- Beranda
- Komunitas
- Surat Pembaca
Telkom Speedy Tanjungpandan = Bad Service


TS
wil_wij
Telkom Speedy Tanjungpandan = Bad Service
Sudah bingung mau complain kemana lagi.
Berhubung sudah ke kantor telkom juga, sudah ke pusat untuk kota tanjungpandan juga sudah.
Dari awal pemasangan line telepon di kantor kami, june 2011 sebenarnya sudah pernah disampaikan ke pihak telkom bahwa suaranya ada dengung dan suara gemeresek di line kami. namun perbaikan tidak kunjung dilakukan, dan beralasan karna akibat pelebaran jalan yang dilakukan merusak jalur kabel telkom.
Koneksi internet speedy pun mengalami gangguan dan gangguan, sampai kondisi sekarang april 2013, line telepon juga digunakan bisa terputus sendiri, dan koneksi internet hampir per 10 menit putus-sambung. alasan pun tetap sama karna jaringan kabel rusak bahkan beberapa mengatakan kabel laut putus. sehingga internet tanjungpandan menggunakan line kalimantan. (ada yang bisa menjelaskan?)
Namun menurutku, telkom sekelas BUMN, sangat tidak profesional dalam menanggapi dan menanggulangi permasalahan ini. tidak ada etos kerja dan draft kerja yang kongkret untuk mengatasi hal tersebut. mengapa demikian?
tidak ada rasa tangung jawab dan etika pelayanan kepada customer (terutama saya) dalam menyelesaikan permasalahan. kalau dibilang kabel laut rusak kenapa koneksi ditempat lain tidak seperti saya? saya merasa itu alasan yang dibuat2.... sampai hari ini saya tanya ke 0719 147 jawabannya tidak tahu kapan teknisi bisa datang ke tempat saya..
hanya sampai disinikah pelayanan yang sanggup diberikan TELKOM?
Salam
Berhubung sudah ke kantor telkom juga, sudah ke pusat untuk kota tanjungpandan juga sudah.
Dari awal pemasangan line telepon di kantor kami, june 2011 sebenarnya sudah pernah disampaikan ke pihak telkom bahwa suaranya ada dengung dan suara gemeresek di line kami. namun perbaikan tidak kunjung dilakukan, dan beralasan karna akibat pelebaran jalan yang dilakukan merusak jalur kabel telkom.
Koneksi internet speedy pun mengalami gangguan dan gangguan, sampai kondisi sekarang april 2013, line telepon juga digunakan bisa terputus sendiri, dan koneksi internet hampir per 10 menit putus-sambung. alasan pun tetap sama karna jaringan kabel rusak bahkan beberapa mengatakan kabel laut putus. sehingga internet tanjungpandan menggunakan line kalimantan. (ada yang bisa menjelaskan?)
Namun menurutku, telkom sekelas BUMN, sangat tidak profesional dalam menanggapi dan menanggulangi permasalahan ini. tidak ada etos kerja dan draft kerja yang kongkret untuk mengatasi hal tersebut. mengapa demikian?
tidak ada rasa tangung jawab dan etika pelayanan kepada customer (terutama saya) dalam menyelesaikan permasalahan. kalau dibilang kabel laut rusak kenapa koneksi ditempat lain tidak seperti saya? saya merasa itu alasan yang dibuat2.... sampai hari ini saya tanya ke 0719 147 jawabannya tidak tahu kapan teknisi bisa datang ke tempat saya..
hanya sampai disinikah pelayanan yang sanggup diberikan TELKOM?
Salam
0
3.1K
1
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan