- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Tips cara blokir bb yang hilang dicuri orang


TS
nawanzidane
Tips cara blokir bb yang hilang dicuri orang
Berikut tips bila blackberry anda hilang dicuri orang
Setelah anda melaporkan kehilangan BB nya, maka operator akan memblokir PIN BB anda dengan mencocokan nya dengan nomor IMEI nya. Idealnya PIN BB anda akan dilaporkan HILANG dan dibroadcast keseluruh dunia serta TIDAK akan bisa digunakan lagi.
Namun untuk dapat melaporkan BB hilang, syaratnya :
1. Blackberry anda harus dibeli dari operator dengan bergaransi Operator (bundling)
2. Blackberry anda harus menggunakan sim card dengan layanan BIS dari operator yang sama dengan garansi operator.
Jika anda memenuhi syarat tersebut,
1. Bawalah kotak Blackberry anda yang tercantum nomor PIN dan IMEI, beserta Bon pembeliannya
2. bawa juga dengan KTP atau identitas diri lainnya
3. Kemudian kunjungi operator untuk laporkan Blackberry anda hilang dan request agar PIN BB anda di SUSPEND / BLOKIR
Apa saja sih yang perlu kamu bawa saat melapor ke operator bila blackberry kamu hilang?
laporan kehilangan dari kepolisian.
bukti pembelian asli
kartu garansi
Lapornya kemana ?
Laporkan ke gerai operator penyedia layanan Blackberry Service yang kamu gunakan pada saat itu (TELKOMSEL, INDOSAT, XL, THREE, AXIS, SMARTFREN, ESIA/AHA)
Apasih yang kemudian akan dilakukan bila kita melapor ?
Operator akan memblok/suspend PIN blackberry kita hingga tidak dapat digunakan oleh oknum pencuri (tidak bertanggungjawab)
Kalau dijawab "Maaf kami tidak bisa membantu untuk memblok PIN" oleh CS Operator bagaimana ?
Mintalah berbicara dengan manager CS
Kalau jawabannya sama seperti diatas bagaimana?
Katakan melalui Forum Dukungan Blackberry atau @blackberrybantu Operator bisa membantu mensuspend blackberry (garansi resmi) yang hilang
Kalau masih juga dijawab gak bisa?
Mintalah sang manager meng-eskalasi kasus ke RIM, karena setiap operator punya layanan menyambungkan ke call centre RIM secara GRATIS (jangan takut, layanan eskalasi ada versi indonesianya kok)
Bagaimana mencegah agar saat BB hilang, kita dapat melacaknya ?
1. Pasang aplikasi BlackBerry Protect di BB anda
2. Pasang aplikasi penyadap handphone yang banyak tersedia dipasaran agar keberadaan BB anda selalu termonitor
PERLU DIPERHATIKAN SEKALI LAGI , BAHWA PROSEDUR INI HANYA BERLAKU BAGI BLACKBERRY DENGAN GARANSI RESMI (TAM, SS, CTN) DAN BUNDLING OPERATOR YANG BISA MENDAPATKAN DUKUNGAN DIATAS
Setelah anda melaporkan kehilangan BB nya, maka operator akan memblokir PIN BB anda dengan mencocokan nya dengan nomor IMEI nya. Idealnya PIN BB anda akan dilaporkan HILANG dan dibroadcast keseluruh dunia serta TIDAK akan bisa digunakan lagi.
Namun untuk dapat melaporkan BB hilang, syaratnya :
1. Blackberry anda harus dibeli dari operator dengan bergaransi Operator (bundling)
2. Blackberry anda harus menggunakan sim card dengan layanan BIS dari operator yang sama dengan garansi operator.
Jika anda memenuhi syarat tersebut,
1. Bawalah kotak Blackberry anda yang tercantum nomor PIN dan IMEI, beserta Bon pembeliannya
2. bawa juga dengan KTP atau identitas diri lainnya
3. Kemudian kunjungi operator untuk laporkan Blackberry anda hilang dan request agar PIN BB anda di SUSPEND / BLOKIR
Apa saja sih yang perlu kamu bawa saat melapor ke operator bila blackberry kamu hilang?
laporan kehilangan dari kepolisian.
bukti pembelian asli
kartu garansi
Lapornya kemana ?
Laporkan ke gerai operator penyedia layanan Blackberry Service yang kamu gunakan pada saat itu (TELKOMSEL, INDOSAT, XL, THREE, AXIS, SMARTFREN, ESIA/AHA)
Apasih yang kemudian akan dilakukan bila kita melapor ?
Operator akan memblok/suspend PIN blackberry kita hingga tidak dapat digunakan oleh oknum pencuri (tidak bertanggungjawab)
Kalau dijawab "Maaf kami tidak bisa membantu untuk memblok PIN" oleh CS Operator bagaimana ?
Mintalah berbicara dengan manager CS
Kalau jawabannya sama seperti diatas bagaimana?
Katakan melalui Forum Dukungan Blackberry atau @blackberrybantu Operator bisa membantu mensuspend blackberry (garansi resmi) yang hilang
Kalau masih juga dijawab gak bisa?
Mintalah sang manager meng-eskalasi kasus ke RIM, karena setiap operator punya layanan menyambungkan ke call centre RIM secara GRATIS (jangan takut, layanan eskalasi ada versi indonesianya kok)
Bagaimana mencegah agar saat BB hilang, kita dapat melacaknya ?
1. Pasang aplikasi BlackBerry Protect di BB anda
2. Pasang aplikasi penyadap handphone yang banyak tersedia dipasaran agar keberadaan BB anda selalu termonitor
PERLU DIPERHATIKAN SEKALI LAGI , BAHWA PROSEDUR INI HANYA BERLAKU BAGI BLACKBERRY DENGAN GARANSI RESMI (TAM, SS, CTN) DAN BUNDLING OPERATOR YANG BISA MENDAPATKAN DUKUNGAN DIATAS
0
3.7K
20


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan