Kaskus

Entertainment

briyanto93Avatar border
TS
briyanto93
Untuk someone yang jauh disana
Suatu hari nanti saat waktu mempertemukan kita

Aku akan mencium ujung kaki hingga ujung rambutmu

Dan kukatakan pada setiap jengkal kulitmu, bahwa aku teramat merindukanmu

Kan Kubisikkan ditelingamu berulang-ulang hingga engkau merasa bosan

Kan kunyanyikan syairku hingga engkau tertidur

Dan kutuliskan dihatimu betapa aku menyayangimu

Setelah letih merindukanku dan membawaku kealam mimpi

Hari ini, kurasakan pagi bernyanyi untukku

Masih teringat jelas ditelingku lembut suaramu semerdu lagu bidadari saat kau menyapa mimpiku malam tadi

Dan masih nampak jelas dimataku senyum manismu yang membuatku merasakan indahnya kebahagiaan

Masih teringat jelas jemariku membelai rambutmu yang terurai

Kau tarik tanganku dan kau genggam erat, semua takkan hilang dalam ingatanku

Namun canda tawa bersamamu kini hanya penantian

Tutur sapa denganmu kini hanya impian semata

Jauh tatapan untuk bertemu

Jauh kata untuk menyapa

Walau jarak membentang memisahkan kita

Namun hati ini selalu menanti kehadiran Mu

Aku Kangan Kamu
0
1.8K
25
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan