Kaskus

Story

devanya2Avatar border
TS
devanya2
Light Story / Light Novel By Vannya
Ghost Parade


Dahulu kala, terdapat sebuah legenda parade hantu, di mana semua hantu hantu melakukan perjalanan keliling kota, konon parade hantu di ciptakan semenjak terbentuknya, Yakuza hantu, mereka mengendalikan hantu hantu agar tidak berbuat jahat, di mana pemimpin ya di sebut Waka ( master/tuan/ketua).
selain itu juga mereka mengantarkan roh roh tersesat selama masih ada di dalam kekuasaan mereka. tapi legenda itu perlahan lenyap dengan perkembangan jaman.

malam itu setelah tahun baru masehi, di mana orang orang sudah ke lelahan habis merayakan tahun baru masehi, seorang anak berumur 10 tahun bernama vanny, sedang menatap jendela kamarnya, karena tahun baru kali ini ia tidak kemana mana, memang hawa malam ini sangat dingin, orang orang pun sudah terlelap dalam tidurnya, vanny melihat jam sudah menunjukan jam 12 malam. karena merasa kesepian vanny terus memandang ke jendela.

tiba tiba vanny mendengar sebuah tabuhan gendang dan yanyian serta music, terdengar begitu ramai, perlahan lahan suara itu semakin jelas, vanny berpikir mungkin ada parade baru, vanny mencoba membangunkan orang orang di rumah tapi tidak ada yang membuka matanya, mereka sangat lelap, vanny berlari ke pintu rumah dan membukanya. vanny melihat ke kiri dan kekanan jalan berdiri di depan pagar rumah.

tidak lama terlihat cahya lampu lampu lampion dari ke jauhan, vanny sangat senang sekali karena baru kali ini ada parade tengah malam berlampu lampion, dengan berbentuk bermacam macam. tidak lama terlihat makin jelas. tiba tiba vanny tidak dapat bergerak, badanya menjadi kaku dan membatu, tapi mata vanny dapat melihat dengan jelas, dan terlihat hantu hantu yang menyeramkan tiba tiba ada sesosok wanita berpakaian putih dengan rambut terurai di menutupi wajahnya, vanny makin ketakutan dan matanya mengeluarkan air mata. tiba tiba wanita yang berambut panjang menutupi wajahnya itu membuka rambut ya dan terlihat sangat cantik.

"wahhh dd jangan nangis yah, ini semua teman teman kaka mereka baik koq, kami sedang melakukan parade" ujar wanita itu

tiba tiba tubuh vanny yang kaku bisa di gerakan, tidak kaku lagi vanny berhenti menangis, dan vanny serta wanita itu berdiri di pinggir, tiba tiba kiri kanan vanny melihat berbagai jenis hantu serta siluman yang menonton mereka bersorak, bahkan banyak umbul, dan lampion yang mereka bawa. vanny melihat ke arah wanita yang berambut panjang tadi.

"nama kaka siapa ?" vanny bertanya
"biasa ya kaka di panggil Yuki Ona" yuki ona tersenyum
"heeeeeeeeee, kaka yuki ona putri salju" vanny kagum
"buat qm boleh deh hahaha" yuki ona memegang tangan vanny

barisan pertama pun mulai melewati, vanny, mereka tersenyum kepada vanny mereka menari sambil dengan memegang kipas di kiri dan tangan mereka, barisan yang sangat panjang. sorakan seperti kata "Yeah!!!, Huu!!!, Haii!!!" secara bergantian saat mereka menari, barisan kedua terlihat hantu dan siluman berjenis kelamin laki laki mungkin, mereka memainkan sebuah drum dengan gaya yang sangat unik, memutar mutarkan stik drum dan memukulnya, benar benar seperti parade drum tradisional jepang. teryata mereka sangat mencintai budaya negeri ini. barisan ke 3 itu di isi dengan pemain seruling, samisen (gitar kecapi), dan para penyanyi, wajah mereka terlihat sangat senang sekali. begitu juga vanny

"dd ikut kaka, kita ikutan parade" ujar yuki ona
"heeeeee boleh ?" vanny bertanya
"boleh dong" yuki ona menggandeng tangan vanny
"asik!!!!!!!!!!!!!!" vanny kegirangan

tiba tiba ada yang melambaikan tangan ke mereka, vanny dan yuki ona bergabung dengan berjalan di samping seorang laki laki tampan dengan mengenakan rubah berbulu emas di lehernya. kalo di dunia manusia di sebut dengan syall, mungkin hahahhaa.

tiba tiba tubuh vanny di angkat seorang simulan dan meletakan vanny di punnggunya, kini vanny bisa melihat dengan leluasa, vanny sangat senang dan gembira sekali karena duduk di punggung seorang siluman kappa. yuki ona pun tersenyum. mereka bergembira.

vanny melihat ke seorang laki laki di samping waka, vanny bertanya kepada kappa
"kaka kappa, itu siapa yang berdiri di samping waka?" vanny dengan polos
"itu tuan muda, anak dari master / waka" kappa dengan nada berat
"gitu yah. apa dia manusia seperti vanny ?" vanny bertanya dengan heran
"dia itu adalah manusia yang memiliki darah siluman" kapa tertawa
"wahhhhhhhh hebatttttttttt" ujar vanny

kappa dan yang lain mendengar percakapan vanny tertawa. vanny melihat penonton parade pun ikut dalam barisan. mungkin jika di hitung ribuan karena banyak sekali. vanny di berikan sebuah mainan kincir angin berwarna merah, sungguh menyenangkan sekali. ke esokan paginya vanny terbangun, dan ia sudah berada di tempat tidur. mungkin semua hanya mimpi ujar vanny dalam mimpi. saat bangun dari tempat tidurnya, vanny melihat ke arah meja belajar di kamarnya, sebuah kincir angin berwarna merah. dan vanny mengambilnya bergegas menghampiri orang tuanya di ruang tengah, vanny meneritakan kejadian tersebut kepada ke dua orang tuanya. malah mereka tertawa. dan tidak percaya. vanny pun ngambek dan pergi mandi.

saat perjalanan di seklah vanny selalu mengingat lagu yang di yanyikan. vanny pun menceritakan ke pada teman temannya tentang kejadiannya tapi semua pun tertawa, vanny pun cerita kepada gurunya tapi tanggapannya sama, vanny pun marah dan menyendiri saat waktu bermain, vanny naik ayunan. vanny sambil menyanyikan lagu yang ia dengar tadi malam, tiba tiba ada laki laki duduk di sampingnya, dan menyambung lagu yang vanny yanyikan. vanny pun terkejut dan melihat ke arah laki laki tersebut, teryata dia tuan muda, yang tadi malam ia lihat.

"vanny suatu saat kita akan bertemu lagi, dan aq minta jangan qm ceritakan ke orang orang lagi yah" ujar tuan muda tersebut
"nama kaka siapa ?" vanny bertanya dengan wajah serius dan lucu
"nama aq vannya, mirip nama kamu" vannya tersenyum
"iya aku janji, suatu saat kita akan ketemu bukan" vanny tersenyum

tiba tiba di depan gerang sekolah terlihat, kaka kappa, kaka Yuki Ona, dan yang lainya mereka pun pergi perlahan tubuh mereka tidak terlihat.

7 tahun kemudian setelah pertemuan itu kini vanny kelas 3 sma, vanny sudah tidak ingat lagi tentang kejadian 7 tahun yang lalu. saat pulang sekolah vanny duduk di taman sambil menikmati ice cream. hari pun sudah mau gelap. saat melewati sebuah lahan bekas kuburan, yang terkenal angker vanny merasa merinding. tiba tiba vanny melihat seorang laki laki dengan baju berwarna gelap. di area bekas pemakan tersebut, terlihat dia sedang berdoa. vanny merasa senang tapi tiba tiba laki laki itu lenyap vanny mempercepat jalannya karena ketakutan. tiba tiba vanny menabrak serang berbadan besar, mereka adalah preman yang di takuti di sekitar situ dan mereka juga menurut rumor tidak pernah takut dengan apapun walau musuh mereka adalah hantu.

saat itu vanny hendak di tampar dan muncul laki laki tersebut, dengan megenakan baju berwarna hitam, vanny pun menjauh dari mereka dan terjadi perkelahian laki laki misterius tersebut di keroyok. oleh kawanan preman tersebut. vanny berusaha memanggil polisi lewat telepon genggamnya, tiba tiba di luar dugaan...

bersambung...............

Lagu yang di yanyikan


karena di sarankan lagi pindah treath ke : http://kask.us/g1K83
tata604Avatar border
someshitnessAvatar border
someshitness dan tata604 memberi reputasi
2
4.3K
10
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan