Kaskus

Entertainment

delukerAvatar border
TS
deluker
Pentingnya Air Susu Ibu (ASI EKSKLUSIF)
Assalamualaikum.

Spoiler for Update atas thread review pentingnya air susu ibu (ASI EKSKLUSIF):


Spoiler for Manfaat bagi bayi:


Pentingnya Air Susu Ibu (ASI EKSKLUSIF)
Rasanya baru kemaren saya punya bayi... emoticon-Big Grin, ga terasa, bener-bener ga terasa, bayiku ini dah ga mau disebut bayi...ya, ga mau dibilang bayi, maunya dibilang anak-anak (padahal baru aj 3 tahun) hehehe..

Jika teringat dulu waktu ia bayi, sedih dan kasian rasanya setelah 6 bulan penuh dapet ASI ekslusif, akhirnya minum susu formula juga. Memang pada waktu itu kami sangat kurang ilmu tentang memberikan yang terbaik bagi bayi kami, yaitu: ASI (air susu ibu). Oleh karena, saya ingin share sekaligus mempromosikan gimana sih cara kami bekerjasama memelihara keberlanjutan Program ASI untuk Bayi Kita, Merdeka!!!

Bagi keluarga yang baru akan punya atau sudah punya momongan/bayi, informasi tentang gimana memberikan yang terbaik untuk bayi mutlak diperlukan. Walaupun disela-sela keterbatasan akses informasi krn tuntutan kerja, apalagi bagi suami-istri kerja, WAKTU rasanya berputar dg cepat terlebih dengan kondisi kemacetan di Jakarta, maka daripada kita membuang waktu memilah informasi yang kadang saya rasa banyak spam-nya, berikut saya kemukakan langkah-langkah kami mempersiapkan semua kebutuhan bayi kami yang terbaik yang kami bisa lakukan, yaitu:

Spoiler for 1. belajar di klinik laktasi:


Spoiler for 2. Mempersiapkan Pompa ASI:


Spoiler for Ketersediaan botol ASI dan Refrigerator:


Spoiler for 4. Penyimpanan ASI di Refrigerator:



5. Jangan Stress
Pentingnya Air Susu Ibu (ASI EKSKLUSIF)
Loh ko bisa, ya iyalah bun, faktor hormonal ini sangat berperan atas produksi ASI bunda, apalagi bagi bunda yang bekerja, terkadang tekanan di tempat kerja buat bunda emosi, untuk itu, kiranya Suami bunda berperan sebagai partner bunda, yang dapat membantu bunda agar ga stress sekaligus memupuk kasih sayang antara bunda, suami dan bayi... ;D


Demikian, semoga membantu dan bermanfaat. Aamiin

ini tulisan artikel ane n bini di salah satu blog emoticon-Kiss

Spoiler for Sumber::

Diubah oleh deluker 22-05-2013 14:48
0
2.8K
11
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan