- Beranda
- Komunitas
- Female
- Wedding & Family
8 tips supaya sukses malam pertama gan
TS
athart
8 tips supaya sukses malam pertama gan
1. Siapkan diri jasmani&rohani;. Istirahat cukup sebelum pesta pernikahan yang akan mempengaruhi kondisi fisik anda saat malam pertama.
2. Persiapkan mental anda agar malam pertama anda sesuai dengan apa dan pasangan anda harapkan. Pelajari apa saja kesukaan pasangan anda.
3. Jangan tergesa-gesa atau terburu-buru, agar pasangan anda tidak kaget dan merasa tidak nyaman.
4. Ciptakan suasana romantis sebelum berhubungan intim. Hal ini akan mendekatkan anda dengan pasangan anda. Suasana romantis dapat dimulai dengan mengobrol ringan, lalu kurangi intensitas obrolan secara perlahan&alihkan; obrolan pada sentuhan-sentuhan fisik.
5. Jangan egois. Sama-sama berpikir untuk melayani, bukan dilayani. Buat pasangan senyaman mungkin karena dengan begitu ia akan memberikan yang terbaik.
6.Jaga kesehatan dan kebersihan sebelum melakukan hubungan intim. Kondisi tubuh yang bersih dan sehat akan mendukung vitalitas anda di malam pertama.
7. Hindari kalimat2 negatif yang bisa merusak mood pasangan, seperti: "Ngga enak ahh.." atau "Kok begitu sih?". Kalau memang ada hal yang tidak diinginkan, sebaiknya ungkapkan dengan gerakan/ucapan yg halus. Atau tunda setelah malam pertama usai.
8. Santai dan nikmati malam pertama anda. Tak perlu banyak berpikir, lakukan semuanya dengan santai dan mengalir.
Itu lah 8 kiat sukses malam pertama bagi anda yang sbentar lagi akan menikah. Intinya kenalilah pasangan anda dan bangun rasa saling percaya
2. Persiapkan mental anda agar malam pertama anda sesuai dengan apa dan pasangan anda harapkan. Pelajari apa saja kesukaan pasangan anda.
3. Jangan tergesa-gesa atau terburu-buru, agar pasangan anda tidak kaget dan merasa tidak nyaman.
4. Ciptakan suasana romantis sebelum berhubungan intim. Hal ini akan mendekatkan anda dengan pasangan anda. Suasana romantis dapat dimulai dengan mengobrol ringan, lalu kurangi intensitas obrolan secara perlahan&alihkan; obrolan pada sentuhan-sentuhan fisik.
5. Jangan egois. Sama-sama berpikir untuk melayani, bukan dilayani. Buat pasangan senyaman mungkin karena dengan begitu ia akan memberikan yang terbaik.
6.Jaga kesehatan dan kebersihan sebelum melakukan hubungan intim. Kondisi tubuh yang bersih dan sehat akan mendukung vitalitas anda di malam pertama.
7. Hindari kalimat2 negatif yang bisa merusak mood pasangan, seperti: "Ngga enak ahh.." atau "Kok begitu sih?". Kalau memang ada hal yang tidak diinginkan, sebaiknya ungkapkan dengan gerakan/ucapan yg halus. Atau tunda setelah malam pertama usai.
8. Santai dan nikmati malam pertama anda. Tak perlu banyak berpikir, lakukan semuanya dengan santai dan mengalir.
Itu lah 8 kiat sukses malam pertama bagi anda yang sbentar lagi akan menikah. Intinya kenalilah pasangan anda dan bangun rasa saling percaya
0
4.5K
3
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan