- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Inilah Makanan Penyebab Kembung Perut Ente


TS
Andloid
Inilah Makanan Penyebab Kembung Perut Ente

Memiliki perut kembung memang tidak mengenakkan. Mau makan yang kita inginkan rasanya tidak bisa karena perut sudah berasa penuh terlebih dahulu.
Namun yang membuat perut kembung itu tidak lain tidak bukan karena makanan yang kita konsumsi sehari-hari. Jadi sebaiknya mengenali dulu apa saja makanan yang bisa membuat perut menjadi kembung.
Gula
Dokter merekomendasikan agar tidak menggunakann gula dalam setiap makanan atau minuman yang akan kita konsumsi. Karena gula dianggap menjadi makanan bagi jamur dan bakteri yang menyebabkan kembung.
Gula merusak mukosa usu dan ini menyebabkan peradangan karena bakteri, mereka kemudian menembus dinding usus dan menyebabkan kembung.
Roti
Roti memiliki efek yang sama, sebaiknya pilih roti yang bebas gluten, mengandung biji atau kacang-kacangan. Bahan kimia roti juga dapat menyebabkan reaksi alergi yang menyebabkan kembung.
Bir
Minuman ini banyak mengandung ragi. Proses fermentasu yang juga mempengaruhi penipisan selaput lendir dan menyebabkan kembung.
Antibiotik
Ini merupakan bentuk khusus dari jamur. Mikroflora usus mampu menahan maksimal dua antiobiotik. Jika perawatan lebih lama maka akan menganggu fungsi normal dari sistem kekebalan tubuh dan meningkatkan kandidiasis.
Soda
Ini mengandung gula dan karbondioksida. Ketika berada di saluran pencernaan, komponen soda meningkatkan keseimbangan asam, gas dan mendorong pertumbuhan jamur.
[URL="http://gayahidup.inilah..com/read/detail/1944834/inilah-makanan-penyebab-kembung-perut-anda"][size="2"]source[/size][/URL]


Diubah oleh Andloid 08-01-2013 09:42
0
1K
11


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan