- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
[INFO] Konsumsi Sushi Jaga Kesehatan


TS
rOOteX
[INFO] Konsumsi Sushi Jaga Kesehatan
![[INFO] Konsumsi Sushi Jaga Kesehatan](https://dl.kaskus.id/img13.imageshack.us/img13/2596/suship.png)
Quote:
Beberapa bahan-bahan yang digunakan untuk membuat sushi diketahui sangat bermanfaat bagi kesehatan. Berikut ini tim sendokgarpu akan mengulasnya untuk anda.
Ikan Salmon atau ikan Tuna membawa kandungan protein dan omega-3 yang tinggi. Protein ini sangat berguna bagi tubuh manusia antara lain sebagai pertahanan tubuh dan imunisasi pertahanan tubuh. Protein ini biasa digunakan dalam bentuk antibodi. Sedangkan omega-3 merupakan nutrisi yang baik bagi otak. Konsumsi omega-3 dalam jumlah yang cukup dapat membantu mencegah penyakit jantung, dan juga menurunkan kadar kolesterol tinggi. Omega-3 juga membantu meningkatkan daya ingat otak anda.
Wasabi adalah salah satu kondimen dalam sushi ini terbuat dari tumbuhan yang bernama sama. Rasa pedasnya dapat membuat mulut anda selalu menganga. Namun dibalik rasa pedasnya, wasabi ternyata mempunyai manfaat berbagai penyembuhan. Wasabi dapat membunuh berbagai bakteri dan juga meningkatkan sirkulasi darah.
Yang selanjutnya adalah nori. Nori adalah rumput laut yang sudah berbentuk lembaran tipis seperti kertas. Nori digunakan sebagai pembungkus sushi. Menurut penelitian Harvard School of Public Health di Amerika mengungkap, wanita premenopause di Jepang berpeluang tiga kali lebih kecil terkena kanker payudara dibandingkan wanita Amerika. Hal ini disebabkan pola makan wanita Jepang yang selalu menambahkan rumput laut di dalam menu mereka.
Dan yang terakhir adalah Tobiko. Tobiko merupakan telur ikan terbang yang berukuran cukup kecil, berkisar 0,5-0,8 milimeter. Karena tobiko berasal dari ikan, maka kandungan protein dan omega-3nya pun cukup tinggi dan juga mengandung vitamin.
Ikan Salmon atau ikan Tuna membawa kandungan protein dan omega-3 yang tinggi. Protein ini sangat berguna bagi tubuh manusia antara lain sebagai pertahanan tubuh dan imunisasi pertahanan tubuh. Protein ini biasa digunakan dalam bentuk antibodi. Sedangkan omega-3 merupakan nutrisi yang baik bagi otak. Konsumsi omega-3 dalam jumlah yang cukup dapat membantu mencegah penyakit jantung, dan juga menurunkan kadar kolesterol tinggi. Omega-3 juga membantu meningkatkan daya ingat otak anda.
Wasabi adalah salah satu kondimen dalam sushi ini terbuat dari tumbuhan yang bernama sama. Rasa pedasnya dapat membuat mulut anda selalu menganga. Namun dibalik rasa pedasnya, wasabi ternyata mempunyai manfaat berbagai penyembuhan. Wasabi dapat membunuh berbagai bakteri dan juga meningkatkan sirkulasi darah.
Yang selanjutnya adalah nori. Nori adalah rumput laut yang sudah berbentuk lembaran tipis seperti kertas. Nori digunakan sebagai pembungkus sushi. Menurut penelitian Harvard School of Public Health di Amerika mengungkap, wanita premenopause di Jepang berpeluang tiga kali lebih kecil terkena kanker payudara dibandingkan wanita Amerika. Hal ini disebabkan pola makan wanita Jepang yang selalu menambahkan rumput laut di dalam menu mereka.
Dan yang terakhir adalah Tobiko. Tobiko merupakan telur ikan terbang yang berukuran cukup kecil, berkisar 0,5-0,8 milimeter. Karena tobiko berasal dari ikan, maka kandungan protein dan omega-3nya pun cukup tinggi dan juga mengandung vitamin.
Sumber
0
1.1K
Kutip
9
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan