- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
mengenal seni ukir jepara


TS
1922.
mengenal seni ukir jepara
welcome
Quote:
mohon maap jika ada salah trit pertama ane
Spoiler for ukiran:

Quote:

Ukiran adalah kerajinan utama dari kota Jepara.Yang dimaksud disini adalah ukiran yang berasal dari kayu yang bisa berasal dari kayu jati,mahoni,sengon dan lain-lain.Di kota Jepara hampir di seluruh kecamatan mempunyai mebel dan ukir kayu sesuai dengan keahliannya sendiri-sendiri.Hasil dari kerajinan ukir jeparabisa bermacam-macam bentuk mulai dari motif patung,motif daun,relief dan lain-lain.
Ukiran dari kayu di jepara ini untuk produksinya ada tempat-tempat yang lekat dengan para ahli pahat ukir jepara sebagai centre of production yaitu di Desa Mulyoharjo untuk pusat kerjinan ukir dan patung Jepara.Sedangkan untuk Kerjinan ukir berbentuk Relief terletak di desa Senenan dekat Rumah sakit Kartini Senenan.Menurut sejarah mengapa masyarakat Jepara mempunyai keahlian di pahat ukir kayu adalah konon pada jaman dulu kala ada seorang seniman hebat yang bernama Ki Sungging Adi Luwih.Dia tinggal di kerajaan.Kepiawaian Ki Sungging ini terkenal dan sang raja pun akhirnya mengetahuinya.Singkat cerita raja bermaksud memesan gambar untuk permaisurinya kepada Ki Sungging.Ki Sungging bisa menyelaikan gambarnya dengan baik namun pada saat Ki Sungging hendak menambahkan cat hitam pada rambutnya,ada cat yang tercecer di gambar permaisuri tersebut bagian paha sehingga nampak seperti tahilalat.Kemudian diserahkan kepada raja dan raja sangat kagum dengan hasil karyanya.Namun takdir berkata lain sang raja curiga kepada Ki Sungging bahwa mungkin Ki Sungging pernah melihat permaisuri telanjang karena melihat gambar tahilalat pada pahanya.Akhirnya raja menghukum Ki sungging dengan membawa alat pahat disuruh membuat patung permaisuri di udara dengan naik layang-layang.
Ukiran patung permaisuri sudah setengah selesai tapi sialnya datng angin kencang dan patung jatuh dan terbawa sampai Bali.Itulah sebabnya mengapa masyarakat Bali juga terkenal sebagai ahli membuat patung.Dan untuk alat pahat yang dipakai oleh ki Sungging jatuh di belakang gunung dan ditempat jatuhnya pahat inilah yang sekarang diakui sebagai Jepara tempat berkembangnya ukiran
Spoiler for motif & peluang usaha:
BENTUK DAN MOTIF UKIRAN JEPARA
Ukiran Jepara mempunyai ciri khas yang menunjukkan bahwa ukiran itu asli dari Jepara atau tidak.Salah satu ciri khas yang terkandung didalamnya adalah bentuk corak dan motif.Untuk motif sendiri bisa kita lihat dari : Daun Trubusan yang terdiri dari dua macam yaitu dilihat dari yang keluar daritangkai relung dan yang keluar dari cabang atau ruasnya.
Ukiran asli Jepara juga terlihat dari motif Jumbai atau ujung relung dimana daunnya seperti kipas yang sedang terbuka yang pada ujung daun tersebut meruncing.Dan juga ada buah tiga atau empat biji keluar dari pangkal daun.Selain itu,tangkai relungnya memutar dengan gaya memenjang dan menjalar membentuk cabang-cabang kecil yang mengisi ruang atau memperindah.
Ciri-ciri Khas diatas sudah cukup mewakili sebagai identitas ukiran Jepara.Bentuk motif ukiran tersebut ada juga yang oleh para ahli pahat disisipkan di berbagai alat rumah tangga seperti contoh di kursi atau meja yang diberikan ukiran khas Jepara,juga yang lain misal figura foto yang diberi khas Jepara dengan ukiran.
PELUANG USAHA UKIRAN
Ukiran Jepara terkenal mulai dari dalam kota,dalam negeri sampai di liaur negeri juga.Hal ini tentu memberi kemudahan untuk pengenalan produk dan ada keuntungan titik awal karena sudah mulai dikenal oleh kalangan luas.Kalu di dalam kota sendiri pusat penjualan terletak di desa Ngabul,Tahunan sedangkan untuk di luar negeri dengan adanya ASEAN CHINA FREE TRADE AREA ( ACFTA ) bisa menjadi peluang perdagangan strategis ukiran Jepara.
Ukiran Jepara bisa lebih banyak dikenal di mata dunia dan kita juga bisa mengembangkan usaha ukiran melalui peluang diatas.Tapi perlu diingat juga bahwa bisa juga menjadi tantangan untuk kita karena ada berlakunya kemitraaan dagang strategis melalui TRADE RELATED INTELLECTUAL PROPERTY RIGHTS ( TRIPP ) karena dengan adanya pasar bebas dan hukum dagang international,teknologi tradisional karaya Jepara seperti ukiran perlu dilindungi hak patennya.
Hak paten sangat diperlukan untuk membantu proses perdagangan ukiran Jepara.Jika kita sudah memiliki hak paten tersebut padahal disisi lain ukiran di jepara sudah dikenal oleh kalangan luas,maka proses penentuan harga dan pemasarannya pun akan mudah.Dan dari waktu ke waktu para pemesan atau pembeli akan tahu bahwasanya kalu pedagang dari Jepara sudah pasti membawa khas produknya yaitu ukiran.
Ukiran Jepara mempunyai ciri khas yang menunjukkan bahwa ukiran itu asli dari Jepara atau tidak.Salah satu ciri khas yang terkandung didalamnya adalah bentuk corak dan motif.Untuk motif sendiri bisa kita lihat dari : Daun Trubusan yang terdiri dari dua macam yaitu dilihat dari yang keluar daritangkai relung dan yang keluar dari cabang atau ruasnya.
Ukiran asli Jepara juga terlihat dari motif Jumbai atau ujung relung dimana daunnya seperti kipas yang sedang terbuka yang pada ujung daun tersebut meruncing.Dan juga ada buah tiga atau empat biji keluar dari pangkal daun.Selain itu,tangkai relungnya memutar dengan gaya memenjang dan menjalar membentuk cabang-cabang kecil yang mengisi ruang atau memperindah.
Ciri-ciri Khas diatas sudah cukup mewakili sebagai identitas ukiran Jepara.Bentuk motif ukiran tersebut ada juga yang oleh para ahli pahat disisipkan di berbagai alat rumah tangga seperti contoh di kursi atau meja yang diberikan ukiran khas Jepara,juga yang lain misal figura foto yang diberi khas Jepara dengan ukiran.
PELUANG USAHA UKIRAN
Ukiran Jepara terkenal mulai dari dalam kota,dalam negeri sampai di liaur negeri juga.Hal ini tentu memberi kemudahan untuk pengenalan produk dan ada keuntungan titik awal karena sudah mulai dikenal oleh kalangan luas.Kalu di dalam kota sendiri pusat penjualan terletak di desa Ngabul,Tahunan sedangkan untuk di luar negeri dengan adanya ASEAN CHINA FREE TRADE AREA ( ACFTA ) bisa menjadi peluang perdagangan strategis ukiran Jepara.
Ukiran Jepara bisa lebih banyak dikenal di mata dunia dan kita juga bisa mengembangkan usaha ukiran melalui peluang diatas.Tapi perlu diingat juga bahwa bisa juga menjadi tantangan untuk kita karena ada berlakunya kemitraaan dagang strategis melalui TRADE RELATED INTELLECTUAL PROPERTY RIGHTS ( TRIPP ) karena dengan adanya pasar bebas dan hukum dagang international,teknologi tradisional karaya Jepara seperti ukiran perlu dilindungi hak patennya.
Hak paten sangat diperlukan untuk membantu proses perdagangan ukiran Jepara.Jika kita sudah memiliki hak paten tersebut padahal disisi lain ukiran di jepara sudah dikenal oleh kalangan luas,maka proses penentuan harga dan pemasarannya pun akan mudah.Dan dari waktu ke waktu para pemesan atau pembeli akan tahu bahwasanya kalu pedagang dari Jepara sudah pasti membawa khas produknya yaitu ukiran.
Spoiler for gambar:





Quote:
maaf jika newbie ada kesalahan dalam membuat trit
Quote:
berharap
jangan
ane ya gan
minta bantuan

jangan

minta bantuan

Quote:
Spoiler for sumber:
[URL="http://komunitasjepara.blogdetik..com/2012/02/14/ukiran-asli-jepara/"]susmber 1[/URL]
sumber2
sumber2
0
3K
Kutip
6
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan