Kaskus

Entertainment

dinyu.ruruAvatar border
TS
dinyu.ruru
Buat yang Penasaran Titik Daerah Refleksi di Kaki
ASSALAMUALAIKUM AGAN SISTA


LANGSUNG AJAH YAH,


Titik Daerah Refleksi - Banyak
orang bertanya dimana letak Titik
Daerah Refleksi pada tubuh
manusia ?Sebelum membahas itu,
sebelumnya kita akan membahas
dulu apa sih titik refleksi atau daerah
refleksi?
DaerahRefleksi adalah titik pusat
urat-urat syarat. Setiap titik itu
bersangkutan dengan organ tubuh
tertentu. Daerah Refleksi ini
sebenarnya ada terdapat di seluruh
tubuh,tetapi yang paling banyak
yaitu terdapat di Bagian kaki.
Maka dari itu disini kita akan sedikit
membahas mengenai Titik Daerah
Refleksi Kaki. Memijat Titik Daerah
Refleksi bisa melancarkan sirkulasi
darah pada organ yang
bersangkutan. Bila ditanya
mengapa bisa demikian, sulit
dijawab cara pengobatan tradisional
ini secara ilmiah. Tetapi khasiatnya
dapat dibuktikan dengan nyata.
Umpamanya, jari kaki tengah dipijat,
maka jari tangan tengah akan
merasa panas. Ini membuktikan
bahwa Titik Daerah Refleksi jari
tangan tengah terdapat di jari kaki
tengah.
Seperti kita ketahui bersama, fungsi
darah adalah mengantarkan semua
bahan kimia, oksigen dan zat makan
yang diperlukan untuk tubuh, serta
menyingkirkan karbon dioksida dan
hasil buangan lainnya. Apabila
peredaran darah tidak lancar, maka
organ tubuh akan terhambat
mendapatkan makanan dan bahan
kotoran terlambat dibuang. Lama
kelamaan kotoran itu mengendap
didalam saluran darah, sehingga
fungsi organ yang bersangkutan
terganggu oleh kekurangan darah
dan makanan, terjadilah penyakit.
Bagi pemijat yang berpengalaman
cukup meraba Titik Daerah Refleksi
Kaki, maka bisa diketahui
penyakitnya datang dari mana.
Sebagai daerah refleksi yang sakit
bila diraba bisa merasakan adanya
semacam pasir, yang berarti di
dalam pembuluh darah ada
endapan kotor.



SEKIAN SHARE ILMU HARI INI, SEMOGA BERMANFAAT AMIIN


WASSALAMUALAIKUM
Diubah oleh dinyu.ruru 17-04-2013 15:10
0
3.8K
12
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan