Maskapai Penerbangan Dunia dengan Pramugari Paling Menarik
TS
deathbat70
Maskapai Penerbangan Dunia dengan Pramugari Paling Menarik
Quote:
Pramugari? Pasti yang kelintas di pikiran loe adalah cewek dengan penampilan menarik yang siap membantu loe dalam penerbangan.
Pramugari merupakan ujung tombak dari layanan yang diberikan oleh pihak maskapai dan karena itulah kehadiran pramugari menjadi hal yang menarik.
Untuk urusan pramugari yang paling menarik, China Eastern Airlines jawaranya bro.
Spoiler for China Eastern Airlines:
Quote:
Maskapai tersebut terpilih sebagai yang memiliki pramugari dengan penampilan paling bergaya dari semua maskapai penerbangan menuju wilayah Asia-Pasifik versi situs pencarian perjalanan dan wisata Skycanner.
Skycanner memilih Asiana Airlines asal Korea sebagai sebagai yang terbaik kedua.
Virgin Australia sendiri menduduki tempat ketiga dan menjadi satu-satunya maskapai asal benua Kanguru yang masuk dalam daftar peringkat 10 besar.
berikut sepuluh maskapai yang memiliki pramugari paling glamour di kawasan Asia Pasifik
Spoiler for satu:
China Eastern Airlines
Spoiler for dua:
Asiana Airlines, Korea
Spoiler for tiga:
Virgin Australia
Spoiler for empat:
Air China
Spoiler for lima:
China Southern Airlines
Spoiler for enam:
Air Asia, Malaysia
Spoiler for tujuh:
Singapore Airlines
Spoiler for delapan:
Korean Air
Spoiler for sembilan:
Philiphine Airlines
Spoiler for sepuluh:
Jeju Air, Korea
Wah sayang Garuda Indonesia yang flag carrier kita belom masuk ya. Semoga ke depannya lebih baik deh!
Sumber: http://www.la-lights.comdan google images Update pengalaman agan-agan yang udah pernah naek
Quote:
Original Posted By luckynumber6►ane paling suka tu Air Asia gan.. Paling mantebh dari semuanya... masuk banget busana ama image perusahaannya...
SQ, Korean Air ama China Southern pada tua2 semua n bikin ngantuk
(pengalaman pribadi pas on board)
Quote:
Original Posted By maperik►korean air emang cantik2 gan....ane pernah naek 2 kali...imut2, kaya SNSD semua wajahnya