Kaskus

Tech

marwanto.maAvatar border
TS
marwanto.ma
Share Kecepatan Smartfren Neo Unlimited Agan Di Thread Ini
Sebelumnya, saya pernah membahas [Share] Paket Internet Neo Unlimited Smartfren (Prabayar)yang kini jauh lebih "pelit" bandwidth dan lebih merugikan pelanggan karena sudah menggunakan FUP bulanan. Jadi, apabila sudah tercapai FUP pertama, kecepatan akan turun menjadi 153 Kbps (19,125 KBps). Setelah tercapai FUP kedua, kecepatan akan diturunkan kembali menjadi 64 Kbps (8 KBps). Kecepatan tidak akan bisa naik lagi pada hari berikutnya kecuali melakukan registrasi ulang yang bisa membuat pengeluaran uang anda jauh lebih boros dari sebelumnya, apalagi anda adalah orang yang suka download dan streaming.

Sesuai dengan judulnya, saya akan meng-share kecepatan paket Neo Unlimited yang saya gunakan di thread ini, baik sebelum FUP maupun setelah FUP:
(Di sini saya menggunakan paket internet Smartfren Neo Unlimited Regular bulanan dengan FUP 2 GB/bulan dan harga Rp 49.000. Dan saya juga tinggal di Rawa Buaya, Cengkareng, Jakarta Barat)

Sebelum FUP:

Spoiler for Speedtest.net:


Spoiler for Download dengan Internet Download Manager (IDM):


Setelah FUP pertama:

Spoiler for Speedtest.net:


Spoiler for Download dengan Internet Download Manager (IDM):


Setelah FUP kedua (belum tercapai FUP kedua)

Bagaimana dengan anda? Share kecepatan Smartfren Neo Unlimited Agan Di sini (kalau bisa, sertakan juga Screenshot-nya) emoticon-Smilie.
Diubah oleh marwanto.ma 30-03-2013 11:37
0
3.2K
20
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan