- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Pantai - pantai di Indonesia...semua provinsi gannn!!!


TS
Nickolasmanahim
Pantai - pantai di Indonesia...semua provinsi gannn!!!


Quote:
Indonesia...negara paling indah di dunia, negara yg dianugerahi kekayaan alam berlimpah ruah juga budaya2 yg khas & unik. Dari banyaknya kekayaan alam Indonesia ini, ane cuman ambil sebagian kecilnya aja.
Pantai...iya, bagian paling seksi dari suatu daerah, hanya bisa dikalahkan oleh kecantikan dan keayuan wanita Indonesia gan!
Dan gilanya, setiap provinsi di Indonesia memiliki pantai semua. Bayangin gan...SETIAP PROVINSI!!! Ane mau share pantai2 itu, tapi ga bisa ane jabarin semuanya kecuali postingan kaskus unlimited karakter
Pantai...iya, bagian paling seksi dari suatu daerah, hanya bisa dikalahkan oleh kecantikan dan keayuan wanita Indonesia gan!
Dan gilanya, setiap provinsi di Indonesia memiliki pantai semua. Bayangin gan...SETIAP PROVINSI!!! Ane mau share pantai2 itu, tapi ga bisa ane jabarin semuanya kecuali postingan kaskus unlimited karakter
PERHATIAN!
Nah foto2nya kurang asik nih gan, karna dari google, kalo ada foto2 dari agan2 yg ada di pantai (kasih detil tempatnya ya) post aja fotonya nanti ane pajang di pekiwan, biar semua foto real dari kaskuser dan judul akan ane ganti jadi “KASKUSER DI PANTAI-PANTAI INDONESIA” jadi keren kan gan hehehe kita sama2 bikin trit…tapi mungkin ga semua foto ane post, soalnya kmungkinan ada kesamaan tempat...MARI NARSIS BERSAMA2...THANK YOU AGAN2!!!
Nah foto2nya kurang asik nih gan, karna dari google, kalo ada foto2 dari agan2 yg ada di pantai (kasih detil tempatnya ya) post aja fotonya nanti ane pajang di pekiwan, biar semua foto real dari kaskuser dan judul akan ane ganti jadi “KASKUSER DI PANTAI-PANTAI INDONESIA” jadi keren kan gan hehehe kita sama2 bikin trit…tapi mungkin ga semua foto ane post, soalnya kmungkinan ada kesamaan tempat...MARI NARSIS BERSAMA2...THANK YOU AGAN2!!!
Quote:
1. Aceh : Banda Aceh

Banyak berada yg terletak di Pulau Weh, seperti Pantai Lampuuk Aceh Besar, Gapang Beach Sabang dan Pantai Iboih Sabang yg berlokasi di Pulau Rubiah, Batee Dua Gapang, Batee Meuroron, Arus Balee, Seulakos Drift, Batee Tokong, Shark Plateau, Pantee Ideu, Batee Gla, Pantee Aneuk Seuke, Pantee Peunateung, Lhong Angen, Pantee Gua, Limbo Gapang, Batee Meuduro.
http://acehprov.go.id/5;Pariwisata
2. Bali : Denpasar


Ane di Candidasa
Wah, kalo ini banyak banget pantainya gan. Ane kasih antara lain aja yaaa : Kuta, Legian, Canggu, Double Six , Jimbaran , Uluwatu, Balangan, Blue point, Padang Bai, Suluban, Dreamland, Nusa Dua, Geger, Sanur, Padang Galak, Tanjung Benoa, Pantai Lebih, Candi Dasa, Amed, Tulamben, Lovina, Medewi, Delod Brawah Pantai Labuan Sait.
http://infoseputarbali.blogspot.com/...al-dibali.html
3. Banten : Serang

Paling terkenal adalah Sawarna gan. Beberapa pantai lain pantai bayah, pantai badegur.dan pantai binuangen. Berhubung di website pemerintah “Data belum tersedia” ane cuman dapet itu dah.
http://evoucher.co.id/blog/2012/02/p...terpendam.html
4. Bengkulu : Bengkulu

Bengkulu memiliki keindahan wisata bahari yg tidak bisa dilewatkan. Pasir putih sepanjang 7 km & air laut yg jernih jadi andalan Pantai Panjang. Terletak 1,5 km dari barat Bengkulu, pantai ini telah terkenal sebagai objek wisata paling diminati di Bengkulu.
[url]http://travel.detik..com/read/2012/03/13/173617/1866255/1025/7-km-keindahan-pantai-panjang-di-bengkulu[/url]
5. Gorontalo : Gorontalo

Pantai Sumalata, Pantai Tolinggula, Pantai Lahilote, Pantai Olele, pulau Bitila, pantai Taula'a, dan Pantai Botutonu'o. Pantai di Gorontalo termasuk banyak karna memang kota ini berada di bibir pantai.
[url]http://dotgorontalo.blogdetik..com/category/pariwisata/bahari/[/url]
6. Jakarta : Jakarta


Ane di Pulau Pari dan Pulau Pramuka
Pantai di Jakarta, yg paling terkenal pasti Ancol gan, tapi yg bagus ada di Kepulauan Seribu. Pantainya sebanyak pulaunya, pulau2 besar di Kepulauan Seribu antara lain Pulau Pramuka, Pulau Tidung, Pulau Harapan dan Pulau Pari. Ada beberapa pulau juga yg sudah jadi milik pribadi.
http://www.portaljakarta.info/5-loka...is-di-jakarta/
7. Jambi : Jambi

Pulau Berhala yg paling terkenal, memiliki panaroma pantai pasir putih & batuan vulkanik yang sangat indah dengan lokasi yg dekat dengan daerah penyangga Taman Nasional Berbak.
http://www.jambiprov.go.id/?id=pulau...show=direktori
8. Jawa Barat : Bandung


Ane di Pulau Peucang, Ujung Kulon
Kalo pantai di jawa barat ini kebanyakan ada di bagian selatannya gan, yg terkenal antara lain pangandaran, pelabuhan ratu sama ujung genteng. Kaya pantai apra, batu hiu, batu karas, cibangban, cijayana, citepus, sampe karang hawu gan. Masih banyak lg sih, silahkan di cek ke sumber.
http://www.disparbud.jabarprov.go.id...Detail&catid=1
9. Jawa Tengah : Semarang

Ini pun termasuk banyak gan, yg paling terkenal adalah Karimun Jawa. Yang lain ada Pantai PurwaHamba, Pantai Alam Indah, Pantai Widuri, Pantai Tirta Samudra atau yg dikenal dengan sebutan Pantai Bandengan, Pantai Kartini dan pantai ayah.
http://waroengwisata80.blogspot.com/...wa-tengah.html
10. Jawa Timur : Surabaya

Ini juga punya banyak pantai-pantai yang bagus. Mungkin yg terkenal adalah pantai di Pulau Sempu, Pantai Watu Ulo, Pantai pasir putih situbondo, Pantai Papuma dan banyak juga di daerah banyuwangi seperti Pantai Plengkung dan Alas Purwo.
http://www.jatimprov.go.id/site/peta...ta-jawa-timur/
11. Kalimantan Barat : Pontianak

Pantai-pantai di KalBar antara lain Pantai Batu Payung, Pantai Kijing, Pantai teluk mak jantu, Pantai Tanjung Batu, Pantai Pasir Panjang, Pantai Samudra Indah, Pantai Gosong, Pantai Kura-kura, Pantai Tanjung Batu Pemangkat, dan Pantai Jawai
http://www.pantai.org/kalimantan/men...limantan-barat
12. Kalimantan Selatan : Banjarmasin

Kalo di Kalsel ada Pantai Batakan, Pantai Swarangan, Pantai Batu Lima, dan Pantai Tanjung Dewa.
http://www.urangbanua.com/obyek-wisa...n-selatan.html
13. Kalimantan Tengah : Palangka Raya

Banyak pantainya yg berada di kabupaten Sukamara dan cukup jauh dari ibukotanya. Antara lain Pantai Sabaru, Pantai Kubu, Pantai Takisung, dan yg paling terkenal adalah Pantai Ujung Pandaran.
http://tina-tinu-wisata.blogspot.com...an-tengah.html
14. Kalimantan Timur : Balikpapan

Kabupaten Berau memiliki potensi wisata yang dikembangkan di wilayah Pulau Derawan dan Pulau Sangalaki dengan taman lautnya yang indah. Pulau2 lainnya yang masuk dalam wilayah Kabupaten Berau adalah Pulau Menumbar, Pulau Kakaban, Pulau Semana, Pulau Sambit, Pulau Bakungan, Pulau Inaka dan Pulau Maratua .
http://www.kaltimprov.go.id/kaltim.p...=potensi&id=22
15. Kalimantan Utara : Tanjung Selor

Nah ini adalah provinsi termuda di Indonesia, sebagian wilayah Kalimantan Timur berubah menjadi Kalimantan Utara, seperti Tarakan. Dan disini ada pantai bagus juga gan yaitu Pantai Tanah Kuning dan Taman Laut Karang Tigan.
http://mkaruk.com/kalimantan-timur/1...paten-bulungan
Spoiler for :


Banyak berada yg terletak di Pulau Weh, seperti Pantai Lampuuk Aceh Besar, Gapang Beach Sabang dan Pantai Iboih Sabang yg berlokasi di Pulau Rubiah, Batee Dua Gapang, Batee Meuroron, Arus Balee, Seulakos Drift, Batee Tokong, Shark Plateau, Pantee Ideu, Batee Gla, Pantee Aneuk Seuke, Pantee Peunateung, Lhong Angen, Pantee Gua, Limbo Gapang, Batee Meuduro.
http://acehprov.go.id/5;Pariwisata
2. Bali : Denpasar
Spoiler for :

Ane di Candidasa
Wah, kalo ini banyak banget pantainya gan. Ane kasih antara lain aja yaaa : Kuta, Legian, Canggu, Double Six , Jimbaran , Uluwatu, Balangan, Blue point, Padang Bai, Suluban, Dreamland, Nusa Dua, Geger, Sanur, Padang Galak, Tanjung Benoa, Pantai Lebih, Candi Dasa, Amed, Tulamben, Lovina, Medewi, Delod Brawah Pantai Labuan Sait.
http://infoseputarbali.blogspot.com/...al-dibali.html
3. Banten : Serang
Spoiler for :

Paling terkenal adalah Sawarna gan. Beberapa pantai lain pantai bayah, pantai badegur.dan pantai binuangen. Berhubung di website pemerintah “Data belum tersedia” ane cuman dapet itu dah.
http://evoucher.co.id/blog/2012/02/p...terpendam.html
4. Bengkulu : Bengkulu
Spoiler for :


Bengkulu memiliki keindahan wisata bahari yg tidak bisa dilewatkan. Pasir putih sepanjang 7 km & air laut yg jernih jadi andalan Pantai Panjang. Terletak 1,5 km dari barat Bengkulu, pantai ini telah terkenal sebagai objek wisata paling diminati di Bengkulu.
[url]http://travel.detik..com/read/2012/03/13/173617/1866255/1025/7-km-keindahan-pantai-panjang-di-bengkulu[/url]
5. Gorontalo : Gorontalo
Spoiler for :


Pantai Sumalata, Pantai Tolinggula, Pantai Lahilote, Pantai Olele, pulau Bitila, pantai Taula'a, dan Pantai Botutonu'o. Pantai di Gorontalo termasuk banyak karna memang kota ini berada di bibir pantai.
[url]http://dotgorontalo.blogdetik..com/category/pariwisata/bahari/[/url]
6. Jakarta : Jakarta
Spoiler for :
Ane di Pulau Pari dan Pulau Pramuka
Pantai di Jakarta, yg paling terkenal pasti Ancol gan, tapi yg bagus ada di Kepulauan Seribu. Pantainya sebanyak pulaunya, pulau2 besar di Kepulauan Seribu antara lain Pulau Pramuka, Pulau Tidung, Pulau Harapan dan Pulau Pari. Ada beberapa pulau juga yg sudah jadi milik pribadi.
http://www.portaljakarta.info/5-loka...is-di-jakarta/
7. Jambi : Jambi
Spoiler for :


Pulau Berhala yg paling terkenal, memiliki panaroma pantai pasir putih & batuan vulkanik yang sangat indah dengan lokasi yg dekat dengan daerah penyangga Taman Nasional Berbak.
http://www.jambiprov.go.id/?id=pulau...show=direktori
8. Jawa Barat : Bandung
Spoiler for :


Ane di Pulau Peucang, Ujung Kulon
Kalo pantai di jawa barat ini kebanyakan ada di bagian selatannya gan, yg terkenal antara lain pangandaran, pelabuhan ratu sama ujung genteng. Kaya pantai apra, batu hiu, batu karas, cibangban, cijayana, citepus, sampe karang hawu gan. Masih banyak lg sih, silahkan di cek ke sumber.
http://www.disparbud.jabarprov.go.id...Detail&catid=1
9. Jawa Tengah : Semarang
Spoiler for :


Ini pun termasuk banyak gan, yg paling terkenal adalah Karimun Jawa. Yang lain ada Pantai PurwaHamba, Pantai Alam Indah, Pantai Widuri, Pantai Tirta Samudra atau yg dikenal dengan sebutan Pantai Bandengan, Pantai Kartini dan pantai ayah.
http://waroengwisata80.blogspot.com/...wa-tengah.html
10. Jawa Timur : Surabaya
Spoiler for :

Ini juga punya banyak pantai-pantai yang bagus. Mungkin yg terkenal adalah pantai di Pulau Sempu, Pantai Watu Ulo, Pantai pasir putih situbondo, Pantai Papuma dan banyak juga di daerah banyuwangi seperti Pantai Plengkung dan Alas Purwo.
http://www.jatimprov.go.id/site/peta...ta-jawa-timur/
11. Kalimantan Barat : Pontianak
Spoiler for :


Pantai-pantai di KalBar antara lain Pantai Batu Payung, Pantai Kijing, Pantai teluk mak jantu, Pantai Tanjung Batu, Pantai Pasir Panjang, Pantai Samudra Indah, Pantai Gosong, Pantai Kura-kura, Pantai Tanjung Batu Pemangkat, dan Pantai Jawai
http://www.pantai.org/kalimantan/men...limantan-barat
12. Kalimantan Selatan : Banjarmasin
Spoiler for :


Kalo di Kalsel ada Pantai Batakan, Pantai Swarangan, Pantai Batu Lima, dan Pantai Tanjung Dewa.
http://www.urangbanua.com/obyek-wisa...n-selatan.html
13. Kalimantan Tengah : Palangka Raya
Spoiler for :


Banyak pantainya yg berada di kabupaten Sukamara dan cukup jauh dari ibukotanya. Antara lain Pantai Sabaru, Pantai Kubu, Pantai Takisung, dan yg paling terkenal adalah Pantai Ujung Pandaran.
http://tina-tinu-wisata.blogspot.com...an-tengah.html
14. Kalimantan Timur : Balikpapan
Spoiler for :


Kabupaten Berau memiliki potensi wisata yang dikembangkan di wilayah Pulau Derawan dan Pulau Sangalaki dengan taman lautnya yang indah. Pulau2 lainnya yang masuk dalam wilayah Kabupaten Berau adalah Pulau Menumbar, Pulau Kakaban, Pulau Semana, Pulau Sambit, Pulau Bakungan, Pulau Inaka dan Pulau Maratua .
http://www.kaltimprov.go.id/kaltim.p...=potensi&id=22
15. Kalimantan Utara : Tanjung Selor
Spoiler for :


Nah ini adalah provinsi termuda di Indonesia, sebagian wilayah Kalimantan Timur berubah menjadi Kalimantan Utara, seperti Tarakan. Dan disini ada pantai bagus juga gan yaitu Pantai Tanah Kuning dan Taman Laut Karang Tigan.
http://mkaruk.com/kalimantan-timur/1...paten-bulungan
-BERSAMBUNG KEBAWAH-
0
35.2K
Kutip
95
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan