- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Kosa kata "Gaul" di dunia Maya (Indonesia)...!!!


TS
mubarak.20
Kosa kata "Gaul" di dunia Maya (Indonesia)...!!!
- Tahu kan siapa Afgan? Pernah dengar lagunya yang judulnya sadis. Isitilah ini awalnya dipakai sama orang-orang di forum jual beli ******. Misal ada iklan, “Jual motor, bisa nego, no afgan,” itu artinya, bisa nego tapi jangan sadis!
- Bais berarti habis, cuma di bolak-balik aja susunan hurufnya. “Pulsa gw bais, ntr kabarin ya kalo sudah kumpul!”
- Kata ini merupakan singkatan dari cukup tahu. Oke, 'cukstaw'! “oh, gitu ya? Fine! cukstaw!”
- #eaaa digunakan seseorang untuk nge-tweet kata-kata gombal. Kata ini diciptakan dan dipopulerkan oleh Tukul Arwana, biasanya diucapkan pas Tukul melakukan gerakan aneh2
- 'elo gue end' dipopulerkan Wendy Cagur dalam tanyangan Opera Van Java. Kata-kata ini sempat jadi Trending Topic di Twitter. Kalimat ini digunakan hanya untuk bercandaan saja.
- 'Fudul' Kurang lebih artinya sama kayak stalking atau kepo. Digunakan buat menunjuk sifat orang yang 'want to know something' sampe ngorek-ngorek informasi dari mana saja, termasuk jejaring sosial.
- galau sebenarnya termasuk dalam Bahasa Indonesia baku yang terdaftar di kamus, artinya perasaan kacau nggak karuan, resah, bimbang. Tapi entah siapa yang memulai. Kata galau mendadak populer di jejaring sosial. Sering muncul dengan #galau dan yang berbau galau kayak #galaucity, #galaugombal, #lagugalau.
- 'gengges' Berasal dari kata ganggu yang diubah dikit, dikasih imbuhan *-es* dibelakangnya. “Gw unfollow ah, soalnya gengges, fotonya sok imut.*
- 'HOAX' cyinnn..berita palsu, diambil dari kata sama dalam bahasa Inggris yang berarti cerita bohong. Bisa juga di film Amerika berjudul The Hoax (2006) yang dianggap mengandung kebohongan.
- 'kepo' Berasal dari kata Kaypoh. Bahasa Hokkien yang banyak dipake di Singapura dan sekitarnya. Sama seperti fudul, kepo berarti ingin tahu, mencampuri urusan orang lain, dan nggak bisa diam. Kata ini punya konotasi yang rada negatif. ” Dia udah putus belom sama sih sama ceweknya?””Iiih, kepo banget si loo!”
- 'mager' Singkatan dari kata males gerak. “Laper tapi mager.”
- 'menel' Menunjukkan pada perilaku centil demi menarik perhatian orang yang disukai...kalo di jowo 'mentel' hihihihih
- 'palbis' Singkatan dari kata-kata “PALING BISA.” Cobaan terberat itu saat ngeliat tweet kamu sama dia..””Yelah, palbis lo, hahah!”
- 'pundung' dari bahasa Sunda, artinya tersinggung, ngambek dan kesel.
- ;selon' diartikan santai, slow, pelan-pelan
- Yalsi merupakan plesetan dari kata sial. “Omongan nggak nyambung gara-gara BBM pending, yalsi!”
- 'UNYU' dr kata “Oh no”, yang sengaja diplesetin jadi Onyo biar terkesan lucu. Ada juga yang bilang kaloa unyu berarti anak anjing dari bahasa Sanskerta.
- Bais berarti habis, cuma di bolak-balik aja susunan hurufnya. “Pulsa gw bais, ntr kabarin ya kalo sudah kumpul!”
- Kata ini merupakan singkatan dari cukup tahu. Oke, 'cukstaw'! “oh, gitu ya? Fine! cukstaw!”
- #eaaa digunakan seseorang untuk nge-tweet kata-kata gombal. Kata ini diciptakan dan dipopulerkan oleh Tukul Arwana, biasanya diucapkan pas Tukul melakukan gerakan aneh2
- 'elo gue end' dipopulerkan Wendy Cagur dalam tanyangan Opera Van Java. Kata-kata ini sempat jadi Trending Topic di Twitter. Kalimat ini digunakan hanya untuk bercandaan saja.
- 'Fudul' Kurang lebih artinya sama kayak stalking atau kepo. Digunakan buat menunjuk sifat orang yang 'want to know something' sampe ngorek-ngorek informasi dari mana saja, termasuk jejaring sosial.
- galau sebenarnya termasuk dalam Bahasa Indonesia baku yang terdaftar di kamus, artinya perasaan kacau nggak karuan, resah, bimbang. Tapi entah siapa yang memulai. Kata galau mendadak populer di jejaring sosial. Sering muncul dengan #galau dan yang berbau galau kayak #galaucity, #galaugombal, #lagugalau.
- 'gengges' Berasal dari kata ganggu yang diubah dikit, dikasih imbuhan *-es* dibelakangnya. “Gw unfollow ah, soalnya gengges, fotonya sok imut.*
- 'HOAX' cyinnn..berita palsu, diambil dari kata sama dalam bahasa Inggris yang berarti cerita bohong. Bisa juga di film Amerika berjudul The Hoax (2006) yang dianggap mengandung kebohongan.
- 'kepo' Berasal dari kata Kaypoh. Bahasa Hokkien yang banyak dipake di Singapura dan sekitarnya. Sama seperti fudul, kepo berarti ingin tahu, mencampuri urusan orang lain, dan nggak bisa diam. Kata ini punya konotasi yang rada negatif. ” Dia udah putus belom sama sih sama ceweknya?””Iiih, kepo banget si loo!”
- 'mager' Singkatan dari kata males gerak. “Laper tapi mager.”
- 'menel' Menunjukkan pada perilaku centil demi menarik perhatian orang yang disukai...kalo di jowo 'mentel' hihihihih
- 'palbis' Singkatan dari kata-kata “PALING BISA.” Cobaan terberat itu saat ngeliat tweet kamu sama dia..””Yelah, palbis lo, hahah!”
- 'pundung' dari bahasa Sunda, artinya tersinggung, ngambek dan kesel.
- ;selon' diartikan santai, slow, pelan-pelan
- Yalsi merupakan plesetan dari kata sial. “Omongan nggak nyambung gara-gara BBM pending, yalsi!”
- 'UNYU' dr kata “Oh no”, yang sengaja diplesetin jadi Onyo biar terkesan lucu. Ada juga yang bilang kaloa unyu berarti anak anjing dari bahasa Sanskerta.
0
14.4K
14


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan