Quote:
Banjir yang mengepung kota Jakarta pada Sabtu (22/12/2012) sore hari tampaknya, membuat sebagian aktivitas warga Jakarta terhenti, bahkan arus lalulintas di jantung ibukota lumpuh total.
Namun, bebeda bagi wisatawan asing yang berada di Jalan Jaksa, Jakarta Pusat. Di saat warga sedang susah terkena banjir, malah wisatawan asing tersebut dengan menggunakan pakaian warna hitam melakukan surfing di Jalan Wahid Hasyim, Jakarta Pusat.
Aksi turis nyeleneh di kota Jokowi tersebut, terekam dan dipublish melalui situs jejaring sosial twitter.
Sementara itu dari pantauan, di jalan raya Surabaya, Cikini Jakarta Pusat kini sulit untuk dilewati, sebab kali diwilayah itu meluap hingga ke bibir jalan dan menggenangi akses jalan yang terkenal dengan barang-barang antiknya.(Tay)
sumber
KREATIFFFF!!!
ada yg nimpuk abu gosok.. thx aja deh..
