- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG


TS
basenk13
[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG
Quote:
Permisi agan-agan sekalian. Selamat datang di thread ane lagi.
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://dl.kaskus.id/cdn-u.kaskus.co.id/84/fb4rh2up.jpg)
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://dl.kaskus.id/cdn-u.kaskus.co.id/84/fb4rh2up.jpg)
Quote:
Maaf kalo repost
.
Karena ane coba search ternyata udah ada yang bikin thread seperti ini. Tp ane mencoba membahas lebih lengkap dan tidak ada unsur bisnisnya. Tapi pure ane ingin memperkenalkan potensi di daerah tempat tinggal ane
.
Tolong bantu rate ya gan, biar ga tenggelem thread ane

Karena ane coba search ternyata udah ada yang bikin thread seperti ini. Tp ane mencoba membahas lebih lengkap dan tidak ada unsur bisnisnya. Tapi pure ane ingin memperkenalkan potensi di daerah tempat tinggal ane

Tolong bantu rate ya gan, biar ga tenggelem thread ane

Quote:
Kali ini ane mau bercerita tentang tempat tinggal ane, dalam hal ini Propinsi Lampung. Ane emang bukan Suku Asli Lampung, melainkan termasuk golongan Pujakesuma (Putra Jawa Kelahiran Sumatera). Tapi ane Bangga menjadi bagian dari Lampung dan sudah menganggap Lampung adalah tempat tinggal dan kampung halaman ane. Karena ane dr lahir sampe kerja di sini
.
Oke, cukup sudah panjang X lebarnya. Langsung aja disimak ye gan

Oke, cukup sudah panjang X lebarnya. Langsung aja disimak ye gan

Quote:
Spoiler for Lambang:
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/27/3800069_20130127113533.png)
Propinsi Lampung.
Motto: Sang Bumi Ruwai Jurai (secara umum: Satu Tempat Dua Penduduk/Asli dan Pendatang).
Spoiler for Peta Lokasi:
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/27/3800069_20130127113947.png)
Negara: Indonesia
Hari Jadi: 18 Maret 1964
Ibu Kota: Bandar Lampung
Koordinat: 6º 45' - 3º 45' LS, 103º 48' - 105º 45' BT
Luas: 35.376 km²
Populasi: 6.643.666 (2010)
Kepadatan: 187,8/km²
Quote:
Rumah Adat
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/27/3800069_20130127114130.jpg)
Rumah tradisional adat Lampung, atau yang sering disebut Nuwo Sesat, memiliki ciri khas seperti: berbentuk panggung, atap terbuat dari anyaman ilalang, terbuat dari kayu.
Spoiler for Rumah Adat Lampung:
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/27/3800069_20130127114130.jpg)
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/27/3800069_20130127114153.jpg)
Rumah tradisional adat Lampung, atau yang sering disebut Nuwo Sesat, memiliki ciri khas seperti: berbentuk panggung, atap terbuat dari anyaman ilalang, terbuat dari kayu.
Quote:
Ekonomi
Masyarakat pesisir lampung kebanyakan nelayan, dan bercocok tanam. sedangkan masyarakat tengah kebanyakan berkebun lada, kopi, cengkeh, kayu manis dll.
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/27/3800069_20130127114330.jpg)
Kopi Lampung merupakan salah satu komoditi unggulan dr daerah Lampung. Dan menyumbang sebagian besar dr produksi kopi nasional. Termasuk dalam salah satu kopi dengan citarasa yg nikmat
Masyarakat pesisir lampung kebanyakan nelayan, dan bercocok tanam. sedangkan masyarakat tengah kebanyakan berkebun lada, kopi, cengkeh, kayu manis dll.
Spoiler for Kopi Lampung:
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/27/3800069_20130127114330.jpg)
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/27/3800069_20130127114408.jpg)
Kopi Lampung merupakan salah satu komoditi unggulan dr daerah Lampung. Dan menyumbang sebagian besar dr produksi kopi nasional. Termasuk dalam salah satu kopi dengan citarasa yg nikmat

Quote:
Pariwisata
Tahun 2009 Pemerintah Propinsi Lampung mencanangkan tahun kunjungan wisata. Jenis Wisata yang dapat dikunjungi di Lampung adalah Wisata Budaya dibeberapa Kampung Tua di Sukau, Liwa, Kembahang, Batu Brak, Kenali, Ranau dan Krui di Lampung Barat serta Festival Sekura yang diadakan dalam seminggu setelah Idul Fitri diLampung Barat, Festival Krakatau di Bandar Lampung, Festival Teluk Stabas diLampung Barat, Festival Way Kambas di Lampung Timur.
Tahun 2009 Pemerintah Propinsi Lampung mencanangkan tahun kunjungan wisata. Jenis Wisata yang dapat dikunjungi di Lampung adalah Wisata Budaya dibeberapa Kampung Tua di Sukau, Liwa, Kembahang, Batu Brak, Kenali, Ranau dan Krui di Lampung Barat serta Festival Sekura yang diadakan dalam seminggu setelah Idul Fitri diLampung Barat, Festival Krakatau di Bandar Lampung, Festival Teluk Stabas diLampung Barat, Festival Way Kambas di Lampung Timur.
Quote:
Transportasi
Darat: Jalan Lintas Sumatera
Laut: Pelabuhan Bakauheni
Udara: Bandara Radin Inten II
Darat: Jalan Lintas Sumatera
Laut: Pelabuhan Bakauheni
Udara: Bandara Radin Inten II
Quote:
Perguruan Tinggi
(Bisa dijadikan referensi agan2 yg mau kuliah)
(Bisa dijadikan referensi agan2 yg mau kuliah)
Spoiler for Perguruan Tinggi:
Universitas Lampung
IAIN Raden Intan
Institut Teknologi Sumatera
Politeknik Negeri Lampung
IBI Darmajaya Bandar Lampung
Sekolah Tinggi Pertanian Surya Dharma Lampung
Politeknik Kesehatan Departemen Kesehatan Lampung
Universitas Bandar Lampung
Universitas Muhammadiyah Lampung
Universitas Darmajaya
Universitas Malahayati
Universitas Tulang Bawang
Perguruan Tinggi Teknokrat
STKIP PGRI Bandar Lampung
DCC Lampung
Universitas Megou Pak Tulang Bawang
A2L STIE Lampung
Universitas Muhammadiyah Metro
STKIP Darmawacana Metro
STKIP Muhammadiyah Pringsewu
STKIP Muhammadiyah Kotabumi
STMIK Pringsewu
STAI Pringsewu
STAIN Jurai Siwo Metro
STIE Lampung Timur
STAI Darussalam Lampung
IAIN Raden Intan
Institut Teknologi Sumatera
Politeknik Negeri Lampung
IBI Darmajaya Bandar Lampung
Sekolah Tinggi Pertanian Surya Dharma Lampung
Politeknik Kesehatan Departemen Kesehatan Lampung
Universitas Bandar Lampung
Universitas Muhammadiyah Lampung
Universitas Darmajaya
Universitas Malahayati
Universitas Tulang Bawang
Perguruan Tinggi Teknokrat
STKIP PGRI Bandar Lampung
DCC Lampung
Universitas Megou Pak Tulang Bawang
A2L STIE Lampung
Universitas Muhammadiyah Metro
STKIP Darmawacana Metro
STKIP Muhammadiyah Pringsewu
STKIP Muhammadiyah Kotabumi
STMIK Pringsewu
STAI Pringsewu
STAIN Jurai Siwo Metro
STIE Lampung Timur
STAI Darussalam Lampung
Quote:
Kabupaten/Kota dan Ibukota:
Spoiler for Kabupaten/Kota dan Ibukota:
1. Kabupaten Lampung Barat - Liwa
2. Kabupaten Lampung Selatan - Kalianda
3. Kabupaten Lampung Tengah - Gunung Sugih
4. Kabupaten Lampung Timur - Sukadana
5. Kabupaten Lampung Utara - Kotabumi
6. Kabupaten Mesuji - Wiralaga Mulya
7. Kabupaten Pesawaran - Gedong Tataan
8. Kabupaten Pringsewu - Pringsewu
9. Kabupaten Tanggamus - Kota Agung
10. Kabupaten Tulang Bawang - Menggala
11. Kabupaten Tulang Bawang Barat - Panaragan Jaya
12. Kabupaten Way Kanan - Blambangan Umpu
13. Kabupaten Pesisir Barat - Krui
14. Kota Bandar Lampung
15. Kota Metro
2. Kabupaten Lampung Selatan - Kalianda
3. Kabupaten Lampung Tengah - Gunung Sugih
4. Kabupaten Lampung Timur - Sukadana
5. Kabupaten Lampung Utara - Kotabumi
6. Kabupaten Mesuji - Wiralaga Mulya
7. Kabupaten Pesawaran - Gedong Tataan
8. Kabupaten Pringsewu - Pringsewu
9. Kabupaten Tanggamus - Kota Agung
10. Kabupaten Tulang Bawang - Menggala
11. Kabupaten Tulang Bawang Barat - Panaragan Jaya
12. Kabupaten Way Kanan - Blambangan Umpu
13. Kabupaten Pesisir Barat - Krui
14. Kota Bandar Lampung
15. Kota Metro
Quote:
Tapis Lampung dan Siger
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/28/3800069_20130128114836.png)
Kain Tapis adalah pakaian wanita suku Lampung yang berbentuk kain sarung terbuat dari tenun benang kapas dengan motif atau hiasan bahan sugi, benang perak atau benang emas dengan sistem sulam (Lampung; "Cucuk").
Siger adalah mahkota atau hiasan kepala pada pakaian adat Lampung.
Spoiler for Tapis:
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/28/3800069_20130128114836.png)
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/28/3800069_20130128115139.jpg)
Kain Tapis adalah pakaian wanita suku Lampung yang berbentuk kain sarung terbuat dari tenun benang kapas dengan motif atau hiasan bahan sugi, benang perak atau benang emas dengan sistem sulam (Lampung; "Cucuk").
Spoiler for Siger:
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/28/3800069_20130128115846.jpg)
Siger adalah mahkota atau hiasan kepala pada pakaian adat Lampung.
Quote:
Tari
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/29/3800069_20130129120017.jpg)
Yang paling terkenal adalah Tari Sembah(Favorite ane Gan)
dan Tari Melinting.
Spoiler for Tari Sembah:
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/29/3800069_20130129120017.jpg)
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/29/3800069_20130129120043.jpg)
Yang paling terkenal adalah Tari Sembah(Favorite ane Gan)

Quote:
Tempat Wisata
Dan inilah bagian Utama dari thread ane. Jreng jreng jreeeenngg... Cekibrot gan
Dan inilah bagian Utama dari thread ane. Jreng jreng jreeeenngg... Cekibrot gan

Quote:
Sebagai destinasi wisata yang tengah berkembang, apa yang dimiliki Lampung sebagai daya tarik wisata?
Spoiler for Anak Gunung Krakatau:
1. Anak Gunung Krakatau
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/27/3800069_20130127115235.jpg)
Gunung Krakatau meletus pada 7 Agustus 1883 silam dengan kekuatan hingga 21.547,6 kali ledakan bom atom. 40 tahun kemudian atau tepatnya tahun 1927 Krakatau memperlihatkan fenomena menarik.Sebagai gunung api yang aktif, Anak Gunung Krakatau mempunyai daya tarik wisata yang menarik. Pemandangan gunung yang indah dengan kepulan lava merah dan kuning keemasan menyembur dari kawahnya, pemandangan bawah laut yang sangat menakjubkan untuk diselami , keindahan pulau tropis dengan berbagai pepohonan dan kicauan burung, hamparan pasir pantai yang hitam legam serta keindahan pemandangan dari puncak Anak Krakatau menjadi kekuatan tersendiri untuk mengunjungi Gunung ini. Gunung Anak Krakatau berada di tengah Selat Sunda, sebuah selat yang memisahkan Pulau Jawa dan Sumatera.
Spoiler for Anak Gunung Krakatau:
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/27/3800069_20130127115235.jpg)
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/29/3800069_20130129021853.jpg)
Gunung Krakatau meletus pada 7 Agustus 1883 silam dengan kekuatan hingga 21.547,6 kali ledakan bom atom. 40 tahun kemudian atau tepatnya tahun 1927 Krakatau memperlihatkan fenomena menarik.Sebagai gunung api yang aktif, Anak Gunung Krakatau mempunyai daya tarik wisata yang menarik. Pemandangan gunung yang indah dengan kepulan lava merah dan kuning keemasan menyembur dari kawahnya, pemandangan bawah laut yang sangat menakjubkan untuk diselami , keindahan pulau tropis dengan berbagai pepohonan dan kicauan burung, hamparan pasir pantai yang hitam legam serta keindahan pemandangan dari puncak Anak Krakatau menjadi kekuatan tersendiri untuk mengunjungi Gunung ini. Gunung Anak Krakatau berada di tengah Selat Sunda, sebuah selat yang memisahkan Pulau Jawa dan Sumatera.
Spoiler for Teluk Kiluan:
2. Teluk Kiluan
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/29/3800069_20130129123657.jpg)
Surga tersembunyi di Teluk Kiluan.
Wisata alam Pulau/Teluk Kiluan di Pekon (Desa) Kiluan Negeri, Kecamatan Kelumbayan, Kabupaten Tanggamus Provinsi Lampung, cocok bagi Wisatawan yang gemar berpetualang. Topografinya yang berbukit dan berlembah menarik untuk dijelajahi. Perjalanan menuju Teluk Kiluan sudah merupakan tantangan tersendiri bagi Wisatawan. Jalan darat di Pesisir Barat Sumatera itu belum terlalu mulus sehingga perlu keterampilan dalam mengemudikan Kendaraan Bermotor untuk melewatinya.
Pantai di Teluk Kiluan yang cocok untuk dijadikan “Gateway Destination”. Di Pantai terdapat Gubuk atau Rumah Panggung yang cukup layak dijadikan tempat menginap para Pelancong.
Di Pulau ini anda dapat melihat kumpulan Lumba-Lumba yang jumlahnya ratusan ekor. Setidaknya ada dua jenis Lumba-Lumba di perairan ini, spesies pertama adalah Lumba-Lumba Hidung Botol (Tursiops Truncatus) dengan badan yang lebih besar dan pemalu. Spesies yang kedua adalah Lumba-Lumba Paruh Panjang (Stenella Longirostris) yang bertubuh lebih kecil dan senang melompat.
Selain itu Anda juga bisa keliling Pulau dengan Perahu Katir sambil menikmati pemandangan yang indah. Sore hari, Anda bisa melihat primata berbulu hitam dan bersuara nyaring saling bersahutan. Ya, siamang (symphalangus syndactylus) dan Simpai (Presbythis Melalops) serta Kukang (Nycticebus Coucang). kerap sekali terlihat meloncat dari satu pohon ke pohon lain. kicauan burung pun terdengar hampir di setiap pagi dan sore yang mampu menyejukkan pikiran. Jika beruntung, Wisatawan juga bisa menyaksikan Penyu Hijau (Chelonia Mydas) dan Penyu Sisik (Eretmochelys imbricate).
Belum lagi jika Anda ke Kiluan pada saat Bulan Purnama. Keindahan sang purnama bakal menimbulkan rasa takjub kepada Sang Maha Pencipta. Cahaya Bulan jatuh di atas permukaan air Laut hingga membuat terang benderang. Keindahan alam ini bakal menjadi kenangan yang tak mudah dilupakan begitu saja.Daerah ini juga terkenal dengan keindahan alam dan surga bagi para pemancing handal. Salah satu keistimewaan Teluk Kiluan adalah atraksi lumba-lumba di laut lepas. Pengunjung bisa menikmati keindahan tarian lumba-lumba dengan naik perahu ke arah Samudera. Setiap tahun diadakan lomba memancing di Teluk Kiluan yang diikuti oleh master-master pemancing seluruh Indonesia.
Spoiler for Teluk Kiluan:
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/29/3800069_20130129123657.jpg)
![[VISIT LAMPUNG] OBJEK WISATA DI LAMPUNG](https://s.kaskus.id/images/2013/01/29/3800069_20130129123738.jpg)
Wisata alam Pulau/Teluk Kiluan di Pekon (Desa) Kiluan Negeri, Kecamatan Kelumbayan, Kabupaten Tanggamus Provinsi Lampung, cocok bagi Wisatawan yang gemar berpetualang. Topografinya yang berbukit dan berlembah menarik untuk dijelajahi. Perjalanan menuju Teluk Kiluan sudah merupakan tantangan tersendiri bagi Wisatawan. Jalan darat di Pesisir Barat Sumatera itu belum terlalu mulus sehingga perlu keterampilan dalam mengemudikan Kendaraan Bermotor untuk melewatinya.
Pantai di Teluk Kiluan yang cocok untuk dijadikan “Gateway Destination”. Di Pantai terdapat Gubuk atau Rumah Panggung yang cukup layak dijadikan tempat menginap para Pelancong.
Di Pulau ini anda dapat melihat kumpulan Lumba-Lumba yang jumlahnya ratusan ekor. Setidaknya ada dua jenis Lumba-Lumba di perairan ini, spesies pertama adalah Lumba-Lumba Hidung Botol (Tursiops Truncatus) dengan badan yang lebih besar dan pemalu. Spesies yang kedua adalah Lumba-Lumba Paruh Panjang (Stenella Longirostris) yang bertubuh lebih kecil dan senang melompat.
Selain itu Anda juga bisa keliling Pulau dengan Perahu Katir sambil menikmati pemandangan yang indah. Sore hari, Anda bisa melihat primata berbulu hitam dan bersuara nyaring saling bersahutan. Ya, siamang (symphalangus syndactylus) dan Simpai (Presbythis Melalops) serta Kukang (Nycticebus Coucang). kerap sekali terlihat meloncat dari satu pohon ke pohon lain. kicauan burung pun terdengar hampir di setiap pagi dan sore yang mampu menyejukkan pikiran. Jika beruntung, Wisatawan juga bisa menyaksikan Penyu Hijau (Chelonia Mydas) dan Penyu Sisik (Eretmochelys imbricate).
Belum lagi jika Anda ke Kiluan pada saat Bulan Purnama. Keindahan sang purnama bakal menimbulkan rasa takjub kepada Sang Maha Pencipta. Cahaya Bulan jatuh di atas permukaan air Laut hingga membuat terang benderang. Keindahan alam ini bakal menjadi kenangan yang tak mudah dilupakan begitu saja.Daerah ini juga terkenal dengan keindahan alam dan surga bagi para pemancing handal. Salah satu keistimewaan Teluk Kiluan adalah atraksi lumba-lumba di laut lepas. Pengunjung bisa menikmati keindahan tarian lumba-lumba dengan naik perahu ke arah Samudera. Setiap tahun diadakan lomba memancing di Teluk Kiluan yang diikuti oleh master-master pemancing seluruh Indonesia.
Lanjut ke Post #2
Diubah oleh Kaskus Support 03 14-03-2013 17:04
0
5.4K
Kutip
29
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan