- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Mengulas Sedikit Tentang Fungky Kopral Band


TS
dnsfyn92
Mengulas Sedikit Tentang Fungky Kopral Band



Quote:
Funky Kopralmerupakan grup musik Indonesia yang dibentuk pada tanggal 1 Desember 1998 masih dengan formasi Anggara Mulia (vokalis), Bondan Prakoso (bassist, vokalis), Oncy (gitaris), Kristo Perwira (gitaris), Robby (drummer). Namun ditengah kariernya, band ini sering mengalami pergantian personil setiap 1 album. Hingga sekarang grup musik ini beranggotakan Hendry (vokalis), Ilham (bassist), Robby (drummer). Nama fans pada band ini adalah Funkop.
Karir :
Quote:
1998 - 1999: Awal Karier
Funky Kopral memulai didirikan pada 1 Desember 1998. Pada saat itu masih dengan formasi Anggara Mulia (vokalis), Bondan Prakoso (bassist, vokalis), Oncy (gitaris), Kristo Perwira (gitaris), Robby (drummer). Band ini juga dianggap sebagai Band Gado-Gado dalam arti Gado-Gado Tapi Jago.
Album pertama band ini berjudul Funchopat yang dirilis pada tahun 1999 dibawah naungan Universal Music Indonesia. Dan album ini berhasil terjual sekitar 100.000 kopi.
Funky Kopral memulai didirikan pada 1 Desember 1998. Pada saat itu masih dengan formasi Anggara Mulia (vokalis), Bondan Prakoso (bassist, vokalis), Oncy (gitaris), Kristo Perwira (gitaris), Robby (drummer). Band ini juga dianggap sebagai Band Gado-Gado dalam arti Gado-Gado Tapi Jago.
Album pertama band ini berjudul Funchopat yang dirilis pada tahun 1999 dibawah naungan Universal Music Indonesia. Dan album ini berhasil terjual sekitar 100.000 kopi.
Quote:
2000 - 2001: Funkadelic Rhythm And Distortion, Oncy Keluar
Album kedua band ini diberi nama Funkadelic Rhythm And Distortion yang dirilis pada November 2000 dan titik pergantian formasi dimulai. Pada album kedua hanya menyisakan 4 anggota yaitu Anggara Mulia (vokalis), Bondan Prakoso (bassist, vokalis), Oncy (gitaris), Robby (drummer). Pada album tersebut hits single andalannya adalah Bagian Yang Hilang dan Drop Dead Down. Album studio kedua band ini kembali diganjar oleh Universal Music Indonesia. Meski menimbulkan kontroversi pada video klip Bagian Yang Hilang, namun grup musik ini tetap sukses dengan angka penjualan 200.000 kopi.
1 tahun kemudian, Oncy memutuskan untuk keluar dari band ini dikarenakan 2 tahun berikutnya dia menjadi gitaris band Ungu.
Album kedua band ini diberi nama Funkadelic Rhythm And Distortion yang dirilis pada November 2000 dan titik pergantian formasi dimulai. Pada album kedua hanya menyisakan 4 anggota yaitu Anggara Mulia (vokalis), Bondan Prakoso (bassist, vokalis), Oncy (gitaris), Robby (drummer). Pada album tersebut hits single andalannya adalah Bagian Yang Hilang dan Drop Dead Down. Album studio kedua band ini kembali diganjar oleh Universal Music Indonesia. Meski menimbulkan kontroversi pada video klip Bagian Yang Hilang, namun grup musik ini tetap sukses dengan angka penjualan 200.000 kopi.
1 tahun kemudian, Oncy memutuskan untuk keluar dari band ini dikarenakan 2 tahun berikutnya dia menjadi gitaris band Ungu.
Quote:
2001 - 2004: Masuknya Iman, Misteri Cinta dan Pembubaran
Setelah Oncy keluar, band ini kembali mengambil Iman Taufik Rachman yang mengisi gitar yang kosong. 1 tahun berikutnya, band ini masuk kerekaman studio, namun kali ini mereka memilih untuk masuk di Airo Records dimana album ketiga tersebut, band ini berkolaborasi dengan Setiawan Djodi yang juga mengisi sebagai gitar pembantu.
Album ketiga band ini & album perdana Setiawan Djodi telah dirilis dengan judul Misteri Cinta pada tahun 2003 dibawah naungan Airo Records.
Namun pada tahun 2004, band ini memutuskan untuk rehat sejenak dari dunia musik dikarenakan keempat anggota tersebut fokus dengan side-projectnya masing-masing. Sehingga pada tahun yang sama, band ini bubar.
Setelah Oncy keluar, band ini kembali mengambil Iman Taufik Rachman yang mengisi gitar yang kosong. 1 tahun berikutnya, band ini masuk kerekaman studio, namun kali ini mereka memilih untuk masuk di Airo Records dimana album ketiga tersebut, band ini berkolaborasi dengan Setiawan Djodi yang juga mengisi sebagai gitar pembantu.
Album ketiga band ini & album perdana Setiawan Djodi telah dirilis dengan judul Misteri Cinta pada tahun 2003 dibawah naungan Airo Records.
Namun pada tahun 2004, band ini memutuskan untuk rehat sejenak dari dunia musik dikarenakan keempat anggota tersebut fokus dengan side-projectnya masing-masing. Sehingga pada tahun yang sama, band ini bubar.
Quote:
2006 - 2007: Pembentukan kembali, Lembaran Baru, Angga dan Echank keluar
Pada tahun 2006, band ini secara tiba-tiba melakukan pembentukan kembali setelah band ini rehat selama 2 tahun. Namun pergantian formasi dimulai lagi dikarenakan Bondan Prakoso (bassist, backing vokalis) dan Iman Taufik Rachman (gitaris) harus keluar meninggalkan band ini dikarenakan mereka berdua telah memiliki band barunya. Namun dengan keluarnya 2 anggota tersebut, juga ada 2 anggota yang bersiap menggantikan posisi tersebut. Yaitu Echank (gitaris) mengganti posisi Iman Taufik Rachman dan Ilham mengganti posisi Bondan Prakoso.
Album keempat diberi nama Lembaran Baru dirilis tahun 2006 dibawah naungan Aquarius Musikindo.
Namun saat band ini akan meluncurkan album keempat ini, Angga dan Echank resmi mengundurkan diri dari band ini.
Pada tahun 2006, band ini secara tiba-tiba melakukan pembentukan kembali setelah band ini rehat selama 2 tahun. Namun pergantian formasi dimulai lagi dikarenakan Bondan Prakoso (bassist, backing vokalis) dan Iman Taufik Rachman (gitaris) harus keluar meninggalkan band ini dikarenakan mereka berdua telah memiliki band barunya. Namun dengan keluarnya 2 anggota tersebut, juga ada 2 anggota yang bersiap menggantikan posisi tersebut. Yaitu Echank (gitaris) mengganti posisi Iman Taufik Rachman dan Ilham mengganti posisi Bondan Prakoso.
Album keempat diberi nama Lembaran Baru dirilis tahun 2006 dibawah naungan Aquarius Musikindo.
Namun saat band ini akan meluncurkan album keempat ini, Angga dan Echank resmi mengundurkan diri dari band ini.
Quote:
2008 - 2010: Pergantian personil, album Self-titled
Pada tahun 2008, band ini melakukan pencarian pengganti Angga dan Echank yang telah keluar pada tahun 2007. Namun setelah melakukan proses audisi yang lama dan panjang, akhirnya mereka mendapatkan 2 anggota baru yang bersiap menggantikan posisi kedua mantan anggota tersebut. Yaitu Hendry menggantikan posisi Angga dan Iqbal menggantikan posisi Echank.
Album kelima band ini diberi nama yang sama dengan nama band ini pada awal tahun 2010 dibawah naungan Nagaswara.
Salah satu singlenya berjudul Soul Brother Number One memang didedikasikan untuk penyanyi funk Amerika Serikat, James Brown dimana setiap liriknya memberikan rasa duka cita atas meninggalnya James Brown.
Pada tahun 2008, band ini melakukan pencarian pengganti Angga dan Echank yang telah keluar pada tahun 2007. Namun setelah melakukan proses audisi yang lama dan panjang, akhirnya mereka mendapatkan 2 anggota baru yang bersiap menggantikan posisi kedua mantan anggota tersebut. Yaitu Hendry menggantikan posisi Angga dan Iqbal menggantikan posisi Echank.
Album kelima band ini diberi nama yang sama dengan nama band ini pada awal tahun 2010 dibawah naungan Nagaswara.
Salah satu singlenya berjudul Soul Brother Number One memang didedikasikan untuk penyanyi funk Amerika Serikat, James Brown dimana setiap liriknya memberikan rasa duka cita atas meninggalnya James Brown.
Quote:
2011: Iqbal keluar, merilis hits single
Kali ini giliran Iqbal harus keluar dari band ini, karena dia mementingkan aktivitas diluar band ini. Namun ditahun yang sama band ini meluncurkan single lagu bernama To All People diakhir tahun 2011. Pada lagu tersebut, memiliki aliran yang sangat berbeda karena lagu ini bertemakan kemanusiaan. Menurut sang drummer, Robby berkata bahwa lagu tersebut dibawakan untuk orang-orang yang terkena gempa merapi di Jogjakarta
Kali ini giliran Iqbal harus keluar dari band ini, karena dia mementingkan aktivitas diluar band ini. Namun ditahun yang sama band ini meluncurkan single lagu bernama To All People diakhir tahun 2011. Pada lagu tersebut, memiliki aliran yang sangat berbeda karena lagu ini bertemakan kemanusiaan. Menurut sang drummer, Robby berkata bahwa lagu tersebut dibawakan untuk orang-orang yang terkena gempa merapi di Jogjakarta
Album Fungky Kopral
Quote:
1. Funchopat (1999)
2. Funkadelic Rhythm And Distortion (2000)
3. Misteri Cinta (2003) (berkolaborasi dengan Setiawan Djodi)
4. Lembaran Baru (2006)
5. Funky Kopral (2010)
6. Single To All People (2011)
Anggota
Quote:
Anggota

Hendry - vokal (2008-sekarang)
Ilham - bass (2006-sekarang)
Robby - drum (1998-2004, 2006-sekarang)
Mantan Anggota



Anggara Mulia - vokal (1998-2004, 2006-2007)
Bondan Prakoso - bass, backing vokal (1998-2004)
Oncy - gitar (1998-2001)
Kristo Perwira - gitar (1998-2000)
Echank - gitar (2006-2007)
Iman Taufik Rachman - gitar (2001-2003)
Iqbal - gitar (2008-2011)
Spoiler for Anggota Sekarang:


Hendry - vokal (2008-sekarang)
Ilham - bass (2006-sekarang)
Robby - drum (1998-2004, 2006-sekarang)
Mantan Anggota
Spoiler for Mantan Anggota:

Spoiler for Bondan:
Bondan Prakoso (lahir 8 Mei 1984; umur 28 tahun) adalah pemusik Indonesia yang mengawali karier bermusik sebagai penyanyi cilik pada tahun 80-an. Berkat album Si Lumba-lumba namanya melambung. Alumni D3 Sastra Belanda Universitas Indonesia ini memulai karier remaja dan dewasanya saat membentuk band Funky Kopral ditahun 1999 hingga tahun 2002. Kini ia membentuk band baru bernama Bondan Prakoso & Fade 2 Black.

Spoiler for Oncy:
Arlonsy Miraldi (lahir di Palu, 2 Oktober 1982; umur 30 tahun) alias Onci adalah gitaris Ungu (grup musik). Onci bergabung pada tahun 2003, yang sebelumnya bergabung dengan grup musik Funky Kopral, merupakan personel terakhir yang bergabung dengan Ungu. Dikenal sebagai gitaris yang energik dan bermusikalitas baik, kehadiran Onci menjadi nilai tambah bagi Ungu.

Spoiler for Iman:
Iman Taufik Rachman adalah vokalis sekaligus gitaris dari band J-Rocks.
Anggara Mulia - vokal (1998-2004, 2006-2007)
Bondan Prakoso - bass, backing vokal (1998-2004)
Oncy - gitar (1998-2001)
Kristo Perwira - gitar (1998-2000)
Echank - gitar (2006-2007)
Iman Taufik Rachman - gitar (2001-2003)
Iqbal - gitar (2008-2011)
Spoiler for sumber:
Spoiler for Baca dulu gan !!!:
Quote:
1. TS dengan sangat besar hati menerima kiriman 
2. TS tidak terima apabila dilempari
3. TS juga sangat berterimakasih apabila trid ini diberi
4. TS mohon dengan sangat jangan melakukan Read n Run a.k.a Komeng sangat diharapkan di Trid ini
5. TS mohon maaf sebesar-besarnya apabila trid ini

2. TS tidak terima apabila dilempari

3. TS juga sangat berterimakasih apabila trid ini diberi

4. TS mohon dengan sangat jangan melakukan Read n Run a.k.a Komeng sangat diharapkan di Trid ini

5. TS mohon maaf sebesar-besarnya apabila trid ini

Spoiler for Bukti:
Sekian gan Trid ane Tentang Fungky Kopral Band 
Semoga bermanfaat

Mohon maaf klo trid ane kurang menarik 

Semoga bermanfaat

Diubah oleh dnsfyn92 08-03-2013 00:58
0
9.8K
Kutip
19
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan