- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
An Indonesian Renaissance


TS
Nopriandana
An Indonesian Renaissance
Pertama tama
Sering kali melihat thread thread tentang Proyek proyek besar di Indonesia, saya yakin bahwa Indonesia sejatinya mampu bersaing dalam perkembangan teknologi...
Namun proyek proyek yang dibanggakan bangsa kita, hanya dapat dinikmati segelintir orang, Indonesia membangun hanya untuk Prestige, gengsi, lalu dikemanakan Rakyat kita ??

Maka, dari thread ini saya mencoba membagi opini tentang paradigma pembangunan untuk Kebangkitan Bangsa. Tenaga kerja di sektor pertanian meningkat, BPS menyebutkan per Februari 2010 mencapai 42,8 juta orang, atau sekitar 40% dari angkatan kerja nasional yang mencapai 107,4 juta orang. Dari data di atas, maka dapat diasumsikan, Negeri ini masih kaya akan sumber daya alamnya.
Namun sayangnya, Kelembagaan Negeri ini sama sekali tidak menganggap sektor pertanian juga kelautan merupakan Asset yang Produktif. Dan mereka lebih condong ke Industrialisasi. Membangun dan mengembangkan sektor pertanian bukan berarti kita masuk ke fase Deindustrialisasi. Justru dari sebagian besar rakyat kitalah yang menjadi Aset yang berharga, yaitu para petani.

Maka ada kata kata bijak, Negeri kita sekuat seperti orang yang terlemah di Negeri kita
Para petani kita bukan ??
Hal ini bukan berarti menganggap Industrialisasi tidak penting, namun untuk menjadi struktural yang kuat maka fondasi awal yaitu Sektor Pertanian dan Kelautan harus di kembangkan dahulu, baru menggalakan Industrialisasi. Dan sekali lagi hal ini harus didobrak agar dapat terealisasi, untuk menghilangkan mindset "Deindustrialisasi"
Mengapa kita harus terus mengimpor, kalau kita sendiri punya bahan baku dan kekayaan alam
Maka yang diharapkan yang TS tulis diatas, adalah Pertumbuhan yang dilandasi oleh Keadilan Sosial ( Pancasila Ke 5 )
Semoga agan agan yang baca thread ini, dapat memahami apa yang ingin disampaikan TS,
Jika ada kesalahan / kekurangan mohon dikoreksi dan ditambahkan
Buat agan2 yang bangga sama Mega Proyek di Indonesia, maka mohon dipikirkan lagi, apakah dengan adanya proyek proyek tersebut kesejahteraan seluruh rakyatnya meningkat ?? Bukannya kita bangga karena kekayaan alam kita ?? Apakah agan benar benar cinta Indonesia ??

Sumber
Kalo ga sempat komen, jangan lupa dirate gan
Tambahan komeng agan2 sekalian
Jawaban ane
Spoiler for Bismillah:
Sering kali melihat thread thread tentang Proyek proyek besar di Indonesia, saya yakin bahwa Indonesia sejatinya mampu bersaing dalam perkembangan teknologi...
Namun proyek proyek yang dibanggakan bangsa kita, hanya dapat dinikmati segelintir orang, Indonesia membangun hanya untuk Prestige, gengsi, lalu dikemanakan Rakyat kita ??

Maka, dari thread ini saya mencoba membagi opini tentang paradigma pembangunan untuk Kebangkitan Bangsa. Tenaga kerja di sektor pertanian meningkat, BPS menyebutkan per Februari 2010 mencapai 42,8 juta orang, atau sekitar 40% dari angkatan kerja nasional yang mencapai 107,4 juta orang. Dari data di atas, maka dapat diasumsikan, Negeri ini masih kaya akan sumber daya alamnya.
Namun sayangnya, Kelembagaan Negeri ini sama sekali tidak menganggap sektor pertanian juga kelautan merupakan Asset yang Produktif. Dan mereka lebih condong ke Industrialisasi. Membangun dan mengembangkan sektor pertanian bukan berarti kita masuk ke fase Deindustrialisasi. Justru dari sebagian besar rakyat kitalah yang menjadi Aset yang berharga, yaitu para petani.

Maka ada kata kata bijak, Negeri kita sekuat seperti orang yang terlemah di Negeri kita
Para petani kita bukan ??
Hal ini bukan berarti menganggap Industrialisasi tidak penting, namun untuk menjadi struktural yang kuat maka fondasi awal yaitu Sektor Pertanian dan Kelautan harus di kembangkan dahulu, baru menggalakan Industrialisasi. Dan sekali lagi hal ini harus didobrak agar dapat terealisasi, untuk menghilangkan mindset "Deindustrialisasi"
Mengapa kita harus terus mengimpor, kalau kita sendiri punya bahan baku dan kekayaan alam
Maka yang diharapkan yang TS tulis diatas, adalah Pertumbuhan yang dilandasi oleh Keadilan Sosial ( Pancasila Ke 5 )
Semoga agan agan yang baca thread ini, dapat memahami apa yang ingin disampaikan TS,
Jika ada kesalahan / kekurangan mohon dikoreksi dan ditambahkan
Buat agan2 yang bangga sama Mega Proyek di Indonesia, maka mohon dipikirkan lagi, apakah dengan adanya proyek proyek tersebut kesejahteraan seluruh rakyatnya meningkat ?? Bukannya kita bangga karena kekayaan alam kita ?? Apakah agan benar benar cinta Indonesia ??

Sumber
Spoiler for sumber:
Kalo ga sempat komen, jangan lupa dirate gan

Tambahan komeng agan2 sekalian
Quote:
Quote:
Quote:
Quote:
Quote:
Jawaban ane
Quote:
Diubah oleh Nopriandana 21-05-2013 01:09
0
3.6K
42


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan