- Beranda
- Komunitas
- Games
- Can You Solve This Game?
3 Rangkai Surat Cinta
TS
S04A
3 Rangkai Surat Cinta
Selamat sang kk-kk CYSTG,
Mari kita bermain kode mudah dengan tambahan beberapa elemen,
Begini ceritanya,
Sofia pagi ini menerima sebuah email dari pengirim yang tak jelas namanya. Subjek email tak tertulis apa-apa. Sementara isi surat tersebut hanyalah sebuah baris panjang berisi huruf-huruf yang tampak tak beraturan.
TFSPBFBBNCNXXFPJRTEOWSHUJHEBLJOPQFBAKPIQYNQOZHHFOTDETXHYHBEGYYN
Ia tak menghirakan email ini, hingga akhirnya ia terima kembali surat yang kedua. Surat kedua sama seperti pertama, pengirim tak jelas, tanpa subjek dan berisi sebuah angka-angka dalam 1 baris panjang.
0 123 8132 34 5 9144 33 77 1098 15 72 844 81 76 10 46 771 28 57
Angka-angka yang kemudian ia lupakan untuk waktu yang cukup lama.
Selang seminggu kemudian, ia menerima kembali sebuah email yang sama seperti pada dua email sebelumnya.
Namun ada yang berbeda pada isi email kali ini. Tak ada lagi baris-baris angka maupun huruf. Hanya ada tiga buah gambar sahaja.
Gambar pertama adalah beberapa ekor kelinci dengan warna yang berbeda. Jumlahnya tak bisa ia prediksi.
Gambar kedua adalah sebuah cangkang kerang berwarna coklat keemasan
Gambar ketiga adalah setangkai bunga matahari yang fokus terlihat bagian inti bunga dan kelopaknya saja.
Sofia pun mulai cemas. Si pengirim email ini pasti memiliki pesan khusus untuknya. Sofia pun bergegas membuka website yang sudah lama tak ia kunjungi, dan kemudian menulis cerita yang ia alami pada thread ini guna meminta bantuan. Mungkin saja ada kk-kk di sini yang mampu memberikan jawaban dari maksud 3 rangkai surat tersebut.
Mari kita bermain kode mudah dengan tambahan beberapa elemen,
Begini ceritanya,
Sofia pagi ini menerima sebuah email dari pengirim yang tak jelas namanya. Subjek email tak tertulis apa-apa. Sementara isi surat tersebut hanyalah sebuah baris panjang berisi huruf-huruf yang tampak tak beraturan.
TFSPBFBBNCNXXFPJRTEOWSHUJHEBLJOPQFBAKPIQYNQOZHHFOTDETXHYHBEGYYN
Ia tak menghirakan email ini, hingga akhirnya ia terima kembali surat yang kedua. Surat kedua sama seperti pertama, pengirim tak jelas, tanpa subjek dan berisi sebuah angka-angka dalam 1 baris panjang.
0 123 8132 34 5 9144 33 77 1098 15 72 844 81 76 10 46 771 28 57
Angka-angka yang kemudian ia lupakan untuk waktu yang cukup lama.
Selang seminggu kemudian, ia menerima kembali sebuah email yang sama seperti pada dua email sebelumnya.
Namun ada yang berbeda pada isi email kali ini. Tak ada lagi baris-baris angka maupun huruf. Hanya ada tiga buah gambar sahaja.
Gambar pertama adalah beberapa ekor kelinci dengan warna yang berbeda. Jumlahnya tak bisa ia prediksi.
Gambar kedua adalah sebuah cangkang kerang berwarna coklat keemasan
Gambar ketiga adalah setangkai bunga matahari yang fokus terlihat bagian inti bunga dan kelopaknya saja.
Sofia pun mulai cemas. Si pengirim email ini pasti memiliki pesan khusus untuknya. Sofia pun bergegas membuka website yang sudah lama tak ia kunjungi, dan kemudian menulis cerita yang ia alami pada thread ini guna meminta bantuan. Mungkin saja ada kk-kk di sini yang mampu memberikan jawaban dari maksud 3 rangkai surat tersebut.
0
2K
18
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan