- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
pertolongan pertama dan menghindari kehadiran hewan berbisa ini (berbagi info)


TS
kensh1
pertolongan pertama dan menghindari kehadiran hewan berbisa ini (berbagi info)
Assalamualaikum, selamat sore agan-agan
mudah-mudahan thread ini berguna buat agan-agan terutama bwt gw sendiri

Apa yang harus dilakukan ketika digigit kelabang ?

Digigit kelabang memang sakit, “nyut nyut” rasa sakit akan semakin sakit. Tapi tidak perlu terlalu khawatir, racun kelabang tidak seberbahaya racun kalajengking. Racun kelabang hanya akan berpengaruh disekitar gigitan saja, berbeda dengan racun kalajengking yang akan cepat menyebar melalui peredaran darah.
Kelabang menyukai tempat tempat yang lembab, seperti tumpukan kain kain, tumpukan kayu, dan sampah. Jadi, jagalah rumah agar tetap bersih dan rapi, jika tidak ingin berteman dengan bangsa kelabang. Kelabang sangat menyukai bau ikan, baik yang dimasak maupun tidak, jadi jangan pernah membuang sembarangan tulang tulang ikan sehabis makan jika tidak ingin rumahmu menjadi sarang kelabang.
Jika menemukan kelabang di rumahmu, segera bunuh, jangan biarkan dia hidup agar tidak menggigitmu dan orang lain. Jangan khawatir kelabang akan punah, hal itu kecil sekali kemungkinannya, karena kelabang memang memiliki ilmu pertahanan yang cukup kuat untuk bertahan hidup dimanapun, walau tidak sehebat kecoa. Tapi berhati hatilah ketika menghancurkannya, karena tubuhnya lentur dan panjang, kamu dapat tergigit kapan saja jika lengah. Segera hancurkan kepalanya.
Jika tergigit kelabang, hal pertama yang harus dilakukan ialah membunuh kelabangnya agar terhindar dari dendam dan gigitan lanjutan. Karena kelabang menyukai tumpukan kain, maka tutuplah jalur pelarian kelabang dengan kain agar ia bersembunyi, itulah kesempatan yang tepat untuk memusnahkan makhluk itu. Membunuhnya dapat dilakukan dengan beberapa cara diantaranya adalah dengan menyiramnya dengan air panas sebanyak mungkin hingga ia menggulungkan kakinya, cara yang lain ialah dengan melumat dengan sekuat tenaga kepalanya hingga seluruh tubuhnya. Jangan menyemprotnya dengan aerosol serangga (obat nyamuk semprot) karena akan membuatnya bergerak liar dan semakin liar.
Maaf karena banyak celoteh, tapi itu penting. Setelah membasmi kelabangnya, maka sekarang saatnya melakukan hal hal kepada tempat gigitannya. Segera lumuri sekitar gigitan dengan larutan garam inggris atau dapat juga menggunakan minyak batu, setelah itu ikat dengan kain di atas gigitan, misalnya jika tergigit di jari kaki, maka kain dapat diikat di pergelangan kaki, hal ini berguna untuk mengurangi sakit. Yang terakhir, tidurlah.
Semua jenis kelabang memiliki gigtan yang sungguh mengerikan rasa sakitnya, hanya saja antara setiap jenis keabang memiliki rasa gigitan sakit yang berbeda. Kelabang yang bewarna merah pekat tidak memberikan rasa sakit yang terlalu lama, paling lama hanya dua hari, kelabang merah yang kakinya lebih banyak dan rapat dapat memberikan rasa sakit yang lebih lama, kelabang yang bewarna hijau kebiruan memiliki gigitan yang sangat sakit disbanding jenis keabang lain. Tapi semua itu tergantung pada bagaimana perawatan dan pengobatan terhadap gigitannya, tips di atas berguna ketika darurat, sedapat mungkin segera bawa ke dokter atau puskesmas, terutama jika tersengat kelabang hijau (dan kalajengking).
makasih gan udah mau mampir
maaf kalo repost
hanya ingin kembali mengingat dan berbagi informasi, ngarep
gan, gak ngarep
gan
mudah-mudahan thread ini berguna buat agan-agan terutama bwt gw sendiri

Apa yang harus dilakukan ketika digigit kelabang ?

Digigit kelabang memang sakit, “nyut nyut” rasa sakit akan semakin sakit. Tapi tidak perlu terlalu khawatir, racun kelabang tidak seberbahaya racun kalajengking. Racun kelabang hanya akan berpengaruh disekitar gigitan saja, berbeda dengan racun kalajengking yang akan cepat menyebar melalui peredaran darah.
Kelabang menyukai tempat tempat yang lembab, seperti tumpukan kain kain, tumpukan kayu, dan sampah. Jadi, jagalah rumah agar tetap bersih dan rapi, jika tidak ingin berteman dengan bangsa kelabang. Kelabang sangat menyukai bau ikan, baik yang dimasak maupun tidak, jadi jangan pernah membuang sembarangan tulang tulang ikan sehabis makan jika tidak ingin rumahmu menjadi sarang kelabang.
Jika menemukan kelabang di rumahmu, segera bunuh, jangan biarkan dia hidup agar tidak menggigitmu dan orang lain. Jangan khawatir kelabang akan punah, hal itu kecil sekali kemungkinannya, karena kelabang memang memiliki ilmu pertahanan yang cukup kuat untuk bertahan hidup dimanapun, walau tidak sehebat kecoa. Tapi berhati hatilah ketika menghancurkannya, karena tubuhnya lentur dan panjang, kamu dapat tergigit kapan saja jika lengah. Segera hancurkan kepalanya.
Jika tergigit kelabang, hal pertama yang harus dilakukan ialah membunuh kelabangnya agar terhindar dari dendam dan gigitan lanjutan. Karena kelabang menyukai tumpukan kain, maka tutuplah jalur pelarian kelabang dengan kain agar ia bersembunyi, itulah kesempatan yang tepat untuk memusnahkan makhluk itu. Membunuhnya dapat dilakukan dengan beberapa cara diantaranya adalah dengan menyiramnya dengan air panas sebanyak mungkin hingga ia menggulungkan kakinya, cara yang lain ialah dengan melumat dengan sekuat tenaga kepalanya hingga seluruh tubuhnya. Jangan menyemprotnya dengan aerosol serangga (obat nyamuk semprot) karena akan membuatnya bergerak liar dan semakin liar.
Maaf karena banyak celoteh, tapi itu penting. Setelah membasmi kelabangnya, maka sekarang saatnya melakukan hal hal kepada tempat gigitannya. Segera lumuri sekitar gigitan dengan larutan garam inggris atau dapat juga menggunakan minyak batu, setelah itu ikat dengan kain di atas gigitan, misalnya jika tergigit di jari kaki, maka kain dapat diikat di pergelangan kaki, hal ini berguna untuk mengurangi sakit. Yang terakhir, tidurlah.
Semua jenis kelabang memiliki gigtan yang sungguh mengerikan rasa sakitnya, hanya saja antara setiap jenis keabang memiliki rasa gigitan sakit yang berbeda. Kelabang yang bewarna merah pekat tidak memberikan rasa sakit yang terlalu lama, paling lama hanya dua hari, kelabang merah yang kakinya lebih banyak dan rapat dapat memberikan rasa sakit yang lebih lama, kelabang yang bewarna hijau kebiruan memiliki gigitan yang sangat sakit disbanding jenis keabang lain. Tapi semua itu tergantung pada bagaimana perawatan dan pengobatan terhadap gigitannya, tips di atas berguna ketika darurat, sedapat mungkin segera bawa ke dokter atau puskesmas, terutama jika tersengat kelabang hijau (dan kalajengking).
makasih gan udah mau mampir




0
5.6K
16


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan