- Beranda
- Komunitas
- Food & Travel
- Travellers
10 Kota Terbaik Di Dunia Untuk Merayakan Valentine


TS
tourexplora
10 Kota Terbaik Di Dunia Untuk Merayakan Valentine
Halo agan2 semua, apa kabar? Ane udah lama nggak buat thread nih, jadi kangen bikin thread lagi 
Oke, semoga pada suka sama thread ane yang ini yah
Bulan Februari adalah bulan yang selalu diingat-ingat oleh Anda dan pasangan (Suami/Istri/Pacar), karena ada tanggal spesial di bulan ini yaitu tanggal 14 Februari. Yah, 14 Februari adalah hari kasih sayang yang orang2 sebut sebagai Valentine's Day.
Valentine akan terasa begitu bermakna bila menghabiskan hari kasih sayang tersebut di sebuah kota yang terkenal akan sisi romantisnya. Kira2 apa saja kota2 romantis tersebut? Kita mulai yah :
1. Barcelona, Spanyol
Barcelona merupakan salah satu kota paling romantis di dunia yang mempunyai lingkungan terbaik untuk makan di restauran maupun jalan-jalan mengelilingi kota.
Bangunan-bangunan di Barcelona mayoritas sudah cukup tua sehingga anda dan pasangan akan merasakan romantisme yang luar biasa.
2. Reykjavik, Iceland
Waktu yang tepat untuk merayakan Valentine di Reykjavik adalah pada saat malam hari. Pada malam hari, gunung-gunung, bangungan tua dan modern, danau, dan pahatan-pahatan yang ada di kota ini akan terlihat sangat indah.
3. Rio De Janeiro, Brazil
Rio De Janeiro merupakan salah satu kota yang paling aktif di dunia. Terkenal akan keindahan pantainya, Rio De Janeiro menjadi destinasi favorit para wisatawan.
Di Rio sering diadakan karnaval tahunan, alunan musik di siang dan malam hari setiap harinya, pesta, dan parade sering dijumpai di kota ini.
4. Venice, Italy
Semua orang pasti tidak akan menyangkal kalau Venice adalah salah satu kota paling romantis di dunia.
Cobalah untuk menyantap makanan di cafe yang menghadap langsung ke kanal. Anda akan menyaksikan pemandangan yang luar biasa indah dan membuat bulu kuduk anda merinding.
Bangunan-bangunan tua di sekitar kanal sangat dijaga keindahannya,karena bangunan2 tersebutlah yang membuat romantis kota kanal ini.
5. Paris, France
Paris menjadi destinasi favorit para wisatawan untuk berbulan madu atau memadu kasih dengan para pasangannya.
Naiklah ke puncak menara Eiffel bersama pasangan dan lihat keseluruhan kota Paris dari atas sana. Itulah moment paling romantis yang akan anda dapatkan selama di Paris
6. San Francisco, California
Jika anda ingin menghabisakan hari Valentine di San Francisco, berkunjunglah ke Golden Gate pada saat matahari terbenam dan dapatkan momen romantis pada saat itu.
7. Saint Petersburg, Russia
Saint Petersburg Russi merupakan pusat kebudayaan dan seni. Secara arsitektur, kota ini dijadikan sebagai kota paling harmonis di Eropa. Penduduk Saint Petersburg terkenal ramah dan cerdas.
Kunjungilah taman-taman, kebun binatang, dan gedung theater di sana untuk merayakan valentine bersama pasangan
8. Amsterdam, Belanda
Amsterdam terkenal dengan objek2 wisata bersejarahnya. Koleksi2 seninya dan bunga tulip menjadi ciri khas kota Amsterdam.
Suasana romantis di kota Amsterdam tercipta oleh bangunan-bangunan tua yang mempunyai bentuk yang sangat artistik dan terpelihara dengan baik.
9. New York City, USA
New York bisa dikatakan pusat dunia, dimana kota ini hampir tidak pernah 'tidur'. New York dipenuhi dengan hiburan maupun perbedaan budaya.
Objek wisata yang paling digemari di New York adalah Patung Liberty, Skyline, Central Park, Empire State Building, Brooklyn Bridge, dll.
10. Vienna, Austria
Vienna merupakan tujuan favorit para pasangan kekasih dan suami istri. Setiap orang akan selalu jatuh cinta kepada setiap pengunjung yang datang ke kota ini dari penjuru dunia.
Vienna mempunyai bangunan2 yang sangat artistik, objek wisata seperti museum juga sangat patut untuk disinggahi. Budaya lokal di kota ini juga sangat terasa sampai era modern seperti sekarang.
Kalau agan2 mau pada rayain Valentine dimana? Kalo ane menikmati keindahan Jakarta aja dulu gan
Oke sekian thread dari ane. Ane mengharapkan komen2 dari agan semua.
Dan jangan lupa

Oke, semoga pada suka sama thread ane yang ini yah

Quote:
Bulan Februari adalah bulan yang selalu diingat-ingat oleh Anda dan pasangan (Suami/Istri/Pacar), karena ada tanggal spesial di bulan ini yaitu tanggal 14 Februari. Yah, 14 Februari adalah hari kasih sayang yang orang2 sebut sebagai Valentine's Day.
Valentine akan terasa begitu bermakna bila menghabiskan hari kasih sayang tersebut di sebuah kota yang terkenal akan sisi romantisnya. Kira2 apa saja kota2 romantis tersebut? Kita mulai yah :
Quote:
1. Barcelona, Spanyol
Spoiler for Barcelona:

Barcelona merupakan salah satu kota paling romantis di dunia yang mempunyai lingkungan terbaik untuk makan di restauran maupun jalan-jalan mengelilingi kota.
Bangunan-bangunan di Barcelona mayoritas sudah cukup tua sehingga anda dan pasangan akan merasakan romantisme yang luar biasa.
Quote:
2. Reykjavik, Iceland
Spoiler for Reykjavik:

Waktu yang tepat untuk merayakan Valentine di Reykjavik adalah pada saat malam hari. Pada malam hari, gunung-gunung, bangungan tua dan modern, danau, dan pahatan-pahatan yang ada di kota ini akan terlihat sangat indah.
Quote:
3. Rio De Janeiro, Brazil
Spoiler for Rio De Janeiro:

Rio De Janeiro merupakan salah satu kota yang paling aktif di dunia. Terkenal akan keindahan pantainya, Rio De Janeiro menjadi destinasi favorit para wisatawan.
Di Rio sering diadakan karnaval tahunan, alunan musik di siang dan malam hari setiap harinya, pesta, dan parade sering dijumpai di kota ini.
Quote:
4. Venice, Italy
Spoiler for venice:

Semua orang pasti tidak akan menyangkal kalau Venice adalah salah satu kota paling romantis di dunia.
Cobalah untuk menyantap makanan di cafe yang menghadap langsung ke kanal. Anda akan menyaksikan pemandangan yang luar biasa indah dan membuat bulu kuduk anda merinding.
Bangunan-bangunan tua di sekitar kanal sangat dijaga keindahannya,karena bangunan2 tersebutlah yang membuat romantis kota kanal ini.
Quote:
5. Paris, France
Spoiler for Paris:

Paris menjadi destinasi favorit para wisatawan untuk berbulan madu atau memadu kasih dengan para pasangannya.
Naiklah ke puncak menara Eiffel bersama pasangan dan lihat keseluruhan kota Paris dari atas sana. Itulah moment paling romantis yang akan anda dapatkan selama di Paris
Quote:
6. San Francisco, California
Spoiler for San Francisco:

Jika anda ingin menghabisakan hari Valentine di San Francisco, berkunjunglah ke Golden Gate pada saat matahari terbenam dan dapatkan momen romantis pada saat itu.
Quote:
7. Saint Petersburg, Russia
Spoiler for St.Petersburg:

Saint Petersburg Russi merupakan pusat kebudayaan dan seni. Secara arsitektur, kota ini dijadikan sebagai kota paling harmonis di Eropa. Penduduk Saint Petersburg terkenal ramah dan cerdas.
Kunjungilah taman-taman, kebun binatang, dan gedung theater di sana untuk merayakan valentine bersama pasangan
Quote:
8. Amsterdam, Belanda
Spoiler for Amsterdam:

Amsterdam terkenal dengan objek2 wisata bersejarahnya. Koleksi2 seninya dan bunga tulip menjadi ciri khas kota Amsterdam.
Suasana romantis di kota Amsterdam tercipta oleh bangunan-bangunan tua yang mempunyai bentuk yang sangat artistik dan terpelihara dengan baik.
Quote:
9. New York City, USA
Spoiler for New York City:

New York bisa dikatakan pusat dunia, dimana kota ini hampir tidak pernah 'tidur'. New York dipenuhi dengan hiburan maupun perbedaan budaya.
Objek wisata yang paling digemari di New York adalah Patung Liberty, Skyline, Central Park, Empire State Building, Brooklyn Bridge, dll.
Quote:
10. Vienna, Austria
Spoiler for Vienna:

Vienna merupakan tujuan favorit para pasangan kekasih dan suami istri. Setiap orang akan selalu jatuh cinta kepada setiap pengunjung yang datang ke kota ini dari penjuru dunia.
Vienna mempunyai bangunan2 yang sangat artistik, objek wisata seperti museum juga sangat patut untuk disinggahi. Budaya lokal di kota ini juga sangat terasa sampai era modern seperti sekarang.
Kalau agan2 mau pada rayain Valentine dimana? Kalo ane menikmati keindahan Jakarta aja dulu gan

Oke sekian thread dari ane. Ane mengharapkan komen2 dari agan semua.
Dan jangan lupa


Quote:
0
2.4K
Kutip
11
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan