Kaskus

News

kesepian311Avatar border
TS
kesepian311
Duet Maut Ilham-BJ Habibie Bangun Pesawat Regio Prop
Spoiler for Reff::


JAKARTA – Masih ingat dengan nama Bacharuddin Jusuf (BJ) Habibie, dia adalah mantan Menteri Riset dan Teknologi dan juga Presiden RI ke-3. Di kancah industri penerbangan nasional, manusia Indonesia paling jenius dan cerdas ini pada zaman pemerintah Orde Baru sukses membuat mata dunia terbelalak dengan mengangkasanya N-250 di langit Indonesia.

Kini, ditangan putra sulungnya, Ilham Akbar Habibie diharapkan industri dirgantara nasioanal mengepak lagi seperti masa jayanya pada 1995 silam. Ilham diharapkan mampu menjadi penerus dari cita-cita sang ayah, yang juga memiliki kesamaan, yakni penyuka teknologi pesawat terbang.

Di bawah komando Ilham Akbar Habibie, yang merupakan buah cinta dari Bacharuddin Jusuf Habibie dan Hasri Ainun, Grup Ilthabi Rekatama yang berdiri sejak tahun 1991 kian menunjukkan tajinya di pentas bisnis nasional.

Lalu, bagaimana sebenarnya hubungan keduanya di luar pekerjaan? Kepada Okezone, Ilham pun tampak malu-malu menceritakan kehidupan pribadinya dan hubungannya dengan sang ayah.

Di mata Ilham, BJ Habibie adalah sosok orang tua, guru dan rekan kerja yang mengasyikan, kebapakan, jenius, santun, berwibawa, tegas, ulet, pekerja keras dan juga humoris.

Sehingga, sulit baginya membandingkan dengan 210 juta lebih masyarakat Indonesia. “Termasuk saya, sulit ras
Diubah oleh kesepian311 28-12-2012 08:15
0
9K
73
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan