- Beranda
- Komunitas
- News
- Melek Hukum
Mohon Petunjuk Hukum : Kasus Pelaporaan Penipuan, Penggelapan dan Penadah


TS
willyangkasa
Mohon Petunjuk Hukum : Kasus Pelaporaan Penipuan, Penggelapan dan Penadah
Bapak/Ibu dan Agan-agan yang mengerti masalah hukum, mohon petunjuk :
Kronologi :
PT = DISTRIBUTOR IT SEBUAH BRAND TERNAMA
A = STAF / PARTNER YANG BEKERJA DIDALAM PT
B = ORANG YANG MELAKUKAN TRANSAKSI LAPTOP DENGAN SI A, DENGAN SISTEM PEMBAYARAN GIRO 3 HARI, KARENA SI B CUSTOMER BARU, SI A MENGIZINKAN UNTUK BERTRANSAKSI DAN DENGAN JAMINAN A, SI B BOLEH MEMBAYAR DENGAN GIRO, KEMUDIAN SI A MELUNASI SEMUA BON FAKTUR DENGAN NILAI RATUSAN JUTA, BON PUTIH BUKTI PEMBELIAN DAN PELUNASAN DIBERIKAN SI A KEPADA SI B ( KARENA B MEMBERIKAN GIRO 3 HARI TADI )
TERNYATA GIRO SI B TIDAK CAIR / BATAL OLEH BANK KARENA TIDAK ADA UANG DI REKENING.
C = ORANG YANG MEMBELI LAPTOP DENGAN SI B, DENGAN HARGA DI BAWAH PASARAN,
C TIDAK TAHU KALO BARANG INI ADALAH BARANG BERMASALAH ANTARA SI B DENGAN SI A.
KRONOLOGI 2 :
SI A MENCARI LAPTOP YANG BERMASALAH, TERNYATA MENDAPATKAN SI C, MENJUAL LAPTOP BERMASALAH TADI YANG DI BELI DARI SI B.
SI A MEMBELI 1 UNIT DENGAN MENYAMAR SEBAGAI PEMBELI.
SI A MELAKUKAN PELAPORAN KE POLISI DENGAN TUDUHAN : PENIPUAN DAN PENGGELAPAN SERTA PENADAH TERHADAP SI C.
SI C YANG TIDAK TAHU APA-APA BINGUNG....MAKANYA SI C PENGEN BERTANYA KEPADA BAPAK-BAPAK YANG MENGERTI HUKUM DAN MEMOHON PETUNJUK....
SEBAGAI TAMBAHAN :
SI C MEMBELI LAPTOP ADA MEMILIKI BUKTI PEMBELIAN WARNA PUTIH ( BUKTI LUNAS )
SI C SAAT MELAKUKAN TRANSAKSI ADA MELAKUKAN KONFIRMASI KE PT ( STAFF PENJUALAN LAIN DI PT ) BAHWA APA BENAR PADA TANGGAL XX-XX-XXXX SESUAI DIBON FAKTUR ADA SI B MELAKUKAN TRANSAKSI PEMBELIAN DENGAN RINCIAN BARANG SESUAI DIBON ?
STAFF MEMBENARKAN ADA.
THANKS ALL MOHON TANGGAPAN
Kronologi :
PT = DISTRIBUTOR IT SEBUAH BRAND TERNAMA
A = STAF / PARTNER YANG BEKERJA DIDALAM PT
B = ORANG YANG MELAKUKAN TRANSAKSI LAPTOP DENGAN SI A, DENGAN SISTEM PEMBAYARAN GIRO 3 HARI, KARENA SI B CUSTOMER BARU, SI A MENGIZINKAN UNTUK BERTRANSAKSI DAN DENGAN JAMINAN A, SI B BOLEH MEMBAYAR DENGAN GIRO, KEMUDIAN SI A MELUNASI SEMUA BON FAKTUR DENGAN NILAI RATUSAN JUTA, BON PUTIH BUKTI PEMBELIAN DAN PELUNASAN DIBERIKAN SI A KEPADA SI B ( KARENA B MEMBERIKAN GIRO 3 HARI TADI )
TERNYATA GIRO SI B TIDAK CAIR / BATAL OLEH BANK KARENA TIDAK ADA UANG DI REKENING.
C = ORANG YANG MEMBELI LAPTOP DENGAN SI B, DENGAN HARGA DI BAWAH PASARAN,
C TIDAK TAHU KALO BARANG INI ADALAH BARANG BERMASALAH ANTARA SI B DENGAN SI A.
KRONOLOGI 2 :
SI A MENCARI LAPTOP YANG BERMASALAH, TERNYATA MENDAPATKAN SI C, MENJUAL LAPTOP BERMASALAH TADI YANG DI BELI DARI SI B.
SI A MEMBELI 1 UNIT DENGAN MENYAMAR SEBAGAI PEMBELI.
SI A MELAKUKAN PELAPORAN KE POLISI DENGAN TUDUHAN : PENIPUAN DAN PENGGELAPAN SERTA PENADAH TERHADAP SI C.
SI C YANG TIDAK TAHU APA-APA BINGUNG....MAKANYA SI C PENGEN BERTANYA KEPADA BAPAK-BAPAK YANG MENGERTI HUKUM DAN MEMOHON PETUNJUK....
SEBAGAI TAMBAHAN :
SI C MEMBELI LAPTOP ADA MEMILIKI BUKTI PEMBELIAN WARNA PUTIH ( BUKTI LUNAS )
SI C SAAT MELAKUKAN TRANSAKSI ADA MELAKUKAN KONFIRMASI KE PT ( STAFF PENJUALAN LAIN DI PT ) BAHWA APA BENAR PADA TANGGAL XX-XX-XXXX SESUAI DIBON FAKTUR ADA SI B MELAKUKAN TRANSAKSI PEMBELIAN DENGAN RINCIAN BARANG SESUAI DIBON ?
STAFF MEMBENARKAN ADA.
THANKS ALL MOHON TANGGAPAN
Diubah oleh willyangkasa 17-12-2012 03:48


nona212 memberi reputasi
1
1.8K
6


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan