- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
Cagub Sumut dari PKS Paling Populer


TS
rajabaliho
Cagub Sumut dari PKS Paling Populer
Cagub Sumut dari PKS Paling Populer
inilah..com, Jakarta - Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara tidak lama lagi akan digelar. Pasangan incumbent, Gatot Pujonugroho-Tengku Erry Nuradi yang diusung PKS dinilai memiliki peluang paling besar untuk jadi pemenang. Pasangan ini memiliki popularitas paling tinggi dibandingkan empat kandidat pasangan lainnya.
"Gatot Erry memang paling populer. Tapi apakah mereka bisa menang satu putaran atau tidak, kita lihat nanti," kata Direktur Icon Watch, Razman Arif Nasution melalui keterangan persnya, Minggu (3/3/2013).
Pria yang juga dosen bidang edukatif dan sosiologi Universitas Islam Sumatera Utara (UISU) itu mengatakan, pasangan Gatot-Erry memang sudah cukup dikenal masyarakat luas di Sumut. Pasalnya, Gatot adalah Plt Gubernur Sumut menggantikan gubernur terdahulu, Syamsul Arifin, dan Erry, merupakan Bupati Serdang Bedagai.
"Tidak mudah kandidat lainnya memperkenalkan diri di Sumut dalam waktu singkat. Apalagi dengan wilayah Sumut yang sangat luas, 33 kabupaten/kota lho," katanya.
Selain sudah dikenal, menurut Razman, pasangan Gatot-Erry sudah berhasil mengidentikkan diri mereka sebagai pasangan perpaduan antara ulama (pemimpin agama) dan umara (pemimpin negara). Tentunya, kata dia, hal itu akan berpengaruh pada pemilih religi dan nasionalis.
"Meskipun masyarakat Sumut memang sudah cukup cerdas untuk memilih calon yang memiliki integritas tinggi," katanya. [yeh]
Sumber: [url]http://nasional.inilah..com/read/detail/1963952/cagub-sumut-dari-pks-paling-populer#.UTPw0DfYR6M[/url]
==
Ini terbukti bahwa PKS masih eksis di tanah air
Walaupun diterpa kasus sapi yang sangat memalukan namun terbukti cagub dukungan PKS berjaya di Jawa Barat, dan next, akan kembali berjaya di Sumut
Ane yakin dengan kejujuran dan keprofesionalan yang telah ditempa sejak dulu kala, cagub PKS akan menang telak di Sumut. Warga masyarakat Sumut yang mayoritas Suku Batak itu telah bisa menerima PKS dan cagubnya yang berasal dari suku Jawa itu sehingga pada 7 Maret mendatang, warga Batak akan berbondong-bondong ke TPS untuk memilih Akhi Gatot

inilah..com, Jakarta - Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara tidak lama lagi akan digelar. Pasangan incumbent, Gatot Pujonugroho-Tengku Erry Nuradi yang diusung PKS dinilai memiliki peluang paling besar untuk jadi pemenang. Pasangan ini memiliki popularitas paling tinggi dibandingkan empat kandidat pasangan lainnya.
"Gatot Erry memang paling populer. Tapi apakah mereka bisa menang satu putaran atau tidak, kita lihat nanti," kata Direktur Icon Watch, Razman Arif Nasution melalui keterangan persnya, Minggu (3/3/2013).
Pria yang juga dosen bidang edukatif dan sosiologi Universitas Islam Sumatera Utara (UISU) itu mengatakan, pasangan Gatot-Erry memang sudah cukup dikenal masyarakat luas di Sumut. Pasalnya, Gatot adalah Plt Gubernur Sumut menggantikan gubernur terdahulu, Syamsul Arifin, dan Erry, merupakan Bupati Serdang Bedagai.
"Tidak mudah kandidat lainnya memperkenalkan diri di Sumut dalam waktu singkat. Apalagi dengan wilayah Sumut yang sangat luas, 33 kabupaten/kota lho," katanya.
Selain sudah dikenal, menurut Razman, pasangan Gatot-Erry sudah berhasil mengidentikkan diri mereka sebagai pasangan perpaduan antara ulama (pemimpin agama) dan umara (pemimpin negara). Tentunya, kata dia, hal itu akan berpengaruh pada pemilih religi dan nasionalis.
"Meskipun masyarakat Sumut memang sudah cukup cerdas untuk memilih calon yang memiliki integritas tinggi," katanya. [yeh]
Sumber: [url]http://nasional.inilah..com/read/detail/1963952/cagub-sumut-dari-pks-paling-populer#.UTPw0DfYR6M[/url]
==
Ini terbukti bahwa PKS masih eksis di tanah air

Walaupun diterpa kasus sapi yang sangat memalukan namun terbukti cagub dukungan PKS berjaya di Jawa Barat, dan next, akan kembali berjaya di Sumut

Ane yakin dengan kejujuran dan keprofesionalan yang telah ditempa sejak dulu kala, cagub PKS akan menang telak di Sumut. Warga masyarakat Sumut yang mayoritas Suku Batak itu telah bisa menerima PKS dan cagubnya yang berasal dari suku Jawa itu sehingga pada 7 Maret mendatang, warga Batak akan berbondong-bondong ke TPS untuk memilih Akhi Gatot


0
5.3K
90


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan