Kaskus

Entertainment

omegotAvatar border
TS
omegot
Selamat Datang di TOBA dan Selamat menyaksikan Sorga yang ditelantarkan...
Permisi Agan-agan sekalian, ini adalah thread ke 2 saya di kaskus. Dalam thread saya ini bukan semata-mata untuk mencari cendol atw grp, saya hanya membantu memperjuangkan hak-hak rakyat kecil yg tertindas didaerah saya. Saya hanya mohon perhatian dari agan-agan sekalian bahwa di tanah kami, tanah kita, tanah bangsa Indonesia rakyat bukanlah kepentingan utama pemerintah lagi.

Saya ingin menyampaikan suara-suara rakyat Sumatera Utara, khususnya DANAU TOBA yg tertindas agar didengar oleh pemerintah pusat. TS mohon kepada agan-agan untuk menjadikan masalah ini, menjadi perhatian pemerintah pusat.


Spoiler for Sorga yg ditelantarkan:


Welcome To TOBA

Entah apa pertimbangan Pemerintah Indonesia yang mulia ini sehingga tetap membiarkan Pabrik TPL (dulu Indorayon) membabat.jutaan kubik kayu kayu bagus di TOBA. Masyarakat yang mempertahankan Hutan Kemenyaan secara.turun temurun di Pandumaan Sipituhuta juga diintimidasi oleh Aparat yang malah melindungi kepentingan Pabrik rakus dan'biadab' ini. Biadab???? Ya, bagaimana tidak.biadab kalau jalanan TOBA semua terkopek kopek karena Truk truk yg overweight ini. Anehnya.banyak sekali pos polisi dan pos perhubungan yg gajinya dibayar dari pajak masyarakat hanya.bisa menonton perusak jalanan TOBA ini lewat setiap hari.

Entah seperti apa yang ada di hati Pemerintah Indonesia yang terhormat dalam memandang dan memperlakukan.sorga bernama TOBA kita ini, sehingga yang diberi ijin malah industri industri yg jelas merusak TOBA.

Andaikan TOBA jadi bagian dari Singapore atau Malaysia akankah masyarakatnya terus menderita seperti ini??

Selamat Datang di TOBA dan
Selamat menyaksikan Sorga yang ditelantarkan...



Quote:


Spoiler for Kebrutalan:




Anda yg tahu dan pernah berkunjung ke Danau Toba pasti sangat terkagum-kagum dengan keindahannya, namun seiring dengan itu kini danau toba semakin terancam. Negara kita saat ini sudah tidak berpihak kepada kepentingan masyarakat, kita perlu perubahan. Apa jadinya negara kita ini jika nanti anak cucu kita meneladani pemimpin seperti saat ini?

Spoiler for Konflik:



Berita lanjutan

Blog rakyat sekitar tentang kekejaman PT. TPL

0
2.1K
10
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan