- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
7 Wabah Paling Mematikan Dalam Sejarah Manusia


TS
AsinanBogor
7 Wabah Paling Mematikan Dalam Sejarah Manusia
Spoiler for First:
Mohon Di 


Spoiler for Repost??:

Quote:
Sejak Jaman Dahulu Sampai sekarang banyak jenis-jenis penyakit yang ada di dunia Beberapa di antaranya mungkin ada yang mematikan dan juga tidak mematikan, 

Quote:
1.SmallPox 340SM-1979
300 Juta Jiwa
Smallpox (Dalam bahasa Latin di Kenal juga dengan Variola atau Variola vera) merupakan Salah Satu penyakit unik,Smallpox disebabkan oleh salah satu dari dua varian virus bernama Variola mayor dan minor Variola, V. Major, memiliki tingkat kematian 30-35%, sedangkan V. minor menyebabkan bentuk ringan dari penyakit yang disebut alastrim dan membunuh ~ 1% dari korbannya.
Pada Abad 18 Smallpox Telah Memakan Korban 80 juta hanya pada kawasan Eropa, Menurut WHO sampai Abad 20 smallpox memakan korban 300-500 juta jiwa.
300 Juta Jiwa
Spoiler for SmallPox:

Smallpox (Dalam bahasa Latin di Kenal juga dengan Variola atau Variola vera) merupakan Salah Satu penyakit unik,Smallpox disebabkan oleh salah satu dari dua varian virus bernama Variola mayor dan minor Variola, V. Major, memiliki tingkat kematian 30-35%, sedangkan V. minor menyebabkan bentuk ringan dari penyakit yang disebut alastrim dan membunuh ~ 1% dari korbannya.
Pada Abad 18 Smallpox Telah Memakan Korban 80 juta hanya pada kawasan Eropa, Menurut WHO sampai Abad 20 smallpox memakan korban 300-500 juta jiwa.

Quote:
2.Spanish Flu 1918 - 1919
50-100 Juta Jiwa
Pada Tahun 1918-1919 Spanish Flu Membunuh lebih banyak dari Hitler,Bom Nuklir,dan semua kejahatan Terorist jika di gabungkan,
Spanish Flu adalah versi yang lebih parah dari flu yang biasanya, dengan sakit tenggorokan biasa, sakit kepala dan demam. Namun, pada banyak pasien, penyakit cepat berkembang menjadi sesuatu yang jauh lebih buruk daripada pilek. Menggigil dan kelelahan ekstrim sering disertai oleh cairan di paru-paru. Salah satu dokter yang menangani yang terinfeksi menggambarkan adegan suram: "Wajah Mereka menjadi kebiruan, batuk membawa dahak bernoda darah Di pagi hari, mayat-mayat ditumpuk tentang kamar mayat seperti kayu bakar." Selama 2 Tahun Saja Spanish Flu Telah Membunuh 50-100 Juta jiwa.
50-100 Juta Jiwa
Spoiler for Spanish Flu:

Pada Tahun 1918-1919 Spanish Flu Membunuh lebih banyak dari Hitler,Bom Nuklir,dan semua kejahatan Terorist jika di gabungkan,
Spanish Flu adalah versi yang lebih parah dari flu yang biasanya, dengan sakit tenggorokan biasa, sakit kepala dan demam. Namun, pada banyak pasien, penyakit cepat berkembang menjadi sesuatu yang jauh lebih buruk daripada pilek. Menggigil dan kelelahan ekstrim sering disertai oleh cairan di paru-paru. Salah satu dokter yang menangani yang terinfeksi menggambarkan adegan suram: "Wajah Mereka menjadi kebiruan, batuk membawa dahak bernoda darah Di pagi hari, mayat-mayat ditumpuk tentang kamar mayat seperti kayu bakar." Selama 2 Tahun Saja Spanish Flu Telah Membunuh 50-100 Juta jiwa.

Quote:
3.Black Death 1340 - 1771
75 Juta Jiwa
Black Death atau Wabah Hitam merupakan salah satu Wabah paling mematikan dalam sejarah manusia, Wabah ini dimulai dari Asia Tengah dan menyebar ke Eropa pada akhir tahun 1340, Wabah ini sebenarnya disebabkan oleh tingkat populasi tikus yang tinggi dan sanitasi masyarakat pada abad itu sangat buruk ditambah oleh Isu Penyihir yang membuat pembunuhan massal kucing yang merupakan predator dari tikus. wabah ini memakan korban 75 juta jiwa.
75 Juta Jiwa
Spoiler for Black Death:

Black Death atau Wabah Hitam merupakan salah satu Wabah paling mematikan dalam sejarah manusia, Wabah ini dimulai dari Asia Tengah dan menyebar ke Eropa pada akhir tahun 1340, Wabah ini sebenarnya disebabkan oleh tingkat populasi tikus yang tinggi dan sanitasi masyarakat pada abad itu sangat buruk ditambah oleh Isu Penyihir yang membuat pembunuhan massal kucing yang merupakan predator dari tikus. wabah ini memakan korban 75 juta jiwa.

Quote:
4.Malaria 992-Sekarang
2 Juta Jiwa pertahun
Malaria atau Demam Berdarah Demam berdarah (DB) adalah penyakit demam akut yang disebabkan oleh virus dengue, yang masuk ke peredaran darah manusia melalui gigitan nyamuk dari genus Aedes, misalnya Aedes aegypti atau Aedes albopictus. Terdapat empat jenis virus dengue berbeda, namun berelasi dekat, yang dapat menyebabkan demam berdarah. Virus dengue merupakan virus dari genus Flavivirus, famili Flaviviridae. Penyakit demam berdarah ditemukan di daerah tropis dan subtropis di berbagai belahan dunia, terutama di musim hujan yang lembap Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) memperkirakan setiap tahunnya terdapat 50-100 juta kasus infeksi virus dengue di seluruh dunia.
2 Juta Jiwa pertahun
Spoiler for Malaria:

Malaria atau Demam Berdarah Demam berdarah (DB) adalah penyakit demam akut yang disebabkan oleh virus dengue, yang masuk ke peredaran darah manusia melalui gigitan nyamuk dari genus Aedes, misalnya Aedes aegypti atau Aedes albopictus. Terdapat empat jenis virus dengue berbeda, namun berelasi dekat, yang dapat menyebabkan demam berdarah. Virus dengue merupakan virus dari genus Flavivirus, famili Flaviviridae. Penyakit demam berdarah ditemukan di daerah tropis dan subtropis di berbagai belahan dunia, terutama di musim hujan yang lembap Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) memperkirakan setiap tahunnya terdapat 50-100 juta kasus infeksi virus dengue di seluruh dunia.

Quote:
5.AIDS 1981-Sekarang
25 Juta Jiwa
Acquired Immunodeficiency Syndrome atau Acquired Immune Deficiency Syndrome (disingkat AIDS) adalah sekumpulan gejala dan infeksi (atau: sindrom) yang timbul karena rusaknya sistem kekebalan tubuh manusia akibat infeksi virus HIV atau infeksi virus-virus lain yang mirip yang menyerang spesies lainnya (SIV, FIV, dan lain-lain).
Virusnya sendiri bernama Human Immunodeficiency Virus (atau disingkat HIV) yaitu virus yang memperlemah kekebalan pada tubuh manusia. Orang yang terkena virus ini akan menjadi rentan terhadap infeksi oportunistik ataupun mudah terkena tumor. Meskipun penanganan yang telah ada dapat memperlambat laju perkembangan virus, namun penyakit ini belum benar-benar bisa disembuhkan.
HIV dan virus-virus sejenisnya umumnya ditularkan melalui kontak langsung antara lapisan kulit dalam (membran mukosa) atau aliran darah, dengan cairan tubuh yang mengandung HIV, seperti darah, air mani, cairan vagina, cairan preseminal, dan air susu ibu. Penularan dapat terjadi melalui hubungan intim, transfusi darah, jarum suntik yang terkontaminasi, antara ibu dan bayi selama kehamilan, bersalin, atau menyusui, serta bentuk kontak lainnya dengan cairan-cairan tubuh tersebut.
Para ilmuwan umumnya berpendapat bahwa AIDS berasal dari Afrika Sub-Sahara.Kini AIDS telah menjadi wabah penyakit. AIDS diperkiraan telah menginfeksi 38,6 juta orang di seluruh dunia.Pada Januari 2006, UNAIDS bekerja sama dengan WHO memperkirakan bahwa AIDS telah menyebabkan kematian lebih dari 25 juta orang sejak pertama kali diakui pada tanggal 5 Juni 1981. Dengan demikian, penyakit ini merupakan salah satu wabah paling mematikan dalam sejarah. AIDS diklaim telah menyebabkan kematian sebanyak 2,4 hingga 3,3 juta jiwa pada tahun 2005 saja, dan lebih dari 570.000 jiwa di antaranya adalah anak-anak.Sepertiga dari jumlah kematian ini terjadi di Afrika Sub-Sahara, sehingga memperlambat pertumbuhan ekonomi dan menghancurkan kekuatan sumber daya manusia di sana. Perawatan antiretrovirus sesungguhnya dapat mengurangi tingkat kematian dan parahnya infeksi HIV, namun akses terhadap pengobatan tersebut tidak tersedia di semua negara.Menurut WHO AIDS membunuh 3,3 juta jiwa pada tahun 2005 saja.
25 Juta Jiwa
Spoiler for AIDS:

Acquired Immunodeficiency Syndrome atau Acquired Immune Deficiency Syndrome (disingkat AIDS) adalah sekumpulan gejala dan infeksi (atau: sindrom) yang timbul karena rusaknya sistem kekebalan tubuh manusia akibat infeksi virus HIV atau infeksi virus-virus lain yang mirip yang menyerang spesies lainnya (SIV, FIV, dan lain-lain).
Virusnya sendiri bernama Human Immunodeficiency Virus (atau disingkat HIV) yaitu virus yang memperlemah kekebalan pada tubuh manusia. Orang yang terkena virus ini akan menjadi rentan terhadap infeksi oportunistik ataupun mudah terkena tumor. Meskipun penanganan yang telah ada dapat memperlambat laju perkembangan virus, namun penyakit ini belum benar-benar bisa disembuhkan.
HIV dan virus-virus sejenisnya umumnya ditularkan melalui kontak langsung antara lapisan kulit dalam (membran mukosa) atau aliran darah, dengan cairan tubuh yang mengandung HIV, seperti darah, air mani, cairan vagina, cairan preseminal, dan air susu ibu. Penularan dapat terjadi melalui hubungan intim, transfusi darah, jarum suntik yang terkontaminasi, antara ibu dan bayi selama kehamilan, bersalin, atau menyusui, serta bentuk kontak lainnya dengan cairan-cairan tubuh tersebut.
Para ilmuwan umumnya berpendapat bahwa AIDS berasal dari Afrika Sub-Sahara.Kini AIDS telah menjadi wabah penyakit. AIDS diperkiraan telah menginfeksi 38,6 juta orang di seluruh dunia.Pada Januari 2006, UNAIDS bekerja sama dengan WHO memperkirakan bahwa AIDS telah menyebabkan kematian lebih dari 25 juta orang sejak pertama kali diakui pada tanggal 5 Juni 1981. Dengan demikian, penyakit ini merupakan salah satu wabah paling mematikan dalam sejarah. AIDS diklaim telah menyebabkan kematian sebanyak 2,4 hingga 3,3 juta jiwa pada tahun 2005 saja, dan lebih dari 570.000 jiwa di antaranya adalah anak-anak.Sepertiga dari jumlah kematian ini terjadi di Afrika Sub-Sahara, sehingga memperlambat pertumbuhan ekonomi dan menghancurkan kekuatan sumber daya manusia di sana. Perawatan antiretrovirus sesungguhnya dapat mengurangi tingkat kematian dan parahnya infeksi HIV, namun akses terhadap pengobatan tersebut tidak tersedia di semua negara.Menurut WHO AIDS membunuh 3,3 juta jiwa pada tahun 2005 saja.

Quote:
6.Kolera 1817-Sekarang
5 juta Jiwa
Penyakit taun atau kolera (juga disebut Asiatic cholera) adalah penyakit menular di saluran pencernaan yang disebabkan oleh bakterium Vibrio cholerae. Bakteri ini biasanya masuk ke dalam tubuh melalui air minum yang terkontaminasi oleh sanitasi yang tidak benar atau dengan memakan ikan yang tidak dimasak benar, terutama kerang. Gejalanya termasuk diare, perut keram, mual, muntah, dan dehidrasi. Kematian biasanya disebabkan oleh dehidrasi. Kalau dibiarkan tak terawat, maka penderita berisiko kematian tinggi. Perawatan dapat dilakukan dengan rehidrasi agresif "regimen", biasanya diberikan secara intravena secara berkelanjutan sampai diare berhenti.
5 juta Jiwa
Spoiler for Kolera:

Penyakit taun atau kolera (juga disebut Asiatic cholera) adalah penyakit menular di saluran pencernaan yang disebabkan oleh bakterium Vibrio cholerae. Bakteri ini biasanya masuk ke dalam tubuh melalui air minum yang terkontaminasi oleh sanitasi yang tidak benar atau dengan memakan ikan yang tidak dimasak benar, terutama kerang. Gejalanya termasuk diare, perut keram, mual, muntah, dan dehidrasi. Kematian biasanya disebabkan oleh dehidrasi. Kalau dibiarkan tak terawat, maka penderita berisiko kematian tinggi. Perawatan dapat dilakukan dengan rehidrasi agresif "regimen", biasanya diberikan secara intravena secara berkelanjutan sampai diare berhenti.
Quote:
7.Tifus 430SM-Sekarang
3 Juta Jiwa pada Tahun 1918-1922
Penyakit Rickettsia atau tifus adalah berbagai penyakit yang disebabkan oleh bakteri familia Rickettsiae.Penyakit ini disebarkan oleh arthropoda, khususnya kutu, tungau, dan caplak.Tiga jenis typhus utama adalah tifus epidemik, tifus endemik, dan tifus belukar.Jenis lain tifus yang juga sering ditemukan adalah penyakit Brill-Zinsser, yang merupakan tifus epidemik yang muncul kembali setelah bertahun-tahun sembuh. Tifus epidemik dan penyakit Brill-Zinsser disebabkan oleh bakteri Rickettsia prowazekii.Tifus epidemik disebarkan oleh kutu badan.Tifus endemik disebabkan oleh bakteri Rickettsia typhi, yang disebarkan oleh kutu.Tifus belukar disebabkan oleh bakteri Rickettsia tsutsugamushi (dahulu bernama Orientia tsutsugamushi), dan disebarkan oleh tungau dan caplak. Jenis tifus lainnya antara lain demam berbintik gunung Rocky, Rickettsialpox, demam Boutonneuse, tifus caplak Siberia, tifus caplak Australia, dan demam berbintik Oriental.
3 Juta Jiwa pada Tahun 1918-1922
Spoiler for Tifus:

Penyakit Rickettsia atau tifus adalah berbagai penyakit yang disebabkan oleh bakteri familia Rickettsiae.Penyakit ini disebarkan oleh arthropoda, khususnya kutu, tungau, dan caplak.Tiga jenis typhus utama adalah tifus epidemik, tifus endemik, dan tifus belukar.Jenis lain tifus yang juga sering ditemukan adalah penyakit Brill-Zinsser, yang merupakan tifus epidemik yang muncul kembali setelah bertahun-tahun sembuh. Tifus epidemik dan penyakit Brill-Zinsser disebabkan oleh bakteri Rickettsia prowazekii.Tifus epidemik disebarkan oleh kutu badan.Tifus endemik disebabkan oleh bakteri Rickettsia typhi, yang disebarkan oleh kutu.Tifus belukar disebabkan oleh bakteri Rickettsia tsutsugamushi (dahulu bernama Orientia tsutsugamushi), dan disebarkan oleh tungau dan caplak. Jenis tifus lainnya antara lain demam berbintik gunung Rocky, Rickettsialpox, demam Boutonneuse, tifus caplak Siberia, tifus caplak Australia, dan demam berbintik Oriental.

Quote:
Sekian dari Thread Ane 
Ane Ga Nolak
,
Semoga Menabah wawasan agan

Ane Ga Nolak


Semoga Menabah wawasan agan

Sumber




4iinch dan anasabila memberi reputasi
2
4.9K
Kutip
39
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan