ditertawakan. Newton juga memiliki hubungan dekat dengan matematikawan Swiss Nicolas Fatio de Duillier. Pada tahun 1691, Duillie merencanakan untuk mempersiapaan versi baru buku Philosophiae Naturalis Principia Mathematica Newton, namun tidak pernah menyelesaikannya. Pada tahun 1693 pula hubungan antara keduanya menjadi tidak sedekat sebelumnya. Pada saat yang sama, Duillier saling bertukar surat dengan Leibniz.
Pada tahun 1699, anggota-anggota Royal Society mulai menuduh Leibniz menjiplak karya Newton. Perselisihan ini memuncak pada tahun 1711. Royal Society kemudian dalam suatu kajian memutuskan bahwa Newtonlah penemu sebenarnya dan mencap Leibniz sebagai penjiplak. Kajian ini kemudian diragukan karena setelahnya ditemukan bahwa Newton sendiri yang menulis kata akhir kesimpulan laporan kajian ini. Sejak itulah bermulainya perselisihan sengit antara Newton dengan Leibniz. Perselisihan ini berakhir sepeninggal Leibniz pada tahun 1716. Leibniz lahir di Leipzig dan meninggal dunia di Hannover.
Spoiler for SUMBER:
Spoiler for Don't open:
TS tidak menolak dengan 


0
3.4K
Kutip
9
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan