Kaskus

News

rsarakhsiAvatar border
TS
rsarakhsi
TInggal 4 Hari lagi gan Deadline ICID 2013!
Panggilan untuk Paper!

International Conference on Indonesian Development (ICID) 2013 akan diadakan atas dasar kerjasama antara Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) Belanda, KBRI Den Haag, Institute of Social Studies (ISS) of Erasmus University dan BNI. Event ini akan diadakan di ISS, Den Haag pada tanggal September, 12-14, 2013.

Dengan bertemakan pembangunan Indonesia, Konferensi ini bertujuan untuk menjadi penghubung antara ilmuwan Indonesia dan ilmuwan asing , Pemerintah yang membuat kebijakan (eksekutif dan legislatif), profesional dan publik.

Kesempatan yang baik ini dapat digunakan untuk para ilmuwan indonesia untuk bertukar ide lewat diskusi ilmiah dan menyenangkan. Sedangkan tujuan dari konferensi ini adalah untuk membuat "dasar" bagi kemajuan Indonesia.

Tema ICID 2013 adalah:


“The Innovation-driven Economy as the Fundamental of the Indonesian Economic Growth”

Kami juga turut mengharapkan paper dari turunan tema yang telah kami sediakan

1. Policy towards competitive economy

· Problems, challenge, and opportunity to improve the quality of economic growth

· Impact of industrial, fiscal, and monetary policy to innovation activities

· Political and policy making challenge to raise the competitiveness

· Triple helix model-based policy

· Benchmark from developed and transitional/emerging market countries/regions

2. Innovation-driven economy from social science, management, and technological perspective

· Technopreneurship

· Creative economy

· Social aspect of innovation-driven economy

· Benchmark of management practices from developed and emerging markets/regions countries that fit for the Indonesian context

Abstrak (Max.300 kata) harus ditulis dalam bahasa inggris dan termasuk background of the research, research questions, methods, findings, conclusions and keywords.

Deadline untuk pengumpulan abstrak adalah April 15th, 2013. Para presenter yang diterima akan diumumkan 30 april dan harus mengumpulkan paper lengkapnya pada tanggal 30 juni 2013.

Abstrak dan Artikel hanya dapat di upload lewat wesite kami: http://icid.ppibelanda.org/ dibawah “Abstract and Paper Submission” tagline.

Akan ada 48 paper presenter and 24 poster presentasi. Akan ada 150 orang peserta yang akan ikut dalam konferensi ini yang memiliki kemampuan sebagai peneliti, akademisi, profesional, dan orang orang yang berada dalam kepemerintahan.

Jangan ragu untuk menghubungi kami di:

Website: http://icid.ppibelanda.org/
Twitter: @ICID_2013
Facebook: ICID 2013 atau http://www.facebook.com/ICID2013?ref=ts&fref=ts
Email: Info@icid.ppibelanda.org


Kami sangat berharap keaktifan anda dalam acara ini di Den Haag, Belanda

Salam,
Panitiaemoticon-Matabelo

TInggal 4 Hari lagi gan Deadline ICID 2013!
0
683
2
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan