- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Para veteran di sepakbola yang masih berkontribusi maksimal musim ini


TS
bengbeng89
Para veteran di sepakbola yang masih berkontribusi maksimal musim ini
thread pertama ane gan.. maap kalo acak-acakan..
maklum masih newbie walau udh pny ID 3 tahun lebih
langsung aja gan
kalo dibentuk tim formasinya gini gan

Gimana gan timnya?? Ane yakin biarpun mereka sudah pada tua-tua gitu kalau mereka main di Liga Indonesia sebagai satu tim pasti bakalan juara dengan mudah
Demikian gan thread ane, ditunggu komen,
dan
dari agan-agan. Mohon jangan dikasi
kalo agan ga setuju sama ane. Makasih gan 
maklum masih newbie walau udh pny ID 3 tahun lebih

langsung aja gan
Spoiler for baca dulu gan:
Usia diatas 30 tahun terbilang senja untuk ukuran pesepakbola, namun di musim 2012-2013 yang hampir berakhir ini masih banyak pesekbola veteran diatas 30 tahun yang masih mampu berkontribusi besar buat timnya. Langsung aja disimak ke TKP gan...
Spoiler for TKP:
Spoiler for Keeper:
Gianluigi Buffon
Penjaga gawang utama sekaligus kapten Juventus FC dan timnas Italia sampai saat ini. Berkat peran Buffon, hingga pekan ke 34 Juventus baru kebobolan 20 gol saja.
Usia: 35 tahun
Tanggal lahir: 28 Januari 1978

Penjaga gawang utama sekaligus kapten Juventus FC dan timnas Italia sampai saat ini. Berkat peran Buffon, hingga pekan ke 34 Juventus baru kebobolan 20 gol saja.
Usia: 35 tahun
Tanggal lahir: 28 Januari 1978

Spoiler for Right Back:
Javier Zanetti
Kapten Internazionale Milano FC mampu bermain di banyak posisi walaupun umurnya sudah sangat sepuh untuk ukuran pesepakbola, sayangnya baru-baru ini Zanetti cedera parah gan sehingga dia harus absen selama lebih kurang 6 bulan. Semoga dia ga pensiun gara-gara cedera ini gan
Usia: 39 tahun
Tanggal lahir: 10 Agustus 1973
Kapten Internazionale Milano FC mampu bermain di banyak posisi walaupun umurnya sudah sangat sepuh untuk ukuran pesepakbola, sayangnya baru-baru ini Zanetti cedera parah gan sehingga dia harus absen selama lebih kurang 6 bulan. Semoga dia ga pensiun gara-gara cedera ini gan

Usia: 39 tahun
Tanggal lahir: 10 Agustus 1973

Spoiler for Centre Back:
John Terry
Usia: 32 tahun
Tanggal lahir: 7 Desember 1980
Kapten Chelsea yang pernah terlibat kasus perselingkuhan ini musim ini masih menjadi salah satu bek yang handal baik dalam urusan bertahan maupun bikin gol saat membantu timnya menyerang
Usia: 32 tahun
Tanggal lahir: 7 Desember 1980
Kapten Chelsea yang pernah terlibat kasus perselingkuhan ini musim ini masih menjadi salah satu bek yang handal baik dalam urusan bertahan maupun bikin gol saat membantu timnya menyerang

Spoiler for Centre Back:
Rio Ferdinand
Umur: 34 tahun
Tanggal lahir: 7 November 1978
Walaupun banyak bek MU yang lebih muda seperti Phil Jones, Johnny Evans, atau Chris Smalling, Ferdinand masih menjadi bagian penting MU yang telah memastikan gelar juara liga inggris musim ini. Terbukti ia masuk dalam tim terbaik liga inggris musim ini.
Umur: 34 tahun
Tanggal lahir: 7 November 1978
Walaupun banyak bek MU yang lebih muda seperti Phil Jones, Johnny Evans, atau Chris Smalling, Ferdinand masih menjadi bagian penting MU yang telah memastikan gelar juara liga inggris musim ini. Terbukti ia masuk dalam tim terbaik liga inggris musim ini.

Spoiler for Left Back:
Patrice Evra
Umur: 31
Tanggal lahir: 15 Mei 1981
Musim ini bek kiri asal Prancis ini sering menyandang ban kapten di MU karena kapten utama Nemanja Vidic yang lebih banyak cidera. Peran tersebut sangat sukses diemban oleh Evra.
Umur: 31
Tanggal lahir: 15 Mei 1981
Musim ini bek kiri asal Prancis ini sering menyandang ban kapten di MU karena kapten utama Nemanja Vidic yang lebih banyak cidera. Peran tersebut sangat sukses diemban oleh Evra.

Spoiler for Centre Midfielder:
Andrea Pirlo
Umur: 33 tahun
Tanggal lahir: 19 Mei 1979
Salah satu blunder terbesar yang mungkin pernah dibuat oleh Milan. Sang master passing asal italia ini masih menjadi yang terbaik di posisinya dan membawa Juventus hampir pasti menjadi juara di musim ini
Umur: 33 tahun
Tanggal lahir: 19 Mei 1979
Salah satu blunder terbesar yang mungkin pernah dibuat oleh Milan. Sang master passing asal italia ini masih menjadi yang terbaik di posisinya dan membawa Juventus hampir pasti menjadi juara di musim ini

Spoiler for Centre Midfielder:
Xavi Hernandes
Umur: 33 tahun
Tanggal lahir: 25 Januari 1980
Pemain ini disebut sebagai otak permainan tiki-taka Barcelona dan timnas Spanyol. Duetnya dengan juniornya Andres Iniesta mampu mengkilapkan kebintangan seorang Lionel Messi. Musim ini Xavi membuat rekor sebagai pemain yang mencatat 100% passing akurat dalam laga leg kedua melawan PSG di Liga Champions
Umur: 33 tahun
Tanggal lahir: 25 Januari 1980
Pemain ini disebut sebagai otak permainan tiki-taka Barcelona dan timnas Spanyol. Duetnya dengan juniornya Andres Iniesta mampu mengkilapkan kebintangan seorang Lionel Messi. Musim ini Xavi membuat rekor sebagai pemain yang mencatat 100% passing akurat dalam laga leg kedua melawan PSG di Liga Champions

Spoiler for Centre Midfielder:
Frank Lampard
Usia: 34 tahun
Tanggal lahir: 20 Juni 1978
201 gol di Chelsea, kurang 1 gol di bawah pencetak gol terbanyak sepanjang masa Chelsea (Bobby Tambling 202 gol). Dedikasinya untuk timnya tidak perlu dipertanyakan lagi, namun hingga saat ini masih belum diberikan perpanjangan kontrak yang berakhir pada musim ini
Usia: 34 tahun
Tanggal lahir: 20 Juni 1978
201 gol di Chelsea, kurang 1 gol di bawah pencetak gol terbanyak sepanjang masa Chelsea (Bobby Tambling 202 gol). Dedikasinya untuk timnya tidak perlu dipertanyakan lagi, namun hingga saat ini masih belum diberikan perpanjangan kontrak yang berakhir pada musim ini


Spoiler for Attacking Midfielder:
Steven Gerrard
Umur: 32 tahun
Tanggal lahir: 30 Mei 1980
Walau Liverpool terseok-seok di musim ini, tidak ada seorang pun yang meragukan skill dan visi Stevie G. Terbukti dia masih bermain 35 kali sebagai starter di 35 pertandingan Liverpool musim ini yang itu artinya dia tidak pernah absen 1 kali pun.
Umur: 32 tahun
Tanggal lahir: 30 Mei 1980
Walau Liverpool terseok-seok di musim ini, tidak ada seorang pun yang meragukan skill dan visi Stevie G. Terbukti dia masih bermain 35 kali sebagai starter di 35 pertandingan Liverpool musim ini yang itu artinya dia tidak pernah absen 1 kali pun.


Spoiler for Attacking Midfielder:
Francesco Totti
Usia: 36 tahun
Tanggal lahir: 27 September 1976
Kapten AS Roma yang baru saja mengukir rekor sebagai pencetak gol terbanyak kedua di Serie A ini sepertinya masih akan terus mempertajam rekornya karena dia belum berencana pensiun dalam waktu dekat ini.
Dia pemain yang bikin ane demen nonton bola sampe skrg gan..
Usia: 36 tahun
Tanggal lahir: 27 September 1976
Kapten AS Roma yang baru saja mengukir rekor sebagai pencetak gol terbanyak kedua di Serie A ini sepertinya masih akan terus mempertajam rekornya karena dia belum berencana pensiun dalam waktu dekat ini.
Dia pemain yang bikin ane demen nonton bola sampe skrg gan..


Spoiler for Centre Forward:
Zlatan Ibrahimovic
Umur: 31 tahun
Tanggal lahir: 3 Oktober 1981
Walaupun banyak yang ga suka sama Ibra, tapi dia salah satu pemain favorit ane gan. Kalau dulu ada joke yang berkata: belilah Seedorf jika ingin menjuarai Liga Champions. Menurut ane belilah Ibrahimovic jika ingin juara liga domestik. Ajax, Juventus, Inter, Barcelona, Milan telah merasakannya. Sekarang PSG juga berharap segera mendapat tuah Ibra yang sejauh ini nangkring di daftar topskorer liga Perancis dengan 28 gol.

Umur: 31 tahun
Tanggal lahir: 3 Oktober 1981
Walaupun banyak yang ga suka sama Ibra, tapi dia salah satu pemain favorit ane gan. Kalau dulu ada joke yang berkata: belilah Seedorf jika ingin menjuarai Liga Champions. Menurut ane belilah Ibrahimovic jika ingin juara liga domestik. Ajax, Juventus, Inter, Barcelona, Milan telah merasakannya. Sekarang PSG juga berharap segera mendapat tuah Ibra yang sejauh ini nangkring di daftar topskorer liga Perancis dengan 28 gol.

kalo dibentuk tim formasinya gini gan
Spoiler for 4-3-2-1:

Gimana gan timnya?? Ane yakin biarpun mereka sudah pada tua-tua gitu kalau mereka main di Liga Indonesia sebagai satu tim pasti bakalan juara dengan mudah

Demikian gan thread ane, ditunggu komen,




Spoiler for TAMBAHAN GAN:
Sebenernya mau masukin tambahan tapi formasinya pas 11 pemain gan hehe... Ane lihat mereka yang paling maksimal kontribusinya dilihat juga dari Minute of play yang dimainkan.
Tapi karena banyak yang minta tambah, buat cadangannya boleh nih usulan agan bayuthupay
Tapi karena banyak yang minta tambah, buat cadangannya boleh nih usulan agan bayuthupay

Quote:
Original Posted By bayuthupay►cadangannya gan...
GK : Casillas
DF : Puyol, Carragher
MF : Scholes, Carrick, Giggs
FW : Drogba
Taro pejwan gan...
GK : Casillas
DF : Puyol, Carragher
MF : Scholes, Carrick, Giggs
FW : Drogba
Taro pejwan gan...

Spoiler for Casillas:
Iker Casillas
Umur: 31 tahun
Tanggal Lahir: 20 Mei 1981
Didapuk sebagai kiper dalam FIFA Team of the Year 2013, sayangnya belakangan doi lagi dimusuhin sama bosnya si Jose Mourinho. Kalo ane sih sempat berpikir seandainya Casillas yang maen lawan Dortmund kemarin mungkin gak bakal dibantai 0-4 tu Madrid..
Umur: 31 tahun
Tanggal Lahir: 20 Mei 1981
Didapuk sebagai kiper dalam FIFA Team of the Year 2013, sayangnya belakangan doi lagi dimusuhin sama bosnya si Jose Mourinho. Kalo ane sih sempat berpikir seandainya Casillas yang maen lawan Dortmund kemarin mungkin gak bakal dibantai 0-4 tu Madrid..

Spoiler for Puyol:
Carles Puyol
Umur: 35 tahun
Tanggal lahir: 13 April 1978
Tanpa kehadiran sang Kapten dan defender tangguh ini Barcelona kemasukan 7 gol dalam dua leg semifinal champions melawan Bayern Muenchen.
Umur: 35 tahun
Tanggal lahir: 13 April 1978
Tanpa kehadiran sang Kapten dan defender tangguh ini Barcelona kemasukan 7 gol dalam dua leg semifinal champions melawan Bayern Muenchen.

Spoiler for Carra:
Jamie Carragher
Umur: 35 tahun
Tanggal lahir: 28 Januari 1978
Carra yang sudah tampil lebih dari 500 pertandingan bersama Liverpool memutuskan pensiun akhir musim ini
tapi kontribusinya masih sangat terlihat terutama di paruh kedua musim.
Umur: 35 tahun
Tanggal lahir: 28 Januari 1978
Carra yang sudah tampil lebih dari 500 pertandingan bersama Liverpool memutuskan pensiun akhir musim ini


Spoiler for Scholesy:
Paul Scholes
Umur: 38 tahun
Tanggal lahir: 16 November 1974
Veteran United yang pernah pensiun sebelumnya ini masih menunjukkan kemampuannya di lapangan, meski tidak seeksplosif beberapa tahun lalu, si Pangeran Jahe tetap salah satu gelandang terbaik Inggris.
Umur: 38 tahun
Tanggal lahir: 16 November 1974
Veteran United yang pernah pensiun sebelumnya ini masih menunjukkan kemampuannya di lapangan, meski tidak seeksplosif beberapa tahun lalu, si Pangeran Jahe tetap salah satu gelandang terbaik Inggris.

Spoiler for Carrick:
Michael Carrick
Umur: 31 tahun
Tanggal lahir: 28 Juli 1981
Bergabung ke United sejak 2006, Carrick dikatakan memainkan musim terbaiknya saat ini. Bukti nyatanya ia mencuri satu posisi di tim terbaik liga inggris musim ini.
Umur: 31 tahun
Tanggal lahir: 28 Juli 1981
Bergabung ke United sejak 2006, Carrick dikatakan memainkan musim terbaiknya saat ini. Bukti nyatanya ia mencuri satu posisi di tim terbaik liga inggris musim ini.

Spoiler for Giggs:
Ryan Giggs
Umur: 39 tahun
Tanggal lahir: 29 November 1973
Legenda. Fenomenal. Dua kata itu cukup menggambarkan pemain yang justru mengawali karir sepakbolanya di tim muda Manchester City ini. Konsisten mencetak gol di setiap musim liga inggris sejak 23 tahun yang lalu, sejak TS masih orok gan....
Lihat gan rambutnya yg sudah memutih itu 
Umur: 39 tahun
Tanggal lahir: 29 November 1973
Legenda. Fenomenal. Dua kata itu cukup menggambarkan pemain yang justru mengawali karir sepakbolanya di tim muda Manchester City ini. Konsisten mencetak gol di setiap musim liga inggris sejak 23 tahun yang lalu, sejak TS masih orok gan....



Spoiler for Drogba:
Didier Drogba
Umur: 35 tahun
Tanggal lahir: 11 Maret 1978
8 gol bersama Shanghai Shenhua dan 6 gol di Galatasaray termasuk 1 gol saat mengalahkan Real Madrid di leg kedua perempatfinal Liga Champions. Legenda hidup Chelsea ini masih jadi salah satu pemain terbaik asal benua Afrika yang berkarir di Eropa selepas pergantian millenium.
Umur: 35 tahun
Tanggal lahir: 11 Maret 1978
8 gol bersama Shanghai Shenhua dan 6 gol di Galatasaray termasuk 1 gol saat mengalahkan Real Madrid di leg kedua perempatfinal Liga Champions. Legenda hidup Chelsea ini masih jadi salah satu pemain terbaik asal benua Afrika yang berkarir di Eropa selepas pergantian millenium.

Diubah oleh bengbeng89 04-05-2013 19:19
0
3.1K
Kutip
37
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan