Kaskus

Entertainment

adesyknk82Avatar border
TS
adesyknk82
asal usul MEI DAY
asal usul MEI DAY

Berhubung bulan mei ane mau bahas sejarah mei day
moga agan agan yang baik hati bisa kasihemoticon-Blue Guy Cendol (L)


Apa yang tebersit di benak Anda tatkala mendengar istilah May Day atau tanggal satu Mei? Parade dan demonstrasi? Tarian mengelilingi tiang berhiaskan untaian bunga? Hari bebas kerja?
BERGANTUNG di mana Anda tinggal, May Day bisa memiliki makna yang sangat berbeda. Tetapi, semuanya saling berkaitan. Mari kita tinjau sekilas asal usul May Day untuk mengetahui makna di balik perayaannya dewasa ini

Spoiler for Asal Usulnya:

Kebiasaan dalam May Day

Pada Abad Pertengahan, kebiasaan-kebiasaan baru telah ditambahkan ke dalam festival yang kemudian menjadi hari libur favorit di Inggris. Kaum pria dan wanita bermalam di hutan-hutan setempat guna mengumpulkan bunga dan tangkai pohon yang berbunga untuk ’menyambut bulan Mei’ pada saat matahari terbit. Amoralitas merebak, menurut selebaran The Anatomy of Abuses karya Philip Stubbes, seorang kaum Puritan. Para partisipan mendirikan Maypole (tiang berhiaskan untaian bunga) di tengah desa, dan hal ini menjadi pusat acara tari dan permainan sepanjang hari itu. Stubbes menyebut tiang itu sebagai ”berhala bau busuk ini”. Orang-orang memilih seorang ratu Mei dan sering kali seorang raja Mei untuk memimpin pesta. Kebiasaan ini juga umum di tempat-tempat lain di Eropa.
Apa makna penting dari kebiasaan May Day ini? Encyclopædia Britannica menjelaskan, ”Pada mulanya, ritus semacam itu dilakukan untuk memastikan kesuburan tanaman, lalu diperluas untuk kesuburan ternak dan manusia, tetapi makna penting ini dalam kebanyakan kasus lambat laun menghilang, dan praktek-praktek ini tetap dilakukan sekadar sebagai perayaan populer.”
Spoiler for lanjut:

Spoiler for may day:

Spoiler for gambar:

asal usul MEI DAY


Diubah oleh adesyknk82 30-04-2013 14:14
0
993
5
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan