Astaga, Ternyata Makhluk Misterius "Bigfoot" Nyata
TS
Skyzen
Astaga, Ternyata Makhluk Misterius "Bigfoot" Nyata
Salam Kaskuser Semua
Quote:
Kali ini TS ingin mengajak Kaskuser berkenalan dengan salah satu makhluk legenda misterius yang sampai saat ini masih belum diketahui kebenaran nya.
Siapakah dia?
Ya, dia adalah Bigfootatau yang dikenal juga dengan Sasquatch di Amerika utara, Yeti di Tibet dan Nepal, Yeren di Cina, dan Yowie di Australia. Makhluk misterius yang diciri-cirikan sangat besar. Diperkirakan tingginya mencapai 2,5m, dengan bulu-bulu yang menutupi seluruh tubuhnya. Dari jejak kaki raksasanya yang berhasil ditemukan diperkirakan berat nya mencapai 400 Kg.
Sampai saat ini masih menjadi perdebatan antara pihak yang pro dan kontra tentang keberadaan makhluk ini. Mitos atau Nyata?
Namun baru2 ini muncul pernyataan dari peneliti yang menyatakan Bigfoot itu nyata. Benaran ni?
Berikut laporan nya.
Selamat Membaca
Spoiler for semoga tidak..:
Semoga tidak repsol
Quote:
TS tidak menolak kalau agan/aganwati yg kebingungan setelah membaca thread ini memaksa untuk mentraktir
Quote:
Bagi yg belum ISO juga bisa bantu dan
Quote:
Berikut foto2 penampakan nya:
Spoiler for penampakan 1:
Spoiler for penampakan 2:
Spoiler for penampakan 3:
Spoiler for penampakan 4:
Spoiler for penampakan 5:
Quote:
Ilmuwan telah lama meneliti apakah makhluk misterius "Bigfoot" benar-benar ada dan pernah berkeliaran di wilayah tertentu.
Sebuah bukti DNA terbaru mengungkap Bigfoot pertama pernah lahir sekira 13 ribu tahun lalu. Dilansir Softpedia , Kamis (14/2/2013), tim peneliti yang terdiri dari ilmuwan forensi menunjukkan bukti DNA bahwa Bigfoot bukan hanya produk imajinasi yang dibuat orang. Dengan demikian, klaim bahwa makhluk ini benar-benar ada adalah terkait dengan bukti ilmiah yang mendukung penelitian yang dilakukan ilmuwan.
Ilmuwan forensik melakukan pengujian DNA terhadap 111 spesimen terkait rambut, darah, kulit dan jaringan lainnya. Objek yang dianalisis ini diduga kuat adalah milik makhluk misterius berbulu tersebut.
Bigfoot atau yang biasa dikenal sebagai Sasquatch diyakini muncul sebagai spesies yang berdiri sendiri. Munculnya Bigfoot diduga sebagai hasil dari perkimpoian wanita modern dengan spesies primata yang belum diketahui asal-usulnya.
Peneliti mengatakan, Sasquatch pertama pernah lahir sekira 13 ribu tahun lalu. "Kami segera menemukan bahwa sampel rambut tertentu, di mana kami kemudian mengidentifikasi sebagai sampel Sasquatch, yang memiliki morfologi unik. Ini membedakan mereka dari manusia dan sampel hewan," jelas peneliti Melba Ketchum. Melba menjelaskan, oleh karena beberapa haplogroups mtDNA ditemukan dalam sampel Sasquatch yang berasal dari 13 ribu tahun lalu, maka hipotesis menyimpulkan bahwa Bigfoot merupakan hibrida manusia. Artinya, makhluk ini adalah hasil dari perkimpoian spesies hominin jantan yang belum diketahui dengan Homo sapiens (betina).