- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- Lounge Pictures
[PIC] FIA Endurance World Championship 2013


TS
reconciler
[PIC] FIA Endurance World Championship 2013
Quote:
Toyota TS030 Hybrid berhasil meraih podium dalam balap ketahanan Six Hours of Silverstone, Inggris dengan menggunakan spek mobil tahun lalu. Dalam balapan ini TS030 Hybrid no.8 berhasil finish diposisi ketiga .
Mobil balap no. 8 dikendarai bergantian oleh Anthony Davidson, Stéphane Sarrazin dan Sébastien Buemi. Ini kemenangan ke lima tim balap Toyota dalam tujuh kali balapan. Sementara mobil no.7 (Alex Wurz dan Nicolas Lapierre ) yang start dari pole position finish di posisi ke empat.
Hasil memuaskan pada babak kualifikasi menempatkan kedua mobil balap hybrid ini di baris terdepan garis start. Namun hanya beberapa saat posisi mereka melorot ke 3 dan 4. Tampaknya pemilihan jenis ban intermediate tidak cocok dengan suhu sirkuit saat itu. Apalagi saat hujan mulai turun. Kondisi makin tidak menguntungkan bagi dua mobil balap itu. Seperti diakui Anthony Davidson,”Kami kehilangan daya cengkram roda depan. Ini balapan paling berat dalam karir saya.”
Tim akhirnya memutuskan untuk mengganti ban dan TS030 bisa melesat lebih kencang. Bahkan pada satu jam terakhir, mobil bisa membuat lap times yang kompetitif. Mobil no. 8 mencatat fastest lap 1min 43.196 detik Namun sayang hingga bendera finish dikibarkan, gagal menyalip dua mobil didepannya. Seri balap ketahanan selanjutnya akan berlangsung di Belgia yaitu Six Hours of Spa-Francorchamps, yang bertetangga dengan home base Toyota Racing di Toyota Motorsport GmbH, Cologne, Jerman.
Yoshiaki Kinoshita, Team President mengakui ini adalah balapan yang berat. “Mungkin ceritanya akan berbeda jika kami bisa menuntaskan sesi latihan dalam kondisi kering. Tapi itu juga dialami semua tim. Bahkan kami membawa mobil balap versi 2012 ke sini untuk meraih kemenangan, jadi ini mengecewakan.”
Mobil balap no. 8 dikendarai bergantian oleh Anthony Davidson, Stéphane Sarrazin dan Sébastien Buemi. Ini kemenangan ke lima tim balap Toyota dalam tujuh kali balapan. Sementara mobil no.7 (Alex Wurz dan Nicolas Lapierre ) yang start dari pole position finish di posisi ke empat.
Hasil memuaskan pada babak kualifikasi menempatkan kedua mobil balap hybrid ini di baris terdepan garis start. Namun hanya beberapa saat posisi mereka melorot ke 3 dan 4. Tampaknya pemilihan jenis ban intermediate tidak cocok dengan suhu sirkuit saat itu. Apalagi saat hujan mulai turun. Kondisi makin tidak menguntungkan bagi dua mobil balap itu. Seperti diakui Anthony Davidson,”Kami kehilangan daya cengkram roda depan. Ini balapan paling berat dalam karir saya.”
Tim akhirnya memutuskan untuk mengganti ban dan TS030 bisa melesat lebih kencang. Bahkan pada satu jam terakhir, mobil bisa membuat lap times yang kompetitif. Mobil no. 8 mencatat fastest lap 1min 43.196 detik Namun sayang hingga bendera finish dikibarkan, gagal menyalip dua mobil didepannya. Seri balap ketahanan selanjutnya akan berlangsung di Belgia yaitu Six Hours of Spa-Francorchamps, yang bertetangga dengan home base Toyota Racing di Toyota Motorsport GmbH, Cologne, Jerman.
Yoshiaki Kinoshita, Team President mengakui ini adalah balapan yang berat. “Mungkin ceritanya akan berbeda jika kami bisa menuntaskan sesi latihan dalam kondisi kering. Tapi itu juga dialami semua tim. Bahkan kami membawa mobil balap versi 2012 ke sini untuk meraih kemenangan, jadi ini mengecewakan.”
![[PIC] FIA Endurance World Championship 2013](https://dl.kaskus.id/www.carexpo.info/wp-content/uploads/2013/02/FIA-World-Endurance-Championship-has-official-confirmed-32-full-season-entries-for-2013.jpg)
![[PIC] FIA Endurance World Championship 2013](https://dl.kaskus.id/www.fiawec.com/wpphpFichiers/1/Actualite/1/120413_class_of_13.jpg)
![[PIC] FIA Endurance World Championship 2013](https://dl.kaskus.id/www.endurancesportscar.net/img/5_alms_IMG/2013_sebring_audi_09.jpg)
![[PIC] FIA Endurance World Championship 2013](https://dl.kaskus.id/www.fiawec.com/wpphpFichiers/Albums/24/65/2012-6-Heures-de-Silverstone-MOTOR-RACING-a_hd.jpg)
![[PIC] FIA Endurance World Championship 2013](https://dl.kaskus.id/www.fiawec.com/wpphpFichiers/Albums/24/65/2012-6-Heures-de-Silverstone-MOTOR-RACING-02113802-281_hd.jpg)
![[PIC] FIA Endurance World Championship 2013](https://dl.kaskus.id/www.fiawec.com/wpphpFichiers/Albums/24/65/2012-6-Heures-de-Silverstone-MOTOR-RACING-02113802-274_hd.jpg)
0
912
Kutip
1
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan