Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

v.cincaoAvatar border
TS
v.cincao
Menghindari Penipuan di Forum / toko Jual Beli Online
Salam ngaskus untuk warga kaskus semua,Dari kemarin dan beberapa hari yang lalu ane sering baca tentang thread yang membincangkan masalahPENIPUAN , supaya ini itdak terjadi terus menerus dan merugikan banyak korban lainya ane mau coba untuk sedikit memberikan tips aman Menghindari Penipuan di Forum / toko Jual Beli Online.
Jual beli online yang makin marak beberapa tahun belakangan ini memang mengubah gaya belanja sebagian orang di Indonesia. Bukan hanya di kota besar, belanja barang secara online merambah hingga masyarakat di daerah-daerah pedesaan di seluruh nusantara. Dengan situs jual beli yang semakin berkembang, akan mempermudah siapapun untuk melakukan transaksi.

Meski demikian, tak dapat dipungkiri makin banyak orang tidak bertanggung jawab yang mencari keuntungan melalui internet dengan cara-cara yang tidak terpuji, menipu orang lain dengan kedok perdagangan atau jual beli. Orang-orang inilah yang memberikan kesan negatif pada dunia jual beli online di internet.

Berikut ulasan singkat mengenai tips dan trik serta cara-cara berbelanja secara online yang aman agar terhindar dari penipuan.


Berikut ulasan singkat mengenai tips dan trik serta cara-cara berbelanja secara online yang aman agar terhindar dari penipuan.

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Bila agan agan masih juga ketipu agan jangan panik segera kumpulkan bukti transaksi agan dengan si penipu untuk bahan pelaporan ke pihak yang berwajib

Berikut Cara Melaporkan dan Blokir Rekening Bank Penipu Bisnis Online
Quote:

Bagaimana selanjutnya ? Ada 3 kemungkinan setelah anda melaporkan ke pihak bank.
1. Uang anda akan balik jika masih ada nominal uang se jumlah kerugian anda di rekening pelaku.
2. Jika sudah tidak ada di rek penipu, nanti dari pihak bank akan memanggil si penipu dengan cara mereka,(biasanya akan ada 3 kali pemanggilan sebelum polisi yang turun tangan).
3. Uang yang akan kembali tidak bisa di tentuin jangka waktu berapa lama.
sumber1sumber2

Demikian gan dari ane semoga bermanfaat dan bebas dari para PENIPU. mari gan sedikit tingalin jejak pendapat atau pengalaman agan di bawah. sebelumnya ane ucapin banyak terimakasih sudah berkenan mampir dam memberikan komentarnya.
Diubah oleh v.cincao 15-04-2013 08:18
0
7.2K
92
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan