- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
5 Kebiasaan sederhana yang Menyehatkan


TS
greenarmy45
5 Kebiasaan sederhana yang Menyehatkan


Just share info gan, tp berhubung masih newbie Bang TS berharap tidak di








Quote:
5 Kebiasaan sederhana yang Menyehatkan
Di kehidupan sehari - hari, saat berkutat dengan aktifitas yang kita lakukan biasanya tanpa kita sadari kita merasa adanya penurunan performa tubuh seperti stamina yang berkurang dengan tanda - tandanya seperti mudah mengantuk, mudah lemas, kurang bersemangat dan muncul kecenderungan malas. hal itu disebabkan mungkin karena kebiasaan hidup yang kurang sehat. berikut adalah 5 tips atau kebiasaan baik yang bisa membantu menormalkan kondisi fisik tubuh.
Di kehidupan sehari - hari, saat berkutat dengan aktifitas yang kita lakukan biasanya tanpa kita sadari kita merasa adanya penurunan performa tubuh seperti stamina yang berkurang dengan tanda - tandanya seperti mudah mengantuk, mudah lemas, kurang bersemangat dan muncul kecenderungan malas. hal itu disebabkan mungkin karena kebiasaan hidup yang kurang sehat. berikut adalah 5 tips atau kebiasaan baik yang bisa membantu menormalkan kondisi fisik tubuh.
Quote:
1. Kurangi Begadang dan Bangun Pagi

kebiasaan bangun pagi memiliki banyak manfaat, tidak hanya untuk fisik tapi juga jiwa. hal ini diperkuat dengan penelitian para ahli dari Universitas Toronto Kanada yang menyimpulkan bahwa orang yang bangun pagi secara umum memiliki kondisi kesehatan yang lebih baik. Orang yang bangun lebih pagi juga merasa lebih bahagia hidupnya dibandingkan yang bangun siang karena mereka lebih mudah beradaptasi dengan jadwal aktivitas sehari-hari. mereka yang sering bangun kesiangan dan lebih menyukai aktivitas di malam hari cenderung lebih mudah mengalami “social jet lag”. Ini merupakan suatu kondisi di mana jam biologis tubuh seseorang menjadi tidak selaras dengan aktivitas sosial. Di lain pihak, “orang pagi” terbukti lebih segar, awas, waspada, bahagia dan lebih termotivasi untuk menghadapi tantangan, selain juga mengalami peningkatan kekebalan tubuh.
2. Sholat 5 waktu

Untuk yang seiman gan, maaf bukan maksud yang lain,he..he.. gerakan - gerakan di dalam sholat memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh seperti berdiri lurus adalah pelurusan tulang belakang dan menjadi awal dari sebuah latihan pernafasan,pencernaan.
takbir merupakan latihan awal pernafasan
dengan ruku,memperlancar aliran darah dan getah bening ke leher oleh karena sejajarnya letak bahu dengan leher.aliran akan semakin lancar bila ruku’ dilakukan dengan benar yaitu meletakan perut dan dada lebih tinggi daripada leher.pelurusan tulang belakang pada saat ruku berarti mencegah terjadinya pengapuran.ruku juga melaith kemih (buang air kecil) untuk mencegah prostat.
sujud mencegah wasir.selain itu juga,melancarkan darah hingga dapat mencegah wasir.sujud dengan cepat tidak bermanfaat karena tidak melatih tulang belakang dan otot.
duduk diantara 2 sujud dapat mengaktifkan kelenjar keringat karena bertemunya lipatan paha dan betis.sehingga dapat mencegah terjadinya pengapuran.pembuluh darah balik diatas pangkal kaki jadi tertekan sehingga darah akan memenuhi seluruh telapak kaki.gerakan ini menjaga supaya kaki dapat secara optimal menopang tubuh kita.
gerakan salam untuk menjaga kelenturan urat leher,gerakan ini juga akan mempercepat aliran getah bening di leher ke jantung
3. Minum Air Putih

cukup simpel memang tapi minum air putih setiap hari minimal 5 gelas sehari secara teratur mempunyai banyak manfaat untuk tubuh seperti :
3.1 untuk kesehatan jantung
Orang yang terbiasa minum air putih lebih dari lima gelas dalam sehari, kemungkinannya untuk meninggal akibat serangan jantung turun 41 persen dibandingkan mereka yang hanya minum kurang dari dua gelas air putih sehari, demikian menurut studi selama enam tahun yang diterbitkan di American Journal of Epidemiology.
3.2 mencegah sakit kepala atau bisa juga sebagai pengganti obat sakit kepala
Siapa yang tahan jika migrain mulai menyerang? Namun sebelum Anda mengonsumsi obat-obatan pereda nyeri, coba atasi dengan minum air putih. Menurut para peneliti dari University of Masstricht, Belanda, minum air putih tujuh gelas dalam sehari bisa meredakan sakit kepala, dan meningkatkan kualitas hidup mereka yang selama ini menderita akibat migrain. Dalam uji coba, mereka yang minum 1,5 liter air sakit kepalanya berkurang 21 jam, demikian pula dengan intensitas rasa sakitnya.
3.3 Meningkatkan ketajaman otak
Menurut penelitian, tingkat dehidrasi sebesar satu persen saja dari berat badan Anda sudah bisa mengurangi fungsi-fungsi berpikir Anda. Otak memang membutuhkan banyak oksigen agar dapat berfungsi pada tingkat optimal. Dengan minum banyak air putih, Anda bisa memastikan bahwa otak telah terpenuhi kebutuhannya. Malahan, minum 8-10 cangkir air putih setiap hari bisa memperbaiki tingkat performa kognitif sebanyak 30 persen.
3.4 Membuat tetap waspada
Dehidrasi adalah penyebab utama rasa lelah yang terjadi sepanjang hari. Jika rasa letih yang Anda rasakan lebih seperti dorongan kuat untuk tidur siang, coba minum segelas air. Minum cukup air putih akan membuat Anda bekerja lebih baik, paling tidak bisa mencegah Anda merasa sulit konsentrasi. Perlu Anda tahu, tingkat dehidrasi sebesar dua persen bisa memicu masalah memori jangka pendek. Anda juga akan mengalami kesulitan berfokus pada apa yang sedang Anda baca di layar komputer.
4. Olahraga

tidak perlu olahraga terlalu berat gan, klo ga sempet krn ga ad waktu ato lain2 yang ringan2 aja asalkan rutin dikerjakan manfaatnya untuk tubuh adalah menguatkan jantung, meningkatkan kapasitas paru, dan meningkatkan kekebalan tubuh. Karena lebih sehat, remaja yang giat berolahraga juga lebih aktif di kegiatan sekolah. Olahraga rutin juga akan membuat tubuh mengeluarkan hormon endorfin yang memicu perasaan lebih puas terhadap diri sendiri. Hormon ini juga membantu kita lebih fokus dan berkonsentrasi. Tentu bagi mereka yang masih duduk di bangku sekolah manfaat ini sangat penting. Orang yang beraktivitas fisik dengan benar juga bisa tidur tepat waktu dan dalam durasi yang cukup. Tubuh pun punya kesempatan besar untuk selalu memiliki persediaan sel yang sehat.
5. Pola Makan

ini penting gan, kita harus tahu apa saja yang masuk ke dalam tubuh kita karena kita adalah apa yang kita makan,he..he.. maksudnya adalah apa yang kita makan mencerminkan gaya hidup kita. berikut tipsnya.
5.1 Sedikit produk susu
Jika Anda menderita laktosa intoleran, itu berarti tubuh Anda tidak bisa mencerna gula susu dalam produk-produk susu. Padahal kandungan gizi dalam segelas susu sudah lengkap. Untuk menyiasatinya, kini sudah tersedia produk enzim yang membantu tubuh memecah laktosa. Namun dalam kasus yang ekstrem mungkin Anda perlu menghindari produk susu.
5.2 Kurangi gula
Gula yang berlebihan adalah makanan jamur dan bakteri jahat di saluran cerna. Hal ini akan menyebabkan ketidakseimbangan antara jamur, bakteri jahat, dan bakteri baik. Kondisi tersebut juga menekan sistem kekebalan tubuh.
5.3 Porsi kecil
Konsumsi makanan dalam porsi kecil, lima kali sehari akan membantu kerja sistem pencernaan.
5.4 Cukupi air
Cukup cairan akan membuat sisa metabolisme dan racun-racun dapat dikeluarkan dengan lancar. Jadi, jangan malas minum air putih.
5.5 Waspada makanan pemicu gas
Bila Anda sering mengalami gangguan pada perut, seperti kembung atau gampang buang gas, sebaiknya hindari makanan yang memicu gas di perut, seperti sayuran keluarga kol atau kafein.
5.6 Kunyah perlahan
Pencernaan yang sehat dimulai dari mulut. Kunyahlah perlahan-perlahan sehingga makanan akan tercampur enzim air liur sebelum masuk ke dalam usus.

kebiasaan bangun pagi memiliki banyak manfaat, tidak hanya untuk fisik tapi juga jiwa. hal ini diperkuat dengan penelitian para ahli dari Universitas Toronto Kanada yang menyimpulkan bahwa orang yang bangun pagi secara umum memiliki kondisi kesehatan yang lebih baik. Orang yang bangun lebih pagi juga merasa lebih bahagia hidupnya dibandingkan yang bangun siang karena mereka lebih mudah beradaptasi dengan jadwal aktivitas sehari-hari. mereka yang sering bangun kesiangan dan lebih menyukai aktivitas di malam hari cenderung lebih mudah mengalami “social jet lag”. Ini merupakan suatu kondisi di mana jam biologis tubuh seseorang menjadi tidak selaras dengan aktivitas sosial. Di lain pihak, “orang pagi” terbukti lebih segar, awas, waspada, bahagia dan lebih termotivasi untuk menghadapi tantangan, selain juga mengalami peningkatan kekebalan tubuh.
2. Sholat 5 waktu

Untuk yang seiman gan, maaf bukan maksud yang lain,he..he.. gerakan - gerakan di dalam sholat memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh seperti berdiri lurus adalah pelurusan tulang belakang dan menjadi awal dari sebuah latihan pernafasan,pencernaan.
takbir merupakan latihan awal pernafasan
dengan ruku,memperlancar aliran darah dan getah bening ke leher oleh karena sejajarnya letak bahu dengan leher.aliran akan semakin lancar bila ruku’ dilakukan dengan benar yaitu meletakan perut dan dada lebih tinggi daripada leher.pelurusan tulang belakang pada saat ruku berarti mencegah terjadinya pengapuran.ruku juga melaith kemih (buang air kecil) untuk mencegah prostat.
sujud mencegah wasir.selain itu juga,melancarkan darah hingga dapat mencegah wasir.sujud dengan cepat tidak bermanfaat karena tidak melatih tulang belakang dan otot.
duduk diantara 2 sujud dapat mengaktifkan kelenjar keringat karena bertemunya lipatan paha dan betis.sehingga dapat mencegah terjadinya pengapuran.pembuluh darah balik diatas pangkal kaki jadi tertekan sehingga darah akan memenuhi seluruh telapak kaki.gerakan ini menjaga supaya kaki dapat secara optimal menopang tubuh kita.
gerakan salam untuk menjaga kelenturan urat leher,gerakan ini juga akan mempercepat aliran getah bening di leher ke jantung
3. Minum Air Putih

cukup simpel memang tapi minum air putih setiap hari minimal 5 gelas sehari secara teratur mempunyai banyak manfaat untuk tubuh seperti :
3.1 untuk kesehatan jantung
Orang yang terbiasa minum air putih lebih dari lima gelas dalam sehari, kemungkinannya untuk meninggal akibat serangan jantung turun 41 persen dibandingkan mereka yang hanya minum kurang dari dua gelas air putih sehari, demikian menurut studi selama enam tahun yang diterbitkan di American Journal of Epidemiology.
3.2 mencegah sakit kepala atau bisa juga sebagai pengganti obat sakit kepala
Siapa yang tahan jika migrain mulai menyerang? Namun sebelum Anda mengonsumsi obat-obatan pereda nyeri, coba atasi dengan minum air putih. Menurut para peneliti dari University of Masstricht, Belanda, minum air putih tujuh gelas dalam sehari bisa meredakan sakit kepala, dan meningkatkan kualitas hidup mereka yang selama ini menderita akibat migrain. Dalam uji coba, mereka yang minum 1,5 liter air sakit kepalanya berkurang 21 jam, demikian pula dengan intensitas rasa sakitnya.
3.3 Meningkatkan ketajaman otak
Menurut penelitian, tingkat dehidrasi sebesar satu persen saja dari berat badan Anda sudah bisa mengurangi fungsi-fungsi berpikir Anda. Otak memang membutuhkan banyak oksigen agar dapat berfungsi pada tingkat optimal. Dengan minum banyak air putih, Anda bisa memastikan bahwa otak telah terpenuhi kebutuhannya. Malahan, minum 8-10 cangkir air putih setiap hari bisa memperbaiki tingkat performa kognitif sebanyak 30 persen.
3.4 Membuat tetap waspada
Dehidrasi adalah penyebab utama rasa lelah yang terjadi sepanjang hari. Jika rasa letih yang Anda rasakan lebih seperti dorongan kuat untuk tidur siang, coba minum segelas air. Minum cukup air putih akan membuat Anda bekerja lebih baik, paling tidak bisa mencegah Anda merasa sulit konsentrasi. Perlu Anda tahu, tingkat dehidrasi sebesar dua persen bisa memicu masalah memori jangka pendek. Anda juga akan mengalami kesulitan berfokus pada apa yang sedang Anda baca di layar komputer.
4. Olahraga

tidak perlu olahraga terlalu berat gan, klo ga sempet krn ga ad waktu ato lain2 yang ringan2 aja asalkan rutin dikerjakan manfaatnya untuk tubuh adalah menguatkan jantung, meningkatkan kapasitas paru, dan meningkatkan kekebalan tubuh. Karena lebih sehat, remaja yang giat berolahraga juga lebih aktif di kegiatan sekolah. Olahraga rutin juga akan membuat tubuh mengeluarkan hormon endorfin yang memicu perasaan lebih puas terhadap diri sendiri. Hormon ini juga membantu kita lebih fokus dan berkonsentrasi. Tentu bagi mereka yang masih duduk di bangku sekolah manfaat ini sangat penting. Orang yang beraktivitas fisik dengan benar juga bisa tidur tepat waktu dan dalam durasi yang cukup. Tubuh pun punya kesempatan besar untuk selalu memiliki persediaan sel yang sehat.
5. Pola Makan

ini penting gan, kita harus tahu apa saja yang masuk ke dalam tubuh kita karena kita adalah apa yang kita makan,he..he.. maksudnya adalah apa yang kita makan mencerminkan gaya hidup kita. berikut tipsnya.
5.1 Sedikit produk susu
Jika Anda menderita laktosa intoleran, itu berarti tubuh Anda tidak bisa mencerna gula susu dalam produk-produk susu. Padahal kandungan gizi dalam segelas susu sudah lengkap. Untuk menyiasatinya, kini sudah tersedia produk enzim yang membantu tubuh memecah laktosa. Namun dalam kasus yang ekstrem mungkin Anda perlu menghindari produk susu.
5.2 Kurangi gula
Gula yang berlebihan adalah makanan jamur dan bakteri jahat di saluran cerna. Hal ini akan menyebabkan ketidakseimbangan antara jamur, bakteri jahat, dan bakteri baik. Kondisi tersebut juga menekan sistem kekebalan tubuh.
5.3 Porsi kecil
Konsumsi makanan dalam porsi kecil, lima kali sehari akan membantu kerja sistem pencernaan.
5.4 Cukupi air
Cukup cairan akan membuat sisa metabolisme dan racun-racun dapat dikeluarkan dengan lancar. Jadi, jangan malas minum air putih.
5.5 Waspada makanan pemicu gas
Bila Anda sering mengalami gangguan pada perut, seperti kembung atau gampang buang gas, sebaiknya hindari makanan yang memicu gas di perut, seperti sayuran keluarga kol atau kafein.
5.6 Kunyah perlahan
Pencernaan yang sehat dimulai dari mulut. Kunyahlah perlahan-perlahan sehingga makanan akan tercampur enzim air liur sebelum masuk ke dalam usus.
Quote:
Spoiler for Sumber:
http://health.kompas.com/read/2012/06/14/13481828/Mengapa.Bangun.Lebih.Pagi.Bikin.Bahagia.
http://filsafat.kompasiana.com/2012/...an-470883.html
http://female.kompas.com/read/2012/0...ng.Tak.Terduga
http://health.kompas.com/read/2013/0...aja.Lebih.Pede
http://health.kompas.com/read/2013/0...isi.Pencernaan
http://filsafat.kompasiana.com/2012/...an-470883.html
http://female.kompas.com/read/2012/0...ng.Tak.Terduga
http://health.kompas.com/read/2013/0...aja.Lebih.Pede
http://health.kompas.com/read/2013/0...isi.Pencernaan
Quote:
Spoiler for Pesan:
terkadang kita mengetahui apa saja yang baik atau sehat dan yang tidak baik atau merugikan untuk tubuh kita, tapi kebanyakan kita mengabaikan hal itu. cobalah mulai sekarang untuk peduli dengan kesehatanmu karena sehat itu masa depan.
Begitu banyak orang menghabiskan kesehatan mereka untuk mendapatkan kekayaan, dan kemudian harus menghabiskan kekayaan mereka untuk mendapatkan kembali kesehatan mereka. (A.J. Reb Materi)
Begitu banyak orang menghabiskan kesehatan mereka untuk mendapatkan kekayaan, dan kemudian harus menghabiskan kekayaan mereka untuk mendapatkan kembali kesehatan mereka. (A.J. Reb Materi)
Quote:
Spoiler for Happy life:

Semoga Bermanfaat, jika ada kekurangan mohon dimaafkan karena kesempurnaan itu milik Allah SWT dan Andra&thebackbone

0
2.1K
Kutip
17
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan