- Beranda
- Komunitas
- Tech
- Hardware Computer
[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah


TS
Laatanza
[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah
Quote:


Quote:
di sini saya akan membahas mengenai motherboard dengan tampilan badak (baca: garang) dari Asus, yaitu Asus Sabertooth 990FX
banyak orang yang memilih AMD dibanding Intel dengan alasan :
1.) dengan harga yang lebih murah kita bisa mengoverclocknya dengan mudah
2.) fanboy based opinion :P (jangan dibahas jauh-jauh yak, jadi flame ntar)
Sabertooth 990FX ini dirilis sudah cukup lama (sekitar akhir Mei 2011) dan sekarang sudah ada R2.0-nya (btw, yang akan saya review di sini adalah yang revisi awal)
btw, kita bahas dari tampilan dan fitur dari sisi hardware dulu
banyak orang yang memilih AMD dibanding Intel dengan alasan :
1.) dengan harga yang lebih murah kita bisa mengoverclocknya dengan mudah
2.) fanboy based opinion :P (jangan dibahas jauh-jauh yak, jadi flame ntar)
Sabertooth 990FX ini dirilis sudah cukup lama (sekitar akhir Mei 2011) dan sekarang sudah ada R2.0-nya (btw, yang akan saya review di sini adalah yang revisi awal)
btw, kita bahas dari tampilan dan fitur dari sisi hardware dulu
Quote:
Packaging :
Spoiler for box depan:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/DSC00038_zps121eb42c.jpg)
dari sisi box, terlihat super keren dengan klaim garansi yang sangat panjang bagi seekor mobo :P (5 tahun! apa ga tumpeh-tumpeh tuh

Spoiler for label tipe, serial number, dan fitur:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/DSC00039_zpsea12ff11.jpg)
fiturnya macem-macem gan! sampe pegel bacanya

Spoiler for mobo dalam antistatic bag:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/DSC00040_zps328b6ad9.jpg)
Spoiler for kelengkapan:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/DSC00042_zpsfa25acf4.jpg)
lengkap gaaaan, dari driver, backpanel I/O shield, user manual book (oke yang barusan wajar ada di setiap mobo

Quote:
Fisik Mobo :
Spoiler for tampak atas:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/DSC00045_zpsd4e13095.jpg)
kereeeen

namun ketiadaan onboard power, reset, dan reset CMOS merupakan kerugian bagi overclocker yang biasa menggunakan benchtable
Spoiler for merk dan tipe:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/DSC00046_zpse4a4aaca.jpg)
Spoiler for socket dan powerphase:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/DSC00047_zps73e01df5.jpg)
socket AM3+ dengan retention khasnya dan powerphase berjajar 8+2 gaaan!! tumpeh-tumpeh ga tuh powerphase

Spoiler for port SATA:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/DSC00048_zps87c8728a.jpg)
6 port SATA 6Gbps disediakan dari SB950 (coklat) dan 2 port SATA 3Gbps disediakan oleh chip JMicron (hitam)
Spoiler for backpanel I/O:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/DSC00051_zpsce72975f.jpg)
USB yang melimpah, port eSATA (controller JMicron), dan 7.1 channel audio (controller ViA) juga merupakan sisi positif dari mobo ini
Quote:
UEFI Interface
Spoiler for EZ Mode:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/130102074531_zps25bd2f18.png)
tampilan UEFI standar termudah, yang memudahkan pengguna awam
Spoiler for Advanced Mode:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/130102074548_zps3820608e.png)
tampilan UEFI yang lebih rumit, namun memiliki pilihan yang lebih luas
Spoiler for menu overclock dalam BIOS:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/130102074556_zps674f62a4.png)
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/130102074605_zps202689f4.png)
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/130102074615_zps288f7a5e.png)
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/130102074624_zpsd3606214.png)
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/130102074634_zps494b8c98.png)
Spoiler for menu umum BIOS:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/130102074639_zps147bcf1d.png)
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/130102074720_zps8cf09a1a.png)
Quote:
Overclocking Software
Spoiler for Asus AI Suite:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/AISuiteII_zps924e7ded.jpg)
bagi yang biasa overclock mainboard Asus pasti udah biasa liat hal ini, yaitu Asus TurboV Evo
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/AISuiteIISensorRecorder_zps3c97a9f8.jpg)
sensor voltase dan suhu
Quote:
Overclocking Result
untuk BIOS digunakan BIOS terbaru 1604
Spoiler for penampakan hardware ketika dipasang:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/img.hwbot.org/u44104/image_id_888300.jpeg)
ane menggunakan FX-8320 dengan Corsair H100 (untuk tes memory dan prosesor), Team Elite 1333 MHz (untuk tes memory), dan MSI GTX660Ti TwinFrozr III PE
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/img.hwbot.org/u44104/image_id_890399.jpeg)
konfigurasi Athlon II X2 240 dengan stock HSF (untuk tes FSB), GSkill TridentX 2400 MHz, MSI Radeon HD7770 PE
Spoiler for CPU dan memory overclock:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/i407.photobucket.com/albums/pp158/Wonkk/wprime-3_zps91b89fc3.jpg)
hasil overclock yang cukup mengejutkan, mobo ini mampu menjalankan memory di clock 2428 MHz! namun ane harus menggunakan divider DDR3-2133 karena pada DDR3-2400 memiliki bug yang membuat mobo ini tidak bisa restart maupun reset, dan mengharuskan ane mematikan via saklar PSU
untuk overclocking pada CPU, pada vcore di atas 1.485 menggunakan FX-8320 (8 core aktif) akan menyebabkan mobo mati sendiri dalam selang waktu beberapa saat (walaupun proteksi dari BIOS telah dimatikan dan suhu CPU di bawah 65 derajat celcius), kemungkinan besar ini adalah sistem proteksi dari VRM mobo
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/img.hwbot.org/u44104/image_id_888791.png)
Physics Test 3DMark 2011 mendapatkan 8400+ poin
Spoiler for overclocking FSB alias Base Clock alias HTRef:
![[MOTHERBOARD] Asus Sabertooth 990FX, garang dengan fitur melimpah](https://dl.kaskus.id/hwbot.org/image/890400.jpg)
sungguh hasil yang mengesankan, kemungkinan besar limit 342 MHz ini dari prosesor ane dan mobo ini dimungkinkan masih bisa naik lagi
Quote:
dengan ini ane menarik beberapa kesimpulan :
1.) mobo ini adalah mobo yang lebih cocok bagi penggunaan harian, dengan ketiadaan onboard buttonnya mobo ini lebih cocok dipasang di dalam casing
2.) mobo ini memiliki kemampuan yang tinggi, namun sistem proteksi yang terlalu ketat membatasi kemampuannya
1.) mobo ini adalah mobo yang lebih cocok bagi penggunaan harian, dengan ketiadaan onboard buttonnya mobo ini lebih cocok dipasang di dalam casing
2.) mobo ini memiliki kemampuan yang tinggi, namun sistem proteksi yang terlalu ketat membatasi kemampuannya
demikian review ane, sampai jumpa di review Laatanza Slowmotion selanjutnya

0
1.3K
Kutip
1
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan