- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Jurus Film Dragon Ball Picu Trend Foto Baru di Jepang[+PIC+ngakak]


TS
hell_no
Jurus Film Dragon Ball Picu Trend Foto Baru di Jepang[+PIC+ngakak]
sory kalo oot
Generasi 90an pasti tidak asing lagi dengan film animasi Dragon Ball. Songoku, si tokoh utama, punya kekuatan luar biasa yang mampu memusnahkan musuh-musuhnya menjadi abu.
Salah satu jurus yang paling terkenal adalah serangan Kamehameha. Dari tangannya, Songoku mengeluarkan gelombang kekuatan yang menyiratkan sinar terang. Layaknya roket, jurus ini mampu melempar musuh.
Selang 20 tahun, jurus ini kembali muncul, tapi dalam bentuk berbeda. Siswa-siswa di Jepang tengah keranjingan berfoto dengan pose serangan Kamehameha.
Foto-foto ini telah merebak di akun media sosial Twitter dalam dua minggu terakhir.
Dalam berbagai foto tersebut, terlihat seorang model menjadi "jagoannya". Dia berpura-pura melancarkan serangan Kamehameha, sementara orang-orang di depannya seolah terpental.
Membuat foto ini perlu upaya ekstra. Pasalnya, korban harus melompat mundur sehingga tertangkap kamera dalam posisi di udara.
Rupanya, trend ini muncul menyusul pengumuman akan tayangnya film Dragon Ball edisi terbaru "Dragon Ball Z: Battle of Gods". Ini adalah film Dragon Ball pertama yang tayang setelah 17 tahun.



terima:


Generasi 90an pasti tidak asing lagi dengan film animasi Dragon Ball. Songoku, si tokoh utama, punya kekuatan luar biasa yang mampu memusnahkan musuh-musuhnya menjadi abu.
Salah satu jurus yang paling terkenal adalah serangan Kamehameha. Dari tangannya, Songoku mengeluarkan gelombang kekuatan yang menyiratkan sinar terang. Layaknya roket, jurus ini mampu melempar musuh.
Selang 20 tahun, jurus ini kembali muncul, tapi dalam bentuk berbeda. Siswa-siswa di Jepang tengah keranjingan berfoto dengan pose serangan Kamehameha.
Foto-foto ini telah merebak di akun media sosial Twitter dalam dua minggu terakhir.
Dalam berbagai foto tersebut, terlihat seorang model menjadi "jagoannya". Dia berpura-pura melancarkan serangan Kamehameha, sementara orang-orang di depannya seolah terpental.
Membuat foto ini perlu upaya ekstra. Pasalnya, korban harus melompat mundur sehingga tertangkap kamera dalam posisi di udara.
Rupanya, trend ini muncul menyusul pengumuman akan tayangnya film Dragon Ball edisi terbaru "Dragon Ball Z: Battle of Gods". Ini adalah film Dragon Ball pertama yang tayang setelah 17 tahun.
Spoiler for 1:
Spoiler for 2:
Spoiler for 3:
Spoiler for 4:



terima:
Spoiler for cendol:


Diubah oleh hell_no 04-04-2013 08:47
0
1.9K
11


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan